Rumusan Masalah Maksud dan Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian

Nurhani Ramadhani, 2015 PENGARUH DANA PIHAK KETIGA DPK DAN NON PERFORMING LOAN NPL TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PADA BANK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA BEI TAHUN 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu kualitas kredit bank akan memiliki anggapan bahwa apabila tetap melakukan penyaluran kredit di saat kualitas kredit yang buruk akan dapat menambah risiko kredit yang berupa gagal bayar, sehingga bank akan enggan dalam melakukan penyaluran kredit. Adapun dampak yang lebih luas menurut Taswan 2010:452 mengatakan “ketika kredit bermasalah tak dapat ditagih lagi, berarti terjadi penghentian dana bergulir, penghentian ini jelas mengganggu pengembangan usaha, menghambat pertumbuhan ekonomi, meningkatnya pengangguran dan menurunnya pendapatan masyarakat”. Bukti empiris juga dikemukan oleh Hamidah Daniya h 2013 menyatakan bahwa “Non Performing Loan berpengaruh negatif terhadap penyaluran kredit”. Berdasarkan pemaparan faktor-faktor yang mempengaruhi penyaluran kredit di atas, penulis tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “PENGARUH DANA PIHAK KETIGA DPK DAN NON PERFORMING LOAN NPL TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA BANK YANG GO PUBLIC DI BEI”.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan uraian pada latar belakang, maka dapat ditarik rumusan masalah dari penelitian ini sebagai berikut: 1. Bagaimana gambaran Dana Pihak Ketiga DPK pada Bank yang Go Public di BEI. 2. Bagaimana gambaran Non Performing Loan NPL pada Bank yang Go Public di BEI. 3. Bagaimana gambaran Penyaluran Kredit pada Bank yang Go Public di BEI. 4. Bagaimana pengaruh Dana Pihak Ketiga DPK terhadap Penyaluran Kredit pada Bank yang Go Public di BEI. 5. Bagaimana pengaruh Non Performing Loan NPL terhadap Penyaluran kredit pada Bank yang Go Public di BEI. Nurhani Ramadhani, 2015 PENGARUH DANA PIHAK KETIGA DPK DAN NON PERFORMING LOAN NPL TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PADA BANK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA BEI TAHUN 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Maksud dan Tujuan Penelitian

Maksud dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Dana Pihak Ketiga DPK dan Non Performing Loan NPL terhadap Penyaluran kredit pada Bank yang Go Public di BEI. Adapun tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Menggambarkan Dana Pihak Ketiga DPK pada Bank yang Go Public di BEI. 2. Menggambarkan Non Performing Loan NPL pada Bank yang Go Public di BEI. 3. Menggambarkan Penyaluran Kredit pada Bank yang Go Public di BEI. 4. Mengverifikasi pengaruh Dana Pihak Ketiga DPK terhadap Penyaluran Kredit pada Bank yang Go Public di BEI. 5. Mengverifikasi pengaruh Non Performing Loan NPL terhadap Penyaluran Kredit pada Bank yang Go Public di BEI.

E. Kegunaan Penelitian

1. Kegunaan Teoritis Penelitian ini dapat memberikan pengetahuan di bidang perbankan, khususnya mengenai perkreditan bank dan mengetahui serta mendalami mengenai pengaruh Dana Pihak Ketiga DPK dan Non Performing Loan NPL terhadap Penyaluran Kredit pada Bank yang Go Public di BEI. 2. Kegunaan Praktis a. Bagi perbankan dalam hal ini diharapkan dapat menjadi referensi bagi bank-bank di Indonesia dalam usaha meningkatkan penyaluran kredit Nurhani Ramadhani, 2015 PENGARUH DANA PIHAK KETIGA DPK DAN NON PERFORMING LOAN NPL TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PADA BANK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA BEI TAHUN 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu b. Sebagai informasi dan pertimbangan bagi pihak kreditur, investor, dan manajemen perbankan agar dapat memberikan keputusan dalam pemberian kredit. Demi kemajuan dan prestasi perusahaan yang akan datang. Nurhani Ramadhani, 2015 PENGARUH DANA PIHAK KETIGA DPK DAN NON PERFORMING LOAN NPL TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PADA BANK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA BEI TAHUN 2013 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Efisiensi Operasional, Kecukupan Modal, Dana Pihak Ketiga Dan Risiko Kredit Terhadap Profitabilitas Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 64 82

Pengaruh Capital Adequacy Ratio(CAR), Non Performing Loan (NPL), Operating Ratio (BOPO), dan Loan to Deposit Ratio(LDR) Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 66 83

Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan, Loan to Deposit Ratio, dan Return on Asset terhadap Penyaluran Kredit Bank Pembangunan Daerah di Indonesia

1 79 118

Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga, Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio Dan Non Performing Loan Terhadap Volume Kredit Pada Bank Yang Terdapat Di BEI

1 44 94

Pengaruh Dana Pihak Ketiga Terhadap Volume Kredit Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

2 29 79

Analisis Pengaruh Dana Pihak Ketiga Dan Non Performing Financing Terhadap Penyaluran Dana Perbankan Syariah Di Indonesia

0 41 114

Pengaruh Dana Pihak Ketiga dan Rasio Risk Based Bank Rating terhadap Penyaluran Kredit Pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 48 139

Pengaruh Beban Operasional Pendapatan Operasional, Non Performing Loan, Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Net Interest Margin Dan Bank Size Terhadap Return On Asset Pada Bank Bumn Go Public Di Bursa Efek Indonesia

0 54 99

PENGARUH DANA PIHAK KETIGA (DPK) DAN NON PERFORMING LOAN (NPL) TERHADAP PENYALURAN KREDIT PADA PADA BANK YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2013 - repository UPI S PEA 1006386 Title

0 0 6

Pengaruh dana pihak ketiga (dpk) dan loan to deposit ratio (ldr) terhadap penyaluran kredit dengan non performing Loan (npl) sebagai variabel intervening pada bank umum Konvensional go public - Perbanas Institutional Repository

0 0 16