Tampilan Layar Visual Basic sebagai berikut :

2. Mengatur Format Editor 3. Mengatur hal-hal yang General 4. Mengatur Docking Jendela 5. Mengatur Environment 6. Mengatur SDI Development Environment atau MDI.

2.6.5 Tampilan Layar Visual Basic sebagai berikut :

1. Main Windows Gambar 2.4 Tampilan Utama Visual Basic Main windows seperti gambar 2.4 terdiri dari title bar baris judul,menu bar, dan toolbar. Baris judul berisi nama proyek, mode operasi Visual Basic sekarang, dan form yang aktif. Menu Bar merupakan menu drop-down yang dapat mengontrol operasi dalam lingkungan Visual Basic. Toolbar berisi kumpulan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. gambar yang mewakili perintah yang ada di menu. Jendela utama juga menampilkan lokasi dari form yang aktif relatif terhadap sudut kiri atas layar satuan ukuranya twips. Dapat dilihat pada gambar 2.4 2. Form Windows Form Windows adalah pusat dari pengembangan aplikasi Visual Basic. Di sini tempat untuk “menggambar” aplikasinya. Dapat dilihat pada gambar 2.5. Gambar 2.5 Tampilan Form Pada Visual Basic Untuk mengaktifkan form ada tiga cara yaitu : 1. Klik tombol View Object pada Window Project 2. Dari Menu View klick perintah object 3. Tekan tombol Shift +F7 pada keyboard. 4. Window Code Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Window Code adalah window tempat kita menuliskan progam. Untuk mengaktifkan Window Code ada beberapa cara : 1. Klik tombol View Code pada Window Project 2. Dari menu View klik perintah Code 3. Project Explorer Windows 3. Project Windows Berguna untuk menampilkan daftar form dan modul proyek. Proyek merupakan kumpulan dari modul form, modul class, modul standar dan file sumber yang membentuk suatu aplikasi. Dapat dilihat pada gambar 2.6. Gambar 2.6 . Tampilan Project Pada Visual Basic Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 4. Toolbox Toolbox adalah kumpulan dari obyek yang digunakan untuk membuat user interface serta kontrol bagi pemogram aplikasi. Dapat dilihat pada gambar 2.7 Gambar 2.7 . Tampilan Toolbox Pada Visual Basic Untuk menampilkan windows ini dengan caranya adalah : 1. Dari menu View pilihlah Project Explorer 2. Tekan tombol CTRL + R pada keyboard. 5. Properties Windows Berisi daftar struktur setting properties yang digunakan pada sebuah obyek terpilih. Kotak drop-down pada bagian atas jendela berisi daftar semua obyek pada form yang aktif. Ada dua tab tampilan yaitu Alphabetic urut abjad dan Categorized urut berdasar kelompok. Di bawah bagian kotak terdapat properti dari obyek terpilih. Dapat dilihat pada gambar 2.8. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 2.8 . Tampilan Properties Pada Visual Basic Cara menampilkan window ini caranya : 1. Dari Menu View pilihlah Properties Window 2. Tekan tombol F4 pada keyboard. 6. Window Form Layout Bisa digunakan untuk mengatur tata letak form pada layar monitor. Seringkali kita salah menempatkan form sehingga untuk mendapatkan posisi yang kita inginkan, setiap kali kita harus menjalankan program unuk mengetahui posisi dari hasil penyetelan yang kita lakukan. 7. Form Layout Windows Berfungsi menampilkan posisi form relatif terhadap layar monitor. Dapat dilihat pada gambar 2.9. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 2.9 Tampilan Form Layout Pada Visual Basic 8. Window intermediate Berguna untuk mencoba beberapa instruksi program pada windows ini. Pada program saat menguji program, window ini bisa digunakan sebagai windows debug. 9. Metoda method Metoda adalah suatu set perintah seperti halnya fungsi dan prosedur, tetapi sudah tersedia di dalam suatu objek. 10. Event Event adalah peristiwa atau kejadian yang diterima oleh suatu objek, misalnya klik, seret, tunjuk dan lain-lain. Event yang diterima objek akan memicu MS-Visual Basic menjalankan kode program yang ada di dalamnya. Contoh : Private Sub Command1_Click Baris di atas menunjukkan penggunaan Event Click pada objek command1, maka baris-baris kode program di bawahnya akan dilaksanakan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.6.6 Operator Pada Visual Basic dan urutan operasinya