Lembar Observasi Tes Prestasi Belajar Siswa

24 Tekhnik tes dilakukan untuk mengambil data kuantitatif berupa data prestasi belajar siswa. Tes dilakukan pada akhir siklus . Pada akhir siklus hasil tes seluruh siswa dirata- rata yang kemudian dibandingkan dengan rata- rata hasil tes pada siklus berikutnya. KISI - KISI SOAL Mata Pelajaran : IPA Kelas Semester : V II Guru : Yusnani Nama Sekolah : SDN I Kebagusan Standart Kompetensi : 5.1 Memahami hubungan antara gaya, gerak dan energi serta fungsinya Tabel 3.2 Kisi- kisi soal materi magnet pertemuan I N O Kompetensi Dasar Indikator Materi Jenjang Kemampuan Jumlah Butir C1 C2 C3 C 4 C 5 C 6 5. 1 Mendeskripsi kan hubungan antara gaya dan energi melalui percobaan gaya magnet dan gaya gesek 1.Mengelom pokkan benda- benda yang bersifat magnetis dan yang tidak magnetis Gaya Magnet dan gaya gesek 3 6.8. 9 2 7.10 5 1.2.3.4. 5 _ _ _ _ _ _ _ _ _ 10 2.Menunjukk an kekuatan gaya magnet dalam menembus beberapa benda melalui 25 percobaan 3. Memberikan contoh penggunaan gaya magnet dalam kehidupan sehari- hari JUMLAH SOAL 10 KISI - KISI SOAL Mata Pelajaran : IPA Kelas Semester : V II Guru : Yusnani Nama Sekolah : SDN I Kebagusan Standart Kompetensi : 5.1 Memahami hubungan antara gaya, gerak dan energi serta fungsinya Tabel 3.3 Kisi- kisi soal materi magnet pertemuan 2 NO Kompetensi Dasar Indikator Materi Jenjang Kemampuan Jumlah Butir C1 C2 C3 C 4 C 5 C 6 5.1 Mendeskripsikan hubungan antara gaya dan energi melalui percobaan gaya magnet dan gaya gesek 1.Membandin gkan gerak benda pada permukaan yang berbeda- beda kasar,halus Gaya magnet dan gaya gesek 2 2.4 1 2 1 3 _ _ _ 4 2.Menjelaskan berbagai cara, memperkecil atau 26 memperrbesar gaya gesekan JUMLAH SOAL 4 KISI - KISI SOAL Mata Pelajaran : IPA Kelas Semester : V II Guru : Yusnani Nama Sekolah : SDN I Kebagusan Standart Kompetensi : 5.2 Memahami hubungan antara gaya, gesek dan energi serta fungsinya Tabel 3.4 Kisi- kisi soal materi pesawat sederhana pertemuan I NO Kompetensi Dasar Indikator Materi Jenjang Kemampuan Jumlah Butir C1 C2 C3 C4 C5 C6 5.2 Menjelaskan pesawat sederhanaya ng membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih cepat 1.Mengidentifi kasi berbagai jenis pesawat sederhanamis alnya : pengungkit, bidang miring, katrol dan roda. Pesawat Sederha na 3 7.9 10 4 1. 2.6. 8 _ 3 3.4 5 _ _ _ _ _ _ 10 2. Menggiolongk an berbagai alat rumah tangga sebagai 27 pengungkit , bidang miring, katrol dan roda. 3. Mengidentifik asi kegiatan yang menggunakan pesawat sederhana JUMLAH SOAL 10 KISI - KISI SOAL Mata Pelajaran : IPA Kelas Semester : V II Guru : Yusnani Nama Sekolah : SDN I Kebagusan Standart Kompetensi : 5.2 Memahami hubungan antara gaya, gerak dan energi serta fungsinya Tabel 3.5 Kisi- kisi soal materi pesawat pertemuan II N O Kompetensi Dasar Indikator Materi Jenjang Kemampuan Jumlah Butir C1 C2 C 3 C4 C 5 C 6 5. Menjelaskan pesawat sederhanaya ng membuat pekerjaan lebih mudah dan lebih 1.Membandingkan kemudahan pekerjaan yang menggunakan pesawat sederhana melaui pengamatan Pesawat Sederha na 1 1 2 2.3 _ _ _ _ _ _ _ _ 3 28 cepat 2.Mendemonstrasi kan cara menggunakan pesawat sederhana seperti katrol dan roda JUMLAH SOAL 3

3.4 Jenis Data

3.4.1 Data Kualitatif

Data kualitatif diambil melalui observasi langsung terhadap proses pembelajaran baik berupa aktivitas siswa selama kegiatan belajar mengajar berlangsung dengan menggunakan lembar aktivitas siswa.

3.4.2 Data Kuantitatif

Data kuantitatif yang diambil berupa data penguasaan konsep dengan menggunakan teknik tes. Tes dilakukan pada akhir setiap siklus. Pada akhir siklus hasil tes seluruh siswa dirata-rata yang kemudian dibandingkan dengan rata-rata hasil tes pada siklus berikutnya. 29

3.5 Teknik Analisis Data

3.5.1 Data kualitatif

Untuk melihat aktivitas siswa selama kegiatan pembelajaran berlangsung dilakukan observasi dari aktivitas siswa dihitung untuk analisis kualitatif. Indikator keberhasilan dalam penelitian ini, aktivitas belajar siswa 70 dari jumlah siswa yang ada, Mmes dalam Poerwanti 2008: 31. Lembar aktivitas siswa terlarnpir. Setelah dihitung jumlah siswa yang aktif maka dilakukn perhitungan dengan rumus: 100 x N Na A Keterangan: A = persentase siswa yang aktif Na = banyak siswa yang aktif N = banyak siswa keseluruhan

3.5.2 Data kuantitatif

Pemahaman siswa tentang materi yang diajarkan dapat diukur dengan aktivitas siswa, prestasi belajar, dan kinerja guru untuk analisis kuantitatif. Untuk data hasil belajar terlampir, dapat dilihat nilai perbandingan yang diberikan setelah tindakan selesai dilakukan pada setiap akhir