Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan RPP Kurikulum 2013 Kelas 2 SD MI Semester Ganjil Tema 2 : Bermain DiLingkunganku | Info PTK Sekolah PB 4

1. Metode : penugasan, ceramah, tanya jawab, diskusi 2. Pendekatan : saintifik mengamati, menanya, mencoba, menalar dan mengkomunikasikan

F. MEDIA, ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN

1. Media dan alat 1. Gambar bermain benteng-bentengan dihalaman rumah. 2. Teks bacaan bermain benteng-bentengan 3. Gambar menjodohkan urutan cara bermain benteng-bentengan 4. Gambar karya lukisan dari potongan daun dan cat 5. Cat kental dan daun 2. Sumber belajar : Irene, dkk. 2014. Buku Siswa Kelas II Tema II “bermain dilingkunganku”. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan kepercayaan masing-masing 2. Melakukan komunikasi tentang kehadiran siswa 3. Guru memberikan motivasi kepada siswa dengan menunjukkan sebuah gambar bermain benteng- bentengan. 4. Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang “Bermain di Lingkungan ku”dan subtema “Bermain dirumah teman”. 10 Menit Kegiatan Inti 1. Guru member arahan kesisawa untuk mengamati, membaca, menulis dan membacakan teks cerita narasi dengan cermat dan bertanggungjawab. 2. Siswa mengamati gambar tentang bermain benteng-bentengan dihalaman rumah teman. 3. Siswa melakukan kegiatan menanya berdasarkan gambar yang diamati 4. Siswa membaca teks bermain benteng-bentengan dengan mandiri 5. Siswa bertanya berkaitan dengan isi teks bacaan 6. Siswa lain diberi kesemapatan untuk menjawab pertanyaan temannya tetntang teks bermain benteng-bentengan. 7. Siswa menceritakan berbagai aktifitas bermain 150 Menit dilingkungan rumah teman. 8. Siswa ditugaskan guru menuliskan kembali teks cerita tentang bermain benteng-bentengan dalam tulisan tegak bersambung dengan memperhatikan EYD yang benar. 9. Siswa menbacakan teks cerita yang ditulis dengan lafal dan intonasi yang jelas didepan kelas. 10.Guru memberikan arahan pada siswa untuk melakukan kegiatan dengan cermat 11.Siswa mengamati gambar dan urutan bermain benteng-bentengan 12.Siswa memasangkan urutan cara bermain benteng- bentengan yang benar dengan gambarnya 13.Siswa bertanyajawab menyebutkan bentuk-bentuk kegitan bersama teman dalam keberagaman 14.Siswa ditugaskan guru melengkapi kalimat rumpang sesuai teks bacaan 15.Siswa mengamati gambar karya lukisan lipat diatas daun dengan cermat 16.Siswa menanya tetntang membuat karya lukisan lipat diatas daun 17.Siswa menjelaskan cara mengolah bahan alam yang diguankan sebagai karya kreatif dengan cermat 18.Siswa membuat karya kerajinan berbahan daun dilingkungan rumah melalui kegiatan melipat Penutup 1. Bersama-sama siswa membuat kesimpulan rangkuman hasil belajar selama sehari. 2. Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari untuk mengetahui hasil ketercapaian materi 3. Melakukan penilaian hasil belajar 4. Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-masing untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran a. Guru mengamati sikap siswa dalam berdo’a sikap duduknya, cara membacanya, cara melafalkannya dsb b. Segera memberikan nasihat, apabila ada siswa yang kurang benar dan kurang sempurna dalam berdo’a, agar besok kalau berdoa lebih disempurnakan 15 Menit

H. Penilaian