Kondisi Geografis Wilayah Gambaran Umum Wilayah .1 Sejarah Singkat Kota Medan.

perkebunan kemudian didorong untuk mengembangkan sektor perdagangan. Gelombang kedua ialah kedatangan orang Minangkabau , Mandailing dan Aceh . Mereka datang ke Medan bukan untuk bekerja sebagai buruh perkebunan, tetapi untuk berdagang, menjadi guru dan ulama . Sejak tahun 1950 , Medan telah beberapa kali melakukan perluasan areal, dari 1.853 ha menjadi 26.510 ha di tahun 1974 . Dengan demikian dalam tempo 25 tahun setelah penyerahan kedaulatan, kota Medan telah bertambah luas hampir delapan belas kali lipat.

3.1.2 Kondisi Geografis Wilayah

a. Batas Administrasi Daerah Secara administrasi Kota Medan memiliki batas – batas, sebagai berikut: 1. Sebelah utara berbatasan dengan Selat Malaka 2. Sebelah Selatan berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang 3. Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang 4. Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Deli Serdang. b. Luas Wilayah Kota Medan memiliki luas 26.510 hektar 265,10 km² atau 3,6 dari keseluruhan wilayah Sumatera Utara. Dengan demikian, dibandingkan dengan kotakabupaten lainya, Medan memiliki luas wilayah yang relatif kecil dengan jumlah penduduk yang relatif besar. Secara geografis kota Medan terletak pada 3° 30 – 3° 43 Lintang Utara dan 98° 35 - 98° 44 Bujur Timur. Untuk itu topografi kota Medan Universitas Sumatera Utara cenderung miring ke utara dan berada pada ketinggian 2,5 - 37,5 meter di atas permukaan laut. 3.2 Kependudukan Kota Medan meliputi wilayah dengan luas sekitar 26.510 hektar atau 265,10 kilometer persegi. Pada tahun 2010 Kota Medan berpenduduk sekitar 2.783.688 jiwa. Peningkatan jumlah penduduk di Medan ini diperkirakan akan terus bertambah tidak saja karena pertumbuhan alami penduduk tetapi juga karena arus migrasi yang berlangsung dari daerah-daerah lain menuju Medan. Hal yang terakhir didorong oleh daya tarik Medan sebagai ibu kota propinsi Sumatera Utara dan sebagai kota terbesar di Sumatera dengan rata-rata pertumbuhan PDRB sebesar 6,75 pada tahun 2008 Kontribusi sektor Keuangan, asuransi, Usaha persewaan bangunan, tanah dan jasa perusahaan mengalami pertumbuhan yan cukup signifikan yaitu 9,50 , sektor Bangunan 8,07 , sektor pengangkutan dan Komunikasi 8,07 , jasa-jasa sebesar 7,08 dan sektor perdagangan, hotel dan restoran 5,60 , sedangkan sektor lainnya mengalami pertumbuhan di bawah 5. Hal ini menunjukkan bahwa kota Medan sebagai pusat Perdagangan dan Jasa yang menjadikan daya tarik masyarakat daerah lain untuk melakukan migrasi. Tingkat kepadatan penduduk yang cukup tinggi, yaitu 10.501 jiwakilometer persegi, Angka kelahiran pada tahun 2009 mencapai 43.833 dan Jumlah Pasangan Usia Subur di Kota Medan sebanyak 302.969, hal mengindikasikan bahwa pertumbuhan penduduk Kota Medan setiap tahun terus mengalami peningkatan, keadaan ini akan menimbulkan masalah kependudukan di Kota Medan yang harus dicermati dengan serius. Universitas Sumatera Utara Kepadatan penduduk juga akan berdampak negatif kepada proses pembangunan, baik pembangunan sosial, ekonomi maupun keamanan di Kota Medan. Untuk itu perlu dilakukan kebijakan dan program serta kegiatan pembangunan yang berorientasi terhadap penduduk. Hal ini dapat terlaksana apabila ada komitmen dari semua intansi yang berada di Lingkungan Pemerintah Kota Medan serta partisipasi masyarakat dalam menertibkan administrasi