Agregat Pendapatan Regional Pendekatan pendapatan

2.2.2.3. Agregat Pendapatan Regional

Ada beberapa konsep dan definisi yang penting untuk diketahui dalam perhitungan pendapatan regional, seperti di bawah ini : a. Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Berlaku adalah : Jumlah nilai atau pendapatan atau pengeluaran yang dinilai sesuai dengan harga yang berlaku pada tahun yang bersangkutan. b. Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Konstan adalah : Merupakan penjumlahan nilai produk atau pendapatan atau pengeluaran yang dinilai atas dasar harga tetap suatu tahun tertentu. c. Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Harga Pasar adalah : Merupakan penjumlahan nilai tambah bruto dari lapangan usaha, termasuk didalamnya balas jasa faktor-faktor produksi upah dan gaji, surplus usaha dan pajak tidak langsung netto. d. Pendapatan Regional adalah : Produk Domestik Regional Netto atas dasar biaya faktor produksi ditambah pendapatan netto dari luar daerah. e. Produk Domestik Regional Bruto Atas Dasar Biaya Faktor Produksi adalah : Produk Domestik Regional Netto atas dasar harga pasar dikurangi pajak tidak langsung netto. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. f. Pendapatan Perkapita adalah : Produk Domestik Regional Netto atas dasar biaya faktor produksi dibagi dengan jumlah penduduk pertengahan tahun. g. Pajak Tidak Langsung Netto adalah : Pajak tidak langsung dikurangi dengan subsidi yang diberikan pemerintah kepada produsen. 2.2.2.4. Penyajian Produk Domestik Regional Bruto Menurut Badan Pusat Statistik 2002 : 5 , Produk Domestik Regional Bruto seperti yang telah diuraikan diatas secara bertahap dapat disajikan dalam dua bentuk, yaitu atas dasar konstan dan atas dasar harga berlaku yang dijelaskan sebagai berikut : 1. Pada penyajian atas dasar harga berlaku, semua agregat pendapatan dinilai atas dasar harga yang berlaku pada masing-masing tahun, baik pada saat menilai produksi dan biaya antara maupun pada penilaian komponen nilai tambah dan komponen Produk Domestik Regional Bruto. 2. Pada penyajian dasar harga konstan suatu tahun dasar, semua agregat pendapatan dinilai atas dasar harga yang terjadi pada tahun dasar. Karena menggunakan harga konstan tetap, maka perkembangan agregat dari tahun ke tahun semata-mata disebabkan oleh perkembangan rril dari kuantum produksi tanpa mengandung fluktuasi harga. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Produk Domestik Regional bruto juga disajikan dalam bentuk peranan sektoral dan angka-angka indeks, yaitu : Peranan sektoral adalah : Diperoleh dengan cara membagi nilai masing-masing sektor dengan nilai total seluruh sektor Produk Domestik Regional Bruto dikalikan 100 pada tahun yang bersangkutan baik atas dasar harga konstan suatu tahun tertentu, perhitungan peranan sektoral dapat dirumuskan sebagai berikut : Pi = ∑ = 9 1 100 i PDRB PDRBx Keterangan : P = Peranan sektoral I = Sektor 1, 2, 3, ........, sektor 9 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.2.2.5. Hubungan PDRB dengan Pendapatan Asli Daerah

Dokumen yang terkait

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Simalungun.

12 111 87

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN SRAGEN Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah (PAD) di Kabupaten Sragen Tahun 1991-2013.

0 2 15

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN SRAGEN Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah (PAD) di Kabupaten Sragen Tahun 1991-2013.

0 0 13

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Pati Tahun 1993 - 2013.

0 2 14

ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH ( PAD ) DI KABUPATEN KLATEN Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah ( PAD ) Di Kabupaten Klaten Tahun 1989 – 2011.

0 1 16

ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH ( PAD ) DI KABUPATEN KLAEN Analisis Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah ( PAD ) Di Kabupaten Klaten Tahun 1989 – 2011.

0 2 14

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) KABUPATEN PATI Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah (Pad) Kabupaten Pati Tahun 1990 – 2012.

0 2 13

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN PATI TAHUN 1982-2007 Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah Di Kabupaten Pati Tahun 1982-2007.

0 0 14

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN PATI TAHUN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Asli Daerah Di Kabupaten Pati Tahun 1982-2007.

0 1 15

KATA PENGANTAR - ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH DI KABUPATEN JOMBANG

0 0 18