Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Spesifikasi Produk

5 2. Bagaimana tingkat kelayakan Trainer I nterface Port Serial dan Port USB Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Teknik Pemrograman Untuk Kelas X Program Keahlian Teknik Audio Video di SMK Negeri 3 Yogyakarta?

E. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian ini mengacu pasa masalah yang telah disebutkan di atas yaitu : 1. Mengembangkan Trainer I nterface Port Serial dan Port USB Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Teknik Pemrograman Untuk Kelas X Program Keahlian Teknik Audio Video di SMK Negeri 3 Yogyakarta. 2. Mengetahui tingkat kelayakan Trainer I nterface Port Serial dan Port USB Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Teknik Pemrograman Untuk Kelas X Program Keahlian Teknik Audio Video di SMK Negeri 3 Yogyakarta.

F. Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat dan membawa dampak yang baik : 1. Bagi peneliti Melalui penelitian ini peneliti dapat mempraktekkan dan menerapkan ilmu yang didapat selama di perkuliahan, selain itu j uga menambah wawasan dalam melakukan penelitian. 6 2. Bagi guru, khususnya teknik pemrograman Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai media pembelajaran tambahan untuk menunjang siswa supaya lebih aktif dan kreatif. 3. Bagi siswa Mendorong siswa lebih kreatif dan inovatif dalam mengembangkan potensinya dalam teknik pemrograman. 4. Bagi sekolah Sekolah dapat menggunakan media pembelaj aran untuk menunjang kegiatan belajar siswa supaya lebih kreatif dan inovatif dalam mengembangkan potensi yang dimiliki.

G. Spesifikasi Produk

Spesifikasi produk yang akan dikembangkan sebagai penelitian untuk “Pengembangan Trainer I nterface Port Serial Dan Port Usb Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Teknik Pemrograman Untuk Kelas X Program Keahlian Teknik Audio Video Di Smk Negeri 3 Yogyakarta” addalah trainer interface dengan spesifikasi sebagai berikut : 1. Trainer dikemas dalam suatu kotak berukuran 22cm x 21cm x 4cm panjang x lebar x tinggi. 2. Rangkaian USB to Serial terhubung secara langsung dengan rangkaian utama, dilengkapi dengan indikator led. 3. Rangkaian serial RS 232 terhubung langsung dengan rangkaian utama. 4. Satu buah I C Atmega16 sebagai sistem pemroses utama . 5. Perangkat keluaran indikator output sebanyak 8 buah LED. 7 6. Delapan buah pushbutton sebagai perangkat input. 7. Satu buah kabel USB type B dan kabel serial RS 232. 8. Lembar kerja praktik petunjuk penggunaan alat digunakan untuk mendukung media pembelajaran yang dikembangkan. 8

BAB I I KAJI AN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN AUDIO VIDEO PADA MATA PELAJARAN MENERAPKAN DASAR-DASAR TEKNIK DIGITAL DI SMK NEGERI 1 BALIGE.

0 1 34

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR TERCETAK MATA PELAJARAN GAMBAR TEKNIK KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

1 24 251

PENGEMBANGAN TRAINER AUDIO AMPLIFIER CLASS D DAN CLASS H SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN KELAS XII PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

0 0 158

Pengembangan Trainer Mikrokontroler AT89S51 sebagai Media Pembelajaran pada Mata Pelajaran Mikrokontroler Program Keahlian Teknik Elektronika Industri di SMK Negeri 1 Nanggulan.

0 0 213

PENGEMBANGAN MODUL TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR PADA MATA PELAJARAN TEKNIK ELEKTRONIKA DASAR KELAS X TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA.

1 9 255

Trainer Voltmeter Digital Sebagai Media Pembelajaran Teknik Digital Sekuensial Pada Kompetensi Keahlian Teknik Audio Video Di SMK N 2 Yogyakarta.

0 0 278

PENGEMBANGAN TRAINER DVD PLAYER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PERBAIKAN VCD DAN DVD PLAYER KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK AUDIO DAN VIDEO.

0 0 152

TRAINER PESAWAT PENERIMA RADIO AM/FM SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK KELAS XI TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 2 104

MEDIA PEMBELAJARAN TRAINER PENGUAT AUDIO UNTUK MATA PELAJARAN TEKNIK AUDIO DI SMKN 3 YOGYAKARTA.

0 0 1

PENGEMBANGAN TRAINER DVD PLAYER SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PERBAIKAN VCD DAN DVD PLAYER KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK AUDIO DAN VIDEO DI SMK.

0 0 1