Sampel Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian 1. Populasi Penelitian

4.3.3 Besar sampel penelitian

Besar sempel penelitian ditentukan dengan menggunakan rumus besar sampel penelitian untuk data nominal menurut Sudigdo Satroasmoro 2008. Rumus , Za=Deviat baku normal untuk a = 1.96 n = Besar sampel P = proporsi untuk data nominal = 0.26 Q = Tingkat ketepatan absolut yang dikendaki = 0.13 d = 0.1 Dengan menggunakan rumus di atas, didapatkan sampel sebesar 144.86 orang yang digenapkan menjadi 145 orang. 4.4. Teknik Pengumpulan Data 4.4.1. Data Primer Jenis data yang dikumpulkan dari penelitian ini berupa data primer, yaitu data yang langsung diambil dari sampel penelitian yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi yang berada di beberapa playgroup sekitar Medan. Sampel penelitian diberikan kuesioner sebagai alat ukur penelitian untuk diisi. Setelah sampel penelitian mengisi kuesioner dengan lengkap, peneliti menerima kembali kuesioner tersebut. Kemudian dilanjutkan dengan pengumpulan data dari seluruh sampel penelitian. Setelah seluruh data terkumpul, maka dilanjutkan ke tahap pengolahan dan analisis data.

4.4.2. Data Sekunder

Data sekunder adalah semua data pendukung yang digunakan dalam penelitian contohnya seperti data yang berhubungan dengan jumlah anak yang belajar di beberapa playgroup sekitar, Medan.

4.4.3. Instrumen Penelitian

Instrumen yang telah digunakan adalah berupa kuesioner daftar pertanyaan yang terdiri dari 25 pertanyaan. Pertanyaan dibuat berdasarkan variable-variabel yang telah diukur yang terdapat pada kerangka konsep penelitian yaitu untuk melihat tingkat pengetahuan ibu balita tentang kepentingan imunisasi balita. Kuesioner ini divalidkan dengan cara “validity of content” oleh Informed Consent telah diberi bersamaan dengan kuesioner tersebut untuk menjelaskan tujuan dilakukan penelitian. Pengisian kuesioner oleh ibu balita telah dilakukan secara langsung, sambil diperhatikan peneliti untuk memastikan tidak ada kecurangan yang berlaku. Data yang diperoleh telah dianalisis setelah kuesioner dikembalikan oleh ibu balita kepada peneliti Notoadmojo, 2003

4.4.4. Teknik Penilaian Scoring

Sebanyak 25 pertanyaan yang meneliti gambaran pengetahuan ibu tentang kepentingan imunisasi balita di sekitar, Medan. Apabila jawaban responden benar, diberi nilai 1, jika jawaban salah dan tidak tahu diberi nilai 0. Penilaian tingkat pengetahuan responden berdasarkan sistem skor berikut: Tabel 4.1 Skor Untuk Pertanyaan Pengetahuan A. Skor untuk Kuesioner pengetahuan No Skor No 1 Ya = 2 1 2 Ya = 2 2 3 Ya = 2 3 4 Ya = 2 4 5 Ya = 2 5 6 Ya = 2 6 7 Ya = 2 7 8 Ya = 2 8 9 Ya = 2 9 10 Ya = 2 10 11 Ya = 2 11 12 Ya = 2 12 13 Ya = 2 13 14 Ya = 2 14 15 Ya = 2 15 16 Ya = 2 16 17 Ya = 2 17 18 Ya = 2 18 19 Ya = 2 19 20 Ya = 2 20 21 Ya = 2 21 22 Ya = 2 22 23 Ya = 2 23 24 Ya = 2 24 25 Ya = 2 25