Definisi Operasional Variabel Identifikasi dan Definisi Operasional Variabel 1. Identifikasi Variabel

b. Variabel bebas X Variabel bebas dalam penelitian ini yaitu: tingkat suku bunga, ukuran perusahaan, pertumbuhan perusahaan dan rasio hutang.

3.6.2. Definisi Operasional Variabel

Definisi operasional dari masing-masing variabel penelitian sebagai berikut: 1. Yield to Maturity YTM Yield to maturity merupakan tingkat keuntungan yang akan diterima investor jika membeli obligasi pada harga pasar saat ini dan menahan obligasi tersebut hingga jatuh tempo. Perhitungan Yield to maturity YTM dihitung dengan rumus sebagai berikut Raharjo, 2003: 100 x 2 P F n P F C YTM bond bond     Dimana: C = Coupon Kupon F = Face Value Nilai Nominal = Harga Pasar Obligasi n = Sisa Waktu Jatuh Tempo 2. Tingkat Suku Bunga Tingkat suku bunga yang digunakan adalah tingkat suku bunga Sertifikat Bank Indonesia SBI dengan jangka waktu 3 bulan. Universitas Sumatera Utara 3. Ukuran Perusahaan Ukuran perusahaan menggambarkan besar kecilnya suatu perusahaan yang ditunjukkan oleh total asset, jumlah penjualan atau ekuitas. Jika jumlah asset, penjualan dan ekuitas tersebut besar, maka logaritma terhadap jumlah tersebut digunakan untuk tujuan penelitian Miswanto dan Husnan, 1999. Dalam penelitian ini ukuran perusahaan diukur dengan logaritma dari total asset. 4. Pertumbuhan Perusahaan Penelitian ini melihat pertumbuhan perusahaan berdasarkan kesempatan bertumbuh growth opportunities perusahaan yaitu dengan menggunakan rasio market to book value of equity, karena menurut Kallapur dan Trombley 1999 rasio ini paling mendekati realisasi pertumbuhan. Rumus yang digunakan, yaitu: Ekuitas Total Saham Penutupan Harga x Beredar Saham Jumlah  Equity of Value Book to Market 5. Rasio Hutang Rasio hutang dalam penelitian ini diukur dengan debt to equity ratio DER. DER adalah perbandingan antara jumlah total hutang terhadap total modal pemegang saham ekuitas. Rumus untuk menghitung Debt to Equity Ratio DER sebagai berikut Samsul, 2006: Ekuitas Total Hutang Total  Ratio Equity to Debt Universitas Sumatera Utara Tabel 3.2. Operasionalisasi Variabel: Definisi Operasional, Indikator, dan Skala Ukur Variabel Definisi Operasional Indikator Skala Ukur Tingkat Suku Bunga X 1 Menunjukkan tingkat suku bunga sertifikat surat berharga yang diterbitkan oleh Bank Indonesia Tingkat Suku Bunga Sertifikat Bank Indonesia SBI dengan jangka waktu 3 bulan Rasio Ukuran Perusahaan X 2 Menggambarkan besar kecilnya perusahaan berdasarkan total asset Ln Total Asset Rasio Pertum- buhan Perusahaan X 3 Kemampuan perusahaan untuk meningkatkan size Jumlah Saham Beredar x Harga Penutupan Saham Total Ekuitas Rasio Rasio Hutang X 4 Mengukur perbandingan antara total hutang dan ekuitas. Total Hutang Total Ekuitas Rasio Yield to maturity Y Tingkat keuntungan yang akan diperoleh investor pada obligasi jika disimpan hingga jatuh tempo 2 P P n P P C p p i    Rasio 3.7. Metode Analisis Data 3.7.1. Analisis Deskriptif

Dokumen yang terkait

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

5 27 97

PENGARUH PERINGKAT OBLIGASI , MATURITY, LIKUIDITAS DAN SUKU BUNGA SBI TERHADAP YIELD TO MATURITY OBLIGASI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 4 105

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 10

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 2

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 9

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 31

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 3

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 8

PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA, DEBT TO EQUITY RATIO DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP YIELD TO MATURITY OBLIGASI KORPORASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Repository Fakultas Ekonomi UNJ

0 1 13

PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA, DEBT TO EQUITY RATIO DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP YIELD TO MATURITY OBLIGASI KORPORASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Repository Fakultas Ekonomi UNJ

0 2 13