Populasi, Sampel, dan Penarikan Sampel

1 = sangat tidak puas 2 = tidak puas 3 = cukup puas 4 = puas 5 = sangat puas Alasan digunakan skala likert karena memiliki beberapa kebaikan dibandingkan dengan tipe yang lain yaitu relatif mudah dan memiliki keragaman skor sebagai akibat penggunaan skala antara 1 sampai 5. Variabel kualitas layanan yang diharapkan dan variabel kualitas layanan yang dipersepsikan nasabah tercermin dalam daftar pertanyaan. Berdasarkan pandangan statistik, skala dengan lima tingkat lebih tinggi kehandalannya dari skla dengan dua tingkat. Apabila kualitas layanan yang diharapan nasabah lebih besar dari kualitas layanan yang dipersepsikan atau kualitas layanan yang diterima, maka nasabah merasa tidak puas dan apabila kualitas layanan yang diharapan nasabah sama atau lebih kecil dari kualitas layanan yang dipersepsikan atau diterima, maka nasabah merasa puas.

3.2. Populasi, Sampel, dan Penarikan Sampel

3.2.1. Populasi

Menurut Sugiyono 2008;80 Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas obyek atau subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber kemudian ditarik kesimpulannya. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah seluruh nasabah Bank Mandiri yang datang ke Kantor Cabang Pembantu KCP Surabaya Gubeng yang langsung berinteraksi dengan petugas bank sebagai penyaji jasa. Dimana penelitian dan penyebaran kuesioner dilakukan pada bulan Maret tahun 2011.

3.2.2. Sampel

Sampel menurut Sugiyono 2008;81 sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. Pada penelitian ini yang dijadikan sampel adalah nasabah yang datang ke Kantor Cabang Pembantu KCP Bank Mandiri Surabaya Gubeng yang langsung berinteraksi dengan petugas bank sebagai penyaji jasa. Karena jumlah nasabah yang melakukan transaksi di Bank Mandiri KCP Surabaya Gubeng tidak dapat diketahui, maka penentuan sampel pada penelitian ini dengan menggunakan rumus : ..............Riduwan 2004:66 Keterangan : n = jumlah sampel Z α = derajat koefisiensi = 1,96 karena α = 0,05, maka Z 0,05 = 1,96 σ = standart deviasi = 0,25 e = standart error = 5 0,05 Peneliti menggunakan tingkat kepercayaan sebesar 95 dan error estimasi kurang dari 0,05 serta standart deviasi 0,25, maka sampel yang digunakan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber dalam penelitian ini sebesar = = 96,04 Jadi sampel yang diambil sebesar 97 orang.

3.2.3. Teknik Penarikan Sampel

Metodeteknik pengambilan sampel dinamakan sampling. Metode sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah accidental sampling. Menurut Sugiyono 2008;85 accidental sampling adalah teknik penentuan sampel berdasarkan kebetulan, yaitu siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti dan berinteraksi dengan petugas bank sebagai penyaji jasa di Bank Mandiri KCP Surabaya Gubeng dapat digunakan sebagai sampel, selama orang tersebut dipandang cocok untuk dijadikan sumber data.

3.3. Jenis Data, Sumber Data, Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Pengauh Kualitas Pelayanan dan Religiusita Terhadap Kepuasan Nasabah Serta Dampaknya Pada Loyalitas Nasabah: (Studi Kasus Bank Syariah Mandiri)

6 37 203

Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Citra Perusahaan terhadap Kepercayaan Nasabah serta Dampaknya terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Kasus Bank Syariah Mandiri).

3 8 217

Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Customer Value Terhadap Kepuasan Nasabah serta Dampaknya pada Loyalitas Nasabah (Studi Kasus Bank Syariah Mandiri)

1 11 177

Hubungan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Pada Pt Bank Bri Syariah Kcp Rawamangun

1 21 115

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN TINGKAT KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Tingkat Kepuasan Nasabah Terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Pada Bank Syariah Mandiri Cabang Pembantu Sragen).

0 0 15

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN BANK TERHADAP KEPUASAN NASABAH Analisis Kualitas Pelayanan Bank Terhadap Kepuasan Nasabah (Studi Kasus di Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat Bank Pemalang).

0 2 15

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN BANK TERHADAP KEPUASAN NASABAH Analisis Kualitas Pelayanan Bank Terhadap Kepuasan Nasabah (Studi Kasus di Perusahaan Daerah Bank Perkreditan Rakyat Bank Pemalang).

0 0 17

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH ( Studi kasus pada Nasabah Bank Mandiri KCP Surabaya Gubeng )

0 1 19

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH MENGGUNAKAN PEMBIAYAAN PENSIUNAN (Studi Kasus pada Bank Syariah Mandiri KCP Teluk Betung) - Raden Intan Repository

0 1 147

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KEPUASAN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH PADA BANK SYARIAH MANDIRI KCP JATIBARANG INDRAMAYU - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 0 20