Peningkatan Motivasi Belajar Siswa

88 1. Skor IRM melalui kegiatan LOS pada siklus III sebesar 3.93 baik. Sedangkan skor IRM angket terjadi peningkatan menjadi 3.90 baik. Dari hasil ke kedua data tersebut diperoleh IRMK siklus III meningkat 2.62 menjadi 3.91 baik. 2. Rerata nilai teori frais dari 32 orang siswa pada siklus III ke mengalami peningkatan sebesar 9.89 menjadi 90.15. pada siklus ini dikatakan seluruh siswa tuntas sepenuhnya. 3. Respon yang dilakukan dari 32 siswa pada siklus III mengalami peningkatan 1.94 dari siklus II sehingga menjasi 83.70 dengan katogori baik, hasil tersebut merupakan nilai tertinggi dari siklus-siklus yang telah dilakukan. Peningkatan seluruh aspek yang menjadi indikator penelitian pada siklus I, siklus II, dan siklus III dapat dilihat dalam tabel-tabel peningkatan aktivitas pembelajaran berikut:

1. Peningkatan Motivasi Belajar Siswa

a. Peningkatan Katagori Motivasi KegiatanLOS Gambar 17. Grafik Peningkatan Katagori Motivasi 5 10 15 20 25 Siklus I Siklus II Siklus III Jum lah S isw a Katagori Grafik Peningkatan Katagori Motivasi Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang 89 Pada grafik di atas menunjukkan terjadinya peningkatan katagori motivasi belajar siswa melalui observasi dalam proses pembelajaran menggunakan metode kooperatif tipe TGT. Pada grafik di atas memperlihatkan jumlah siswa yang memiliki katagori yang lebih baik mengalami peningkatan serta katagori yang kurang baik menurun pada tiap siklusnya. Grafik peningkatan IRM LOS juga terjadi peningkatan tiap siklusnya, data tersebut dapat dilihat pada grafik di bawah ini. Gambar 18. Indek Rerata Motivasi LOS b. Peningkatan Katagori Motivasi Teknik Angket Gambar 19. Grafik Peningkatan Katagori Motivasi Angket 3.482 3.812 3.937 Siklus I Siklus II Siklus III Grafik Indek Rerata Motivasi KegiatanLOS 2 4 6 8 10 12 14 16 18 Siklus I Siklus II Siklus III Jum lah S isw a Katagori Grafik Peningkatan Katagori Motivasi Angket Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang 90 Pada grafik di atas menunjukkan terjadinya peningkatan katagori motivasi belajar siswa melalui observasi teknik angket dalam proses pembelajaran menggunakan metode kooperatif tipe TGT. Pada grafik di atas memperlihatkan jumlah siswa yang memiliki katagori yang lebih baik mengalami peningkatan pada tiap siklusnya, sedangkan terjadi penurunan katagori motivasi bagi yang dirasa kurang baik. Peningkatan IRM angket juga mengalami peningkatan pada setiap siklusnya, Grafik peningkatan IRM angket dapat dilihat pada Gambar 20. Gambar 20. Grafik Indek Rerata Motivasi Teknik Angket c. Peningkatan Indek Rerata Motivasi Komulatif IRMK Secara garis besar, dapat dikatakan bahwa motivasi belajar siswa meningkat dari siklus I hingga siklus III. Peningkatan tersebut dapat dilihat pada grafik peningkatan IRMK di bawah ini: 3.58 3.81 3.9 Siklus 1 Siklus 2 Siklus 3 Grafik Indek Rerata Motivasi Teknik Angket 91 Gambar 21 . Grafik Indek Rereta Motivasi Komulatif Grafik IRMK hasil pada siklus III menunjukkan bahwa peran pembelajaran kooperatif tipe TGT dapat membantu meningkatkan motivasi belajar siswa. Dengan demikian, hasil akhir penelitian yang ditunjukkan pada siklus III bahwa tingkat motivasi siswa kelas XI TP1 mendapatkan predikat baik dengan nilai 3.91.

2. Peningkatan Pemahaman Teori Frais

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar kimia siswa dengan mengoptimalkan gaya belajar melalui model pembelajaran TGT (Teams Games Tournament) penelitian tindakan kelas di MAN 11 Jakarta

0 27 232

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Komparasi hasil belajar metode teams games tournament (TGT) dengan Student Teams Achievement Division (STAD) pada sub konsep perpindahan kalor

0 6 174

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe teams-games-tournament (tgt) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa (kuasi eksperimen pada Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri Jonggol)

0 5 199

Penerepan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT) Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Kelas VIII-3 SMPN 3 Kota Tangerang Selatan 2015/2016 Dalam Pelajaran IPA

0 4 10

PENERAPAN PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE TGT (TEAMS GAMES TOURNAMENT) MELALUI MEDIA ULAR TANGGA Penerapan Pembelajaran Cooperative Learning Tipe TGT (Teams Games Tournament) Melalui Media Ular Tangga Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi Mater

0 0 15

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TGT (Teams Games Tournaments) Peningkatan Motivasi Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Teams Games Tournaments) Siswa Kelas IV MI M Gading 1 Klaten Utara

0 0 16

UPAYA PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN METODE KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES Upaya Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Menggunakan Metode Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (TGT)( PTK Pembelajaran Matematika di Kelas VIII E SMP Ne

0 0 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA MELALUI MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TEAMS GAMES TURNAMENTS (TGT) PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SD NEGERI 1 KEPURUN.

0 1 240