Perhitungan Waktu Standar Pengisian beading kedalam paper bag

No Kegiatan N N Keterangan 1. Pengisian beading kedalam paper bag 7,562 30 Data Cukup 2. Penimbangan paper bag 4,708 30 Data Cukup 3. Penjahitan paper bag 1,488 30 Data Cukup 4. Penyusunan dan pembungkusan paper bag dipalet 0,18 30 Data Cukup 5. Pengangkutan palet dengan forklift kepenumpukan 0,168 30 Data Cukup

5.2.3. Perhitungan Waktu Standar

Sebelum melakukan perhitungan waktu standar, terlebih dahulu harus diketahui Rating factor dan Allowance untuk setiap pekerjaan. Perhitungan waktu standar untuk pengisian beading kedalam paper bag adalah sebagai berikut ini : Waktu Terpilih = WT = X = 15,788 detik Westinghouse faktor adalah sebesar : − Keterampilan : Good, C1 = 0,06 − Usaha : Good, C1 = 0,05 − Kondisi Kerja : Good, C = 0,02 − Konsistensi : Average = 0,00 + 0,13 Maka, Rating Faktor yang diberikan : 1 + 0,13 = 1,13 Kelonggaran Allowance yang diberikan : − Tenaga yang dikeluarkan = 2 − Sikap Kerja = 1 − Gerakan Kerja = 0 − Kelelahan mata = 3 Universitas Sumatera Utara − Keadaan Temperatur = 5 − Keadaan Atmosfer = 0 + 11 Waktu Normal WN = Wt x Rf = 15,788 x 1,13 = 17,840 detik Waktu Standar WS = All x WN − 1 1 = 11 , 1 1 840 , 17 − x = 20,044 detik Waktu standar pekerja pengisian beading kedalam paper bag sebesar 20,044 detik. Perhitungan waktu standar untuk elemen kerja lainnya dapat dilihat pada Lampiran 8. Rangkuman hasil perhitungan dapat dilihat pada Tabel 5.9. Tabel 5.9. Rangkuman hasil perhitungan WS untuk seluruh elemen kerja detik No Kegiatan Wt Rf Wn All Ws

1. Pengisian beading kedalam paper bag

15,788 1,13 17,840 0,11 20,044 2. Penimbangan paper bag 7,487 1,13 8,460 0,11 9,505 3. Penjahitan paper bag 7,391 1,13 8,351 0,11 9,383 4. Penyusunan dan pembungkusan paper bag dipalet 10,614 1,13 11,993 0,11 13,432 5. Pengangkutan palet dengan forklift kepenumpukan 88,338 1,13 99,821 0,11 112,158 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN

7.1. Kesimpulan

Dari hasil penulisan Tugas Akhir ini dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : 1. PT. Sinar Oleochemical International SOCI merupakan perusahaan swasta nasional yang bergerak dalam bidang pengolahan minyak sawit, RBDPS, dan RPDPO menjadi fatty acid dan gliserin. 2. Pada tiap elemen kegiatan di bagian packing diketahui bahwa diperoleh hasil tidak mencapai 1 satu orang tenaga kerja. 3. Pada kegiatan pengisian beading, penimbangan, penjahitan, penyususnan dan pembungkusan operator dapat bekerja secara bergantian demi menghilangkan waktu menganggur. 4. Setiap tenaga kerja pada stasiun kerja yang sama mempunyai kemampuan dan keahlian yang sama dalam melakukan proses pengerjaan produksi yang melewati stasiun kerja tersebut. 5. Dalam melakukan pekerjaannya terdapat pekerja yang belum menggunakan alat pelindung diri APD untuk menjaga keselamatan pekerja, untuk itu pihak pengawas membuat peraturan dan memberikan sanksi tegas bagi pekerja yang melanggar peraturan. Universitas Sumatera Utara