5. 1 Hasil Estimasi Model
Berdasarkan hasil output regresi data dengan menggunakan analisis panel data pada model didapat hasil estimasi sebagai berikut:
Tabel 5.1
Hasil Estimasi Model
Sumber : Output Estimasi Model R
2
: 0,998 F
hitung
: 2202,844 Dari hasil estimasi pada model di atas, maka bisa didapatkan fungsi dari
pertumbuhan ekonomi untuk masing-masing kabupaten dan kota di Kawasan Ciayumajakuning sebagai berikut:
1. Kota Cirebon:
lnPDRB = 14,099 + 2,563 lnIPM + 0,012 lnPP + 0,125 lnTK + 0,029 lnAGM + 0,83 lnINV
2. Kabupaten Cirebon:
lnPDRB = 14,320 + 2,563 lnIPM + 0,012 lnPP + 0,125 lnTK + 0,029 lnAGM + 0,83 lnINV
Coefficients
a
14,099 ,568
24,821 ,000
,221 ,104
,299 2,117
,043 ,277
,097 ,375
2,854 ,008
-,288 ,082
-,390 -3,521
,001 -,422
,075 -,572
-5,625 ,000
2,563 ,187
,459 13,740
,000 ,012
,006 ,027
2,067 ,047
,125 ,044
,321 2,827
,008 ,029
,073 ,033
,396 ,695
,083 ,024
,146 3,466
,002 Constant
CIR IND
MAJ KUN
LNIPM LNPP
LNTK LNAGM
LNINV Model
1 B
Std. Error Unstandardized
Coefficients Beta
Standardized Coefficients
t Sig.
Dependent Variable: LNPDRB a.
3. Kabupaten Indramayu:
lnPDRB = 14,375 + 2,563 lnIPM + 0,012 lnPP + 0,125 lnTK + 0,029 lnAGM + 0,83 lnINV
4. Kabupaten Majalengka:
lnPDRB = 13,811 + 2,563 lnIPM + 0,012 lnPP + 0,125 lnTK + 0,029 lnAGM + 0,83 lnINV
5. Kabupaten Kuningan:
lnPDRB = 13,677 + 2,563 lnIPM + 0,012 lnPP + 0,125 lnTK + 0,029 lnAGM + 0,83 lnINV
Pada persamaan-persamaan diatas diketahui bahwa nilai koefien slope untuk masing-masing kabupaten dan kota di Kawasan Ciayumajakuning adalah
sama, sedangkan nilai koefien intersep berbeda. Ini tidak lepas dari pendekatan yang digunakan pada alat analisis panel data yaitu dengan pendekatan fixed effect
model FEM atau Least Square Dummy Variabel LSDV dengan asumsi variabel dummy yang digunakan adalah untuk menangkap informasi perbedaan antar
ruang, sehingga nilai koefisien slope antar kabupaten dan kota di Wilayah Ciayumajakuning akan konstan, tetapi nilai intersep akan bervariasi antar
kabupaten dan kota di kawasan Ciayumajakuning atau antar ruang. Dari output regresi model diketahui bahwa nilai koefisien determinasi atau
nilai R
2
sebesar 0,998 atau 99,8 persen. Artinya bahwa variabel bebas yang dimasukkan dalam model mampu menerangkan persentase variasi variabel terikat
sebesar 99,8 persen. Sedangkan sisanya sebesar 0,2 persen dipengaruhi oleh variasi variabel bebas lain yang tidak masuk dalam model.
5. 2. Uji Kriteria Hasil Estimasi 5. 2. 1 Kriteria Statistik