Gambaran Umum Lokasi Penelitian

Genteng Massokka Kebumen. Distribusi responden berdasarkan usia dapat dilihat pada Tabel 10 berikut ini: Tabel 10 Hasil Distribusi Frekuensi Usia No. Usia Frekuensi Persentase 1. 25 tahun 2 3,7 2. 25-35 tahun 11 20,4 3. 36-45 tahun 20 37,0 4. Diatas 45 tahun 21 38,9 Total 54 100,0 Sumber: Data Primer Diolah, 2014 Berdasarkan hasil yang dihasilkan pada Tabel 10, menunjukkan bahwa karyawan yang brusia 25 tahun hanya sebesar 3,7, selanjutnya adalah karyawan yang berusia 25-35 tahun yaitu sebesar 20,4, usia yang terbanyak kedua yaitu antara 36-45 tahun yaitu sebesar 37 dan usia paling banyak yaitu diatas 45 tahun sebesar 38,9. Hal ini dikarenakan pada usia kurang dari 25 tahun lebih memilih bekerja di luar kota ataupun pabrik yang dapat memberinya gaji lebih baik dari pabrik Genteng Massokka ini. c. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Selanjutnya yaitu karakteristik responden berdasarkan pendidikan. Data ini diperlukan untuk mengetahui jenjang pendidikan pabrik Genteng Massokka Kebumen. Distribusi responden berdasarkan jenjang pendidikan dapat dilihat dari Tabel 11 berikut ini: Tabel 11 Hasil Distribusi Frekuensi Pendidikan No. Pendidikan Frekuensi Persentase 1. SD 31 57,4 2. SMP 12 22,2 3. SMA 11 20,4 Total 54 100,0 Sumber: Data Primer Diolah, 2014 Berdasarkan hasil yang disajikan pada Tabel 11, menunjukkan bahwa sebagian besar jenjang pendidikan yang ditempuh oleh karyawan pabrik Genteng Massokka Kebumen adalah SD sebesar 57,4, peringkat kedua yakni SMP sebesar 22,2, dan terendah adalah SMA sebesar 20,4. Hal ini disebabkan karena pekerjaan yang dilakukan karyawan tidak membutuhkan keterampilan dan kemampuan yang relatif tinggi. d. Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Kerja Karakteristik responden berikutnya adalah berdasarkan lama kerja. Data ini dibutuhkan untuk mengetahui distribusi karyawan yang bekerja di pabrik Genteng Massokka Kebumen. Distribusi responden berdasarkan lama kerja dapat dilihat pada Tabel 12 berikut ini: Tabel 12 Hasil Distribusi Frekuensi Lama Kerja No. Lama Kerja Frekuensi Persentase 1. 5 tahun 13 24,1 2. 5-10 tahun 20 37,0 3. 11-15 tahun 4 7,4 4. Diatas 15 tahun 17 31,5 Total 54 100,0 Sumber: Data Primer Diolah, 2014 Berdasarkan hasil yang disajikan pada Tabel 12, menunjukkan bahwa karyawan yang bekerja 5 tahun sebesar 24,1 dengan jumlah karyawan 13, karyawan dengan masa kerja paling lama yaitu pada 5-10 tahun sebesar 37 dengan jumlah karyawan 20, karyawan dengan masa kerja 11-15 tahun hanya 7,4 dengan jumlah karyawan paling sedikit yaitu 4 orang, dan karyawan yang telah bekerja diatas 15 tahun sebesar 31,5 dengan karyawan sebanyak 17 orang. Banyaknya karyawan yang bekerja lebih dari 5 tahun sangat menentukan hasil produksi karena mereka berpengalaman dalam memilih bahan baku yang baik untuk diolah menjadi genteng yang berkualitas.

2. Deskripsi Variabel Penelitian

Deskripsi variabel penelitian bertujuan untuk mengetahui gambaran masing-masing variabel penelitian yang disajikan dengan statistik deskriptif. Berdasarkan desain penelitian, maka sumber informasi yang diperoleh dari jawaban responden dideskripsikan dalam bentuk nilai minimum, maksimum, rata-rata, dan standar

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kompensasi Kepemimpinan dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan

0 11 158

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, KOMPENSASI, DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA KANTOR DPRD PROPINSI JAWA TENGAH.

0 2 12

PENGARUH KOMPENSASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KARYAWAN

0 2 70

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. GUJATI 59 Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Gujati 59 Utama sukoharjo.

0 4 10

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan pada PT. Gujati 59 Utama sukoharjo.

0 4 14

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT Personel Alih Daya Kota Jambi).

0 1 16

PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PABRIK GULA WATOETOELIS PRAMBON – KRIAN.

0 1 131

258213982 Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan

0 0 39

292012825 Jurnal pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja fisik terhadap kepuasan kerja karyawan

0 0 12

KATA PENGANTAR - PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PABRIK GULA WATOETOELIS PRAMBON – KRIAN

0 0 14