PT Indofood Sukses Makmur, Tbk PT. Jasa Marga Persero, Tbk

sirkit sewa terestrial, jasa Internet Teleponi untuk Keperluan Publik “ITKP”VoIP dan jasa interkoneksi internet “NAP”. Pada tanggal 26 April 2007, perseroan menerbitkan obligasi kedua sejumlah Rp.1,5 triliun dengan tingkat bunga 10,35 untuk jangka waktu 5 lima tahun dan dicatatkan di Bursa Efek Indonesia dahulu Bursa Efek Surabaya. Bunga dibayar setiap 3 tiga bulan, dimulai pada tanggal 26 Juli 2007. Obligasi ini jatuh tempo pada tanggal 26 April 2012. Obligasi ini tidak dijamin dengan agunan khusus tetapi dijamin penuh oleh perseroan.

12. PT Indofood Sukses Makmur, Tbk

PT Indofood Sukses Makmur, Tbk didirikan di Republik Indonesia pada tanggal 14 Agustus 1990 dengan nama PT Panganjaya Intikusuma. Ruang lingkup kegiatan perusahaan terdiri dari, antara lain, produksi mie, penggilingan gandum, kemasan, jasa manajemen, serta penelitian dan pengembangan. Saat ini, Perusahaan terutama bergerak di bidang pembuatan mie dan penggilingan gandum menjadi tepung terigu. Pada tanggal 8 sampai 10 Mei 2007 perusahaan telah menawarkan kepada masyarakat obligasi tanpa hak konversi dengan tingkat suku bunga tetap dan nilai nominal seluruhnya sebesar Rp.2000.000. Obligasi tersebut akan jatuh tempo dalam waktu 5 lima tahun pada tanggal 15 Mei 2012, tidak dikenakan jaminan dan dikenakan tingkat bunga tetap sebesar 10,0125 per tahun yang akan dibayarkan setiap kuartal. Wali amanat dari obligasi ini adalah PT. Bank Mega Tbk. Universitas Sumatera Utara

13. PT. Jasa Marga Persero, Tbk

PT Jasa Marga Persero, Tbk dibentuk berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 4 Tahun 1978 tentang Penyertaan Modal Negara Republik Indonesia dalam pendirian Perusahaan Perseroan Persero di bidang pengelolaan, pemeliharaan dan pengadaan jaringan jalan tol, serta ketentuan-ketentuan pengusahaannya. Kegiatan usaha perusahaan yaitu: melakukan perencanaan teknis, pelaksanaan konstruksi, pengoperasian danatau pemeliharaan jalan tol, mengusahakan lahan di ruang milik jalan tol Rumijatol dan lahan yang berbatasan dengan Rumijatol untuk tempat istirahat dan pelayanan berikut dengan fasilitas-fasilitasnya dan usaha lainnya, baik diusahakan sendiri maupun bekerja sama dengan pihak lain dan menjalankan kegiatan dan usaha lain dalam rangka pemanfaatan dan pengembangan sumber daya yang dimiliki Perusahaan, baik secara langsung maupun melalui penyertaan, dengan memperhatikan peraturan perundang-undangan. Sampai pada akhir tahun 2010, perusahaan telah menerbitkan obligasi dengan total nilai sebesar Rp.7.423.978.000.000 atau sebanyak 26 kali emisi. Jumlah hutang yang belum dilunasi atau belum jatuh tempo adalah sebesar Rp.5.535.260.000.000 dan sisanya telah dilunasi.

14. PT Indosat, Tbk.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

5 27 97

PENGARUH PERINGKAT OBLIGASI , MATURITY, LIKUIDITAS DAN SUKU BUNGA SBI TERHADAP YIELD TO MATURITY OBLIGASI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 4 105

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 10

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 2

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 9

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 31

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 3

Pengaruh Tingkat Suku Bunga, Peringkat Obligasi, Ukuran Perusahaan, dan Debt To Equity Ratio, Terhadap Yield To Maturity Obligasi Koorporasi di Bursa Efek Indoneisa Periode 2011-2014

0 0 8

PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA, DEBT TO EQUITY RATIO DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP YIELD TO MATURITY OBLIGASI KORPORASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Repository Fakultas Ekonomi UNJ

0 1 13

PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA, DEBT TO EQUITY RATIO DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP YIELD TO MATURITY OBLIGASI KORPORASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Repository Fakultas Ekonomi UNJ

0 2 13