kependudukan. Untuk lebih jelasnya tentang keadaan Penduduk Kota Medan akan dikemukakan pada tabel berikut. Tabel 3.1 Penduduk Kota Medan Menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin Tahun 2011 No. Wil KECAMATAN Laki-Laki Perempuan Jumlah = 17 Thn 17 Thn Jlh = 17 Tahun 17 Tahun Jlh 01 MEDAN KOTA 52.410 12.541 64.951 52.543 11.628 64.171 129.122 02 MEDAN SUNGGAL 59.040 17.914 76.954 57.927 16.334 74.261 151.215 03 MEDAN HELVETIA 68.218 21.516 89.734 68.871 20.064 88.935 178.669 04 MEDAN DENAI 80.996 24.537 105.533 76.655 22.558 99.213 204.746 05 MEDAN BARAT 42.373 12.560 54.933 43.124 11.931 55.055 109.988 06 MEDAN DELI 66.358 25.480 91.838 63.960 23.164 87.124 178.962 07 MEDAN TUNTUNGAN 36.870 10.888 47.758 37.377 10.172 47.549 95.307 08 MEDAN BELAWAN 45.973 18.097 64.070 43.262 17.088 60.350 124.420 09 MEDAN AMPLAS 59.579 19.257 78.836 59.024 17.725 76.749 155.585 10 MEDAN AREA 59.676 16.480 76.156 58.903 15.056 73.959 150.115 11 MEDAN JOHOR 57.599 19.707 77.306 57.559 18.178 75.737 153.043 12 MEDAN MARELAN 49.446 19.407 68.853 47.532 17.794 65.326 134.179 13 MEDAN LABUHAN 48.158 18.544 66.702 47.274 17.372 64.646 131.348 14 MEDAN TEMBUNG 72.516 21.018 93.534 71.309 19.752 91.061 184.595 15 MEDAN MAIMUN 27.103 7.827 34.930 27.247 7.290 34.537 69.467 16 MEDAN POLONIA 26.398 8.304 34.702 26.156 7.755 33.911 68.613 17 MEDAN BARU 24.557 5.700 30.257 25.087 5.409 30.496 60.753 18 MEDAN PERJUANGAN 57.382 16.290 73.672 58.053 14.873 72.926 146.598 19 MEDAN PETISAH 37.134 10.177 47.311 38.958 9.445 48.403 95.714 20 MEDAN TIMUR 54.730 17.348 72.078 55.723 16.173 71.896 143.974 21 MEDAN SELAYANG 45.309 14.142 59.451 44.819 13.005 57.824 117.275 JUMLAH 1.071.825 337.734 1.409.559 1.061.363 312.766 1.374.129 2.783.688 Universitas Sumatera Utara Penduduk Kota Medan Menurut Jenis Kelamin 1.409.559 1.374.129 1.350.000 1.360.000 1.370.000 1.380.000 1.390.000 1.400.000 1.410.000 1.420.000 1 Jenis Kelamin Ju m lah LAKI-LAKI PEREMPUAN Sumber : Data Base Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Medan Tanggal 08 Desember 2011 Sumber : Data Base Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Medan Tanggal 08 Desember 2011 Universitas Sumatera Utara Dan jika ditinjau keadaan penduduk berdasarkan disribusi Kartu Keluarga maka akan didapati tabel sebagai berikut. Tabel 3.2 Distribusi Kartu Keluarga No Nama Wilayah Jumlah Pemilik Kartu Keluarga Jumlah Anggota Kartu Keluarga RA SIO Wil. Lk Pr Jlh Lk Pr Jlh 01 MEDAN KOTA 23.365 5.400 28.765 64.951 64.171 129.122 4,49 02 MEDAN SUNGGAL 30.810 5.164 35.974 76.954 74.261 151.215 4,20 03 MEDAN HELVETIA 34.088 6.202 40.290 89.734 88.935 178.669 4,43 04 MEDAN DENAI 38.132 6.030 44.162 105.533 99.213 204.746 4,64 05 MEDAN BARAT 21.095 4.107 25.202 54.933 55.055 109.988 4,36 06 MEDAN DELI 36.758 4.606 41.364 91.838 87.124 178.962 4,33 07 MEDAN TUNTUNGAN 18.272 3.060 21.332 47.758 47.549 95.307 4,47 08 MEDAN BELAWAN 24.489 3.406 27.895 64.070 60.350 124.420 4,46 09 MEDAN AMPLAS 29.063 3.878 32.941 78.836 76.749 155.585 4,72 10 MEDAN AREA 27.814 5.988 33.802 76.156 73.959 150.115 4,44 11 MEDAN JOHOR 30.361 4.695 35.056 77.306 75.737 153.043 4,37 12 MEDAN MARELAN 26.726 2.747 29.473 68.853 65.326 134.179 4,55 13 MEDAN LABUHAN 25.892 3.339 29.231 66.702 64.646 131.348 4,49 14 MEDAN TEMBUNG 35.379 6.268 41.647 93.534 91.061 184.595 4,43 15 MEDAN MAIMUN 13.629 3.288 16.917 34.930 34.537 69.467 4,11 16 MEDAN POLONIA 