Sikap Tentang Personal Hygiene Terhadap Keputihan

4.2.4. Sikap Tentang Personal Hygiene Terhadap Keputihan

Sikap responden tentang personal hygiene terhadap keputihan dapat dilihat pada tabel berikut ini Tabel 4.6 Distribusi Responden Berdasarkan Sikap Tentang Personal Hygiene Terhadap Keputihan di SMA Sutomo 2 Medan No Pernyataan Setuju Tidak Setuju Jumlah n N n 1. Kebersihan vagina adalah hal yang penting untuk mencegah keputihan 71 89,9 8 10,1 79 100 2. Mengganti celana dalam 2-3 kali sehari adalah contoh menjaga kebersihan alat genital 79 100 79 100 3. Celana dalam yang berbahan katun dan dapat menyerap keringat 28 35,4 51 64,6 79 100 4. Celana dalam yang nyaman digunakan celana dalam yang ketat 55 69,6 24 30,4 79 100 5. Untuk menghindari kelembaban pada daerah kewanitaan, seharusnya vagina dikeringkan dengan tissue parfum setelah BAK dan BAB 20 25,3 59 74,7 79 100 6. Saat menstruasi seharusnya mengganti pembalut satu kali 4 jam jika dalam keadaan yang sangat basah 21 26,6 58 73,4 79 100 Universitas Sumatera Utara No Pernyataan Setuju Tidak Setuju Jumlah n N N 7. Air yang baik digunakan untuk membasuh genital yaitu air sabun 39 49,4 40 50,6 79 100 8. Cairan antiseptic pada vagina boleh dipakai setiap hari 48 60,8 31 39,2 79 100 9. Pantyliners yang baik adalah yang mengandung parfum 30 38,0 49 62,0 79 100 10. Pantyliners yang digunakan terlalu lama 6 jam dapat meningkatkan resiko terjadinya keputihan 38 48,1 41 51,9 79 100 11. Cara yang baik untuk membasuh daerah genitalia yaitu dari arah depan vagina kebelakang anus 46 58,2 33 41,8 79 100 12. Pembalut yang baik berbahan lembut dan menyerap dengan baik 79 100 - - 79 100 13. Celana dalam yang lembab dapat menimbulkan bakteri dan menyebabkan keputihan 44 55,7 35 44,3 79 100 14. Membasuh vagina dari depan kebelakang berfungsi untuk mencegah bakteri dari anus masuk ke vagina 42 53,2 37 46,8 79 100 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan penelitian diatas dapat dilihat bahwa sikap responden tentangkebersihan vagina hal yang penting untuk mencegah keputihan, sebanyak 71 orang 89,9 mengatakan sikap setuju. Sikap responden terhadap mengganti celana dalam 2-3 kali sehari adalah contoh menjaga kebersihan vagina, sebanyak 79 orang 100 mengatakan sikap setuju. Sikap responden terhadap celana dalam berbahan katun dapat menyerap keringat, sebanyak 51 orang 64,6 menjawab tidak setuju. Sikap responden tentang celana dalam yang nyaman digunakan celana dalam yang ketat sebanyak 55 orang 69,6 menjawab setuju. Sikap responden untuk menghindari kelembaban pada vagina, seharusnya vagina dikeringkan dengan tissu parfum setelah BAK dan BAB, sebanyak 59 orang 74,7 menjawab tidak setuju. Sikap responden pada saat menstruasi seharusnya mengganti pembalut satu kali dalam 4 jam, sebanyak 58 orang 73,4 menjawab tidak setuju. Sikap responden tentang air yang baik digunakan untuk membasuh vagina yaitu air sabun, sebanyak 40 orang 50,6 menjawab tidak setuju. Sikap responden terhadap cairan antiseptic vagina boleh dipakai setiap hari sebanyak 48 orang No Pernyataan Setuju Tidak Setuju Jumlah n N n 15. Mencukur bulu kemaluan pada daerah vagina sangat penting untuk menghindari bakteri 15 19,0 64 81,0 79 100 Universitas Sumatera Utara 60,8 mengatakn setuju. Sikap responden tentang pantyliner yang baik adalah yang mengandung parfum, sebanyak 49 orang 62,0 menjawab tidak setuju. Sikap responden tentang pantyliner yang digunakan terlalu lama 6jam dapat meningkatkan resiko terjadinya keputihan, sebanyak 41 orang 51,9 menjawab tidak setuju. Sikap responden tentang cara yang baik membasuh vagina yaitu dari arah depan vagina kebelakang anus, sebanyak 46 orang 58,2 menjawab setuju. Sikap responden tentang pembalut yang baik berbahan lembut dan menyerap dengan baik, sebanyak 79 orang 100 menjawab setuju. Sikap responden terhadap celana dalam yang lembab dapat menimbulkan bakteri dan menyebabkan keputihan, sebanyak44 orang 55,7 menjawab setuju. Sikap responden tentang membasuh vagina dari depan kebelakang berfungsi untuk mencegah bakteri dari anus masuk ke vagina, sebanyak 42 orang 53,2 menjawab setuju dan sikap responden tentang mencukur bulu kemaluan pada daerah vagina sangat penting untuk menghindari bakteri, sebanyak 64 orang 81,0 menjawab tidak setuju. Berdasarkan data tentang sikap di atas, setelah dilakukan pengelompokan berdasarkan kategori baik, sedang, kurang dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 4.7 Distribusi Responden Berdasarkan Kategori Sikap di SMA Sutomo 2 Medan No kategori Sikap Jumlah n Presentase 1. Baik 1 1,3 2. Sedang 72 91,1 3. Kurang 6 7,6 Jumlah 79 100,0 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan penelitian diatas dapat dikategorikan sikap responden, sebanyak 1 orang 1,3 mempunyai sikap kategori baik, sedangkan 72 91,1 orang mempunyai sikap sedang dan yang memiliki sikap kurang sebanyak 6 orang 7,6

4.2.5. Tindakan Terhadap Pencegahan Keputihan