Tugas dan Wewenang Bawaslu dan Panwaslu

39 5. Memiliki pengetahuan dan keahlian di bidang yang berkaitan dengan pengawasan; 6. Berpendidikan paling rendah S-1 untuk calon anggota Bawaslu, Panwaslu Provinsi, dan Panwaslu KabupatenKota dan berpendidikan paling rendah SLTA atau yang sederajat untuk anggota Panwaslu Kecamatan dan Pengawas Pemilu Lapangan; 7. Berdomisili di wilayah Republik Indonesia untuk anggota Bawaslu, diwilayah provinsi yang bersangkutan untuk anggota Panwaslu Provinsi, atau di wilayah kabupatenkota yang bersangkutan untuk anggota Panwaslu KabupatenKota yang dibuktikan dengan kartu tanda penduduk; 8. Mampu secara jasmani dan rohani. 9. Mengundurkan diri dari keanggotaan partai politik, jabatan politik, jabatan di pemerintahan, dan Badan Usaha Milik NegaraBadan Usaha Milik Daerah pada saat mendaftar sebagai calon; 10. Tidak pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana yang diancam dengan pidana penjara 5 lima tahun atau lebih; 11. Tidak sedang menduduki jabatan politik, jabatan struktural, dan jabatan fungsional dalam jabatan negeri; 12. Bersedia bekerja penuh waktu; dan 13. Bersedia tidak menduduki jabatan di pemerintahan dan badan usaha milik negara BUMN badan usaha milik daerah BUMD selama masa keanggotaan. 14. Tidak berada dalam satu ikatan perkawinan dengan sesama Penyelenggara Pemilu.

2.6.3. Tugas dan Wewenang Bawaslu dan Panwaslu

Tugas dan wewenang Bawaslu Provinsi adalah: 47 1. mengawasi tahapan penyelenggaraan Pemilu di wilayah provinsi 47 Pasal 75 Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum. 40 2. Mengelola, memelihara, dan merawat arsipdokumen serta melaksanakan penyusutannya berdasarkan jadwal retensi arsip yang disusun oleh Bawaslu Provinsi dan lembaga kearsipan Provinsi berdasarkan pedoman yang ditetapkan oleh Bawaslu dan ANRI; 3. Menerima laporan dugaan pelanggaran terhadap pelaksanaan peraturan perundang-undangan mengenai Pemilu; 4. Menyampaikan temuan dan laporan kepada KPU Provinsi untuk ditindaklanjuti; 5. Meneruskan temuan dan laporan yang bukan menjadi kewenangannya kepada instansi yang berwenang; 6. Menyampaikan laporan kepada Bawaslu sebagai dasar untuk mengeluarkan rekomendasi Bawaslu yang berkaitan dengan adanya dugaan tindakan yang mengakibatkan terganggunya tahapan penyelenggaraan Pemilu oleh penyelenggara Pemilu di tingkat provinsi; 7. Mengawasi pelaksanaan tindak lanjut rekomendasi Bawaslu tentang pengenaan sanksi kepada anggota KPU Provinsi, sekretaris dan pegawai sekretariat KPU Provinsi yang terbukti melakukan tindakan yang mengakibatkan terganggunya tahapan penyelenggaraan Pemilu yang sedang berlangsung; 8. Mengawasi pelaksanaan sosialisasi penyelenggaraan Pemilu; dan 9. Melaksanakan tugas dan wewenang lain yang diberikan oleh undang- undang. Tugas dan wewenang Panwaslu KabupatenKota adalah: 48 1. Mengawasi tahapan penyelenggaraan Pemilu di wilayah kabupatenkota 2. Menerima laporan dugaan pelanggaran terhadap pelaksanaan peraturan perundang-undangan mengenai Pemilu; 3. Menyelesaikan temuan dan laporan sengketa penyelenggaraan 4. Pemilu yang tidak mengandung unsur tindak pidana; 48 Pasal 77 Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2011 tentang Penyelenggara Pemilihan Umum. 41 5. Menyampaikan temuan dan laporan kepada KPU KabupatenKota untuk ditindaklanjuti; 6. Meneruskan temuan dan laporan yang bukan menjadi 7. Kewenangannya kepada instansi yang berwenang; 8. Menyampaikan laporan kepada Bawaslu sebagai dasar untuk mengeluarkan rekomendasi Bawaslu yang berkaitan dengan adanya dugaan tindakan yang mengakibatkan terganggunya tahapan penyelenggaraan Pemilu oleh penyelenggara Pemilu di tingkat kabupatenkota; 9. Mengawasi pelaksanaan tindak lanjut rekomendasi Bawaslu tentang pengenaan sanksi kepada anggota KPU KabupatenKota, sekretaris dan pegawai sekretariat KPU KabupatenKota yang terbukti melakukan tindakan yang mengakibatkan terganggunya tahapan penyelenggaraan Pemilu yang sedang berlangsung; 10. Mengawasi pelaksanaan sosialisasi penyelenggaraan Pemilu; dan 11. Melaksanakan tugas dan wewenang lain yang diberikan oleh undang-undang.

2.6.4 Kewajiban Panwaslu