13.771 2.226 15.997 34.702 33.911 68.613 4,29 17 MEDAN BARU 12.517 3.821 16.338 30.257 30.496 60.753 3,72 18 MEDAN PERJUANGAN 28.631 6.954 35.585 73.672 72.926 146.598 4,12 19 MEDAN PETISAH 17.920 4.422 22.342 47.311 48.403 95.714 4,28 20 MEDAN TIMUR 28.126 5.878 34.004 72.078 71.896 143.974 4,23 21 MEDAN SELAYANG 24.390 3.704 28.094 59.451 57.824 117.275 4,17 JUMLAH 541.228 95.183 636.411 1.409.559 1.374.129 2.783.688 4,37 Universitas Sumatera Utara Distribusi KK Kota Medan 50.000 100.000 150.000 200.000 250.000 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 Kecamatan Ju m lah Jumlah Pemilik Kartu Keluarga Jumlah Anggota Kartu Keluarga Sumber : Data Base Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Medan Tanggal 08 Desember 2011 Universitas Sumatera Utara Sedangkan jumlah penduduk kota Medan yang telah memiliki Kartu Tanda Penduduk dapat dilihat sebagai berikut: Tabel 3.3 DISTRIBUSI KARTU TANDA PENDUDUK MENURUT KECAMATAN TAHUN 2011 No KECAMATAN Masih Berlaku Habis Masa Berlaku Wajib KTP Wil Lk Pr Jlh Lk Pr Jlh Lk Pr Jlh 01 M. KOTA 23.226 23.125 46.351 3.743 3.658 7.401 25.451 25.774 51.225 02 M. SUNGGAL 23.687 22.954 46.641 5.835 5.559 11.394 29.538 29.438 58.976 03 M. HELVETIA 31.402 31.091 62.493 5.427 5.534 10.961 31.406 32.266 63.672 04 M. DENAI 35.456 33.111 68.567 7.377 6.614 13.991 38.174 36.949 75.123 05 M. BARAT 21.034 20.853 41.887 3.255 3.161 6.416 18.102 19.131 37.233 06 M. DELI 27.549 24.364 51.913 6.979 6.607 13.586 31.846 33.007 64.853 07 M. TUNTUNGAN 15.608 15.747 31.355 2.626 2.617 5.243 18.640 19.014 37.654 08 M. BELAWAN 22.151 20.343 42.494 3.601 3.143 6.744 20.223 19.781 40.004 09 M. AMPLAS 28.589 27.590 56.179 4.662 4.548 9.210 26.333 26.894 53.227 10 M. AREA 26.309 26.118 52.427 5.006 4.708 9.714 28.371 28.102 56.473 11 M. JOHOR 28.586 27.776 56.362 4.856 4.868 9.724 24.165 24.925 49.090 12 M. MARELAN 22.515 19.878 42.393 4.615 3.996 8.611 22.322 23.671 45.993 13 M. LABUHAN 22.407 20.411 42.818 4.289 4.159 8.448 21.467 22.718 44.185 14 M. TEMBUNG 28.891 27.222 56.113 6.208 5.882 12.090 37.430 38.218 75.648 15 M. MAIMUN 12.347 12.206 24.553 2.138 2.023 4.161 12.629 13.024 25.653 16 M. POLONIA 13.373 12.712 26.085 2.029 2.046 4.075 11.005 11.404 22.409 17 M. BARU 10.153 10.214 20.367 1.818 1.800 3.618 12.590 13.079 25.669 18 M. PERJUANGAN 23.295 22.421 45.716 5.050 4.921 9.971 29.044 30.719 59.763 19 M. PETISAH 18.568 19.187 37.755 2.975 3.068 6.043 15.601 16.713 32.314 20 M. TIMUR 28.082 27.975 56.057 4.147 4.136 8.283 22.518 23.615 46.133 21 M. SELAYANG 22.689 22.040 44.729 3.515 3.524 7.039 19.120 19.272 38.392 JUMLAH 485.917 467.338 953.255 90.151 86.572 176.723 495.975 507.714 1.003.689 Sumber : Data Base Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Medan. Tanggal 08 Desember 2011 Tabel diatas menunjukkan bahwa penduduk Kota Medan berdasarkan jenis kelamin laki-laki lebih banyak dibanding penduduk perempuan, dimana 1.409.559 jiwa diantaranya laki-laki dan selebihnya, 1.374.129 jiwa perempuan. Sedangkan Jumlah Kepala Keluarga sebanyak 636.411 KK dan jumlah penduduk berdasarkan umur penduduk usia 17 – 64 tahun sebanyak 2.134.175 jiwa. Hal ini berarti bahwa pada tahun Universitas Sumatera Utara 2011 penduduk yang wajib memiliki kartu keluarga sebanyak 636.411 KK dan yang wajib memiliki Kartu Tanda Penduduk sebanyak 2.134.175 jiwa.

3.3 Visi dan Misi Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Medan