Identifikasi dan Perumusan Masalah Tujuan Penelitian

5 Muhamad Alfan Ahwani,2013 Pengaruh Penggunaan Musik Dalam Program Audio Pembelajaran Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Menyimak Unsur Instrinsik Novel Remaja Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Kompetensi pedagogik merupakan kemampuan dasar yang harus dimiliki oleh setiap pendidik, karena dengan kompetensi pedagogik yang berkualitas, tentu akan memberikan dampak pada sistem pembelajaran yang berkualitas. Dengan demikian, penerapan media pembelajaran baru ini diharapkan siswa dan guru dapat bersinergi agar tercapainya suatu peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran bahasa Indonesia. Adanya suatu media, diharapkan siswa dapat dengan mudah memahami isi materi dari pelajaran yang di sampaikan. Dengan demikian, apabila hasil belajar siswa itu telah baik, maka suatu tujuan pembelajaran menyimak pada mata pelajaran bahasa Indonesia terhadap kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang akan tercapai dengan mudah dan sesuai dengan apa yang diharapkan. Berdasarkan pemaparan di atas, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian ini mengenai “Pengaruh Penggunaan Musik dalam Program Audio Pembelajaran terhadap Peningkatan Hasil Belajar Menyimak Unsur Instrinsik Novel Remaja Penelitian Eksperimen pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia terhadap Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang”.

B. Identifikasi dan Perumusan Masalah

Berdasarkan pemaparan latar belakang penelitian yang telah di dikemukakan peneliti, maka perumusan masalah secara umum dari penelitian ini dapat di rumuskan sebagai berikut: “Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara penggunaan musik dalam program audio pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar menyimak unsur instrinsik novel remaja pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang ?”. 6 Muhamad Alfan Ahwani,2013 Pengaruh Penggunaan Musik Dalam Program Audio Pembelajaran Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Menyimak Unsur Instrinsik Novel Remaja Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sedangkan secara khusus masalah peneltian tersebut dapat dibagi menjadi ke dalam dua bagian, diantaranya: 1. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara penggunaan musik dalam program audio pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar ranah kognitif aspek mengingat menyimak unsur instrinsik novel remaja pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang? 2. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara penggunaan musik dalam program audio pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar ranah kognitif aspek memahami menyimak unsur instrinsik novel remaja pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang?

C. Tujuan Penelitian

Sesuai dengan rumusan masalah, secara umum tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh yang signifikan antara penggunaan musik dalam program audio pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar menyimak unsur instrinsik novel remaja pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang. Sedangkan secara khusus tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk mendeskripsikan dan menganalisis pengaruh yang signifikan antara penggunaan musik dalam program audio pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar ranah kognitif aspek mengingat menyimak unsur instrinsik novel remaja pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang. 2. Untuk mendeskripsikan dan menganalisis pengaruh yang signifikan antara penggunaan musik dalam program audio pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar ranah kognitif aspek memahami menyimak unsur instrinsik novel 7 Muhamad Alfan Ahwani,2013 Pengaruh Penggunaan Musik Dalam Program Audio Pembelajaran Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Menyimak Unsur Instrinsik Novel Remaja Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu remaja pada mata pelajaran bahasa Indonesia siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang.

D. Manfaat Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penggunaan Media Audio Visual Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Di Kelas X Ma Attaqwa

1 9 174

Pemanfaatan media audio visual untuk meningkatkan kemampuan menyimak siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di MI Mathla’ul Anwar Leuwisadeng Bogor : penelitian tindakan kelas

1 11 111

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN QUIPPER SCHOOL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII MATA PELAJARAN MATEMATIKA SMP NEGERI 4 SEMARANG

17 68 139

PENGARUH PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING PADA MATA PELAJARAN IPA BIOLOGI TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA Pengaruh Pembelajaran Problem Solving Pada Mata Pelajaran Ipa Biologi Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas Viii Smp Negeri 1 Polanharjo Klaten Semester Gena

0 3 15

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN PROGRAM TELEVISI SOFT NEWS TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA.

0 0 48

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK PADA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menyimak Pada Pelajaran Bahasa Indonesia Melalui Media Audio Visual Pada Siswa Kelas V Sd Negeri Karanganyar 02 Tahun Ajaran

0 0 17

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK PADA PELAJARAN BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menyimak Pada Pelajaran Bahasa Indonesia Melalui Media Audio Visual Pada Siswa Kelas V Sd Negeri Karanganyar 02 Tahun Ajaran

1 1 16

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL INSTRUCTIONAL GAME PUZZLE MAZE TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI GAYA DALAM MATA PELAJARAN IPA TERPADU (Studi Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang).

1 3 45

PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI MENYIMAK APRESIATIF NOVEL MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA UNTUK SMP KELAS VIII SEMESTER 2.

0 2 28

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA AUDIO FORMAT DRAMA TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENYIMAK : Studi Kuasi Eksperimen terhadap Siswa Kelas V Sekolah Dasar Negeri Isola 2 Kota Bandung pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia.

0 0 46