Lokasi Penelitian Subjek Penelitian

27 Yesi Susanti, 2013 Pengaruh Penggunaan Fuzzle Berseri Terhadap Peningkatan Kemampuan Penyusunan Struktur Kalimat SPOK Pada Siswa Tunarungu Di Kelas V SDLB Negeri Cicendo Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi Dan Subjek Penelitian

1. Lokasi Penelitian

Lokasi yang dipilih untuk melakukan penelitian ini adalah salah satu sekolah luar biasa yang berada di kota Bandung yang terdapat anak tunarungu kelas V yang kurang mampu menyusun struktur kalimat dengan benar. Sekolah yang dijadikan tempat penelitian ini yaitu SLB Negeri Cicendo Bandung.

2. Subjek Penelitian

Adapun yang menjadi subjek dalam penelitian ini adalah dua orang siswa kelas V SDLB Negeri Cicendo Bandung yang berinisial ST dan WD. Kemampuan kedua subjek dalam penyusunan kalimat yang berstruktur kurang begitu baik dibandingkan dengan teman sebayanya. Hal ini yang menjadi alasan peneliti untuk menjadikan kedua siswa tersebut sebagai subjek penelitian. Karakteristik kemampuan kedua subjek dalam menyusun struktur kalimat yaitu : dalam berkomunikasi dengan orang lain, kalimat yang mereka lontarkan cenderung kurang lengkap dan tidak berstruktur terkadang terbalik . Seperti salah satu contoh kalimat yang diugkapkan oleh ST yaitu “ kemarin membeli saya sepatu baru “, dimana kalimat yang benar seharusnya “ saya membeli sepatu baru kemarin “. Sedangkan contoh kalimat yang diungkapkan oleh WD yaitu “ jajan didepan saya dua ribu” yang seharusnya kalimat tersebut tersusun sebagai berikut “ saya jajan di depan sebanyak dua ribu rupiah “ Kesalahan dalam penyusunan struktur kalimat seperti yang telah dicontohkan tersebut sering terulang dibeberapa kalimat yang lain baik ketika melakukan komunikasi ataupun ketika menulis. Dari permasalah yang dialami kedua subjek tersebut dapat dilihat bahwa subjek mengalami permasalahan dalam menyusun struktur kalimat. Yesi Susanti, 2013 Pengaruh Penggunaan Fuzzle Berseri Terhadap Peningkatan Kemampuan Penyusunan Struktur Kalimat SPOK Pada Siswa Tunarungu Di Kelas V SDLB Negeri Cicendo Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 Tar g e t B e h av io r Sesi waktu baseline-1 intervensi baseline 2

B. Desain Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MEDIA ADOBE FLASH TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS STRUKTUR KALIMAT (SPOK) PADA ANAK TUNARUNGU KELAS VII SMPLB DI SLB BC PERMATA HATI SUMEDANG (Studi Eksperimen dengan Single Subject Research).

0 0 15

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA TUNARUNGU SLB-B NEGERI CICENDO : Studi Deskriptif Pada Siswa Tunarungu Kelas VII SMPLB di SLB-B Negeri Cicendo Kota Bandung.

0 1 18

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR BERSERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI ISI BACAAN : Studi Ekperimen Pada Siswa Tunarungu Tingkat Dasar (SDLB).

0 1 35

PENGGUNAAN MEDIA KOMIK DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN PADA SISWA TUNARUNGU KELAS D3 SDLB-B SUKAPURA BANDUNG.

0 8 32

PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK TERHADAP KEMAMPUAN BERHITUNG PENJUMLAHAN SISWA TUNARUNGU KELAS 2 SDLB DI SLBN CICENDO BANDUNG.

0 1 46

PENGGUNAAN MEDIA FILM ANIMASI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASARESEPTIF ANAK TUNARUNGU DI SLB NEGERI CICENDO BANDUNG.

0 3 57

PERANAN ORANG TUA DALAM MENGARAHKAN BAKAT ANAK TUNARUNGU JENJANG SDLB DI SLB NEGERI CICENDO BANDUNG.

0 0 28

PENGGUNAAN KATA SAPAAN OLEH SISWA TUNARUNGU DALAM PERISTIWA TUTUR :Studi Deskriptif Pada Siswa Tunarungu SMPLB di SLB Negeri Cicendo Kota Bandung.

0 1 29

PENGGUNAAN MEDIA AKAL INTERAKTIF UNTUKMENINGKATKAN PEMAHAMAN ALAT UKUR WAKTU (JAM)PADA SISWA TUNARUNGUDI SLB NEGERI CICENDO-KOTA BANDUNG:Penelitian Eksperimen Terhadap Anak Tunarungu Kelas 2 SDLB.

0 0 31

PENGGUNAAN METODE JARIMATIKA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN OPERASI BERHITUNG PERKALIAN PADA ANAK TUNARUNGU SDLB KELAS IV DI SLB NEGERI CICENDO KOTA BANDUNG - repository UPI S PLB 1106672 Title

0 0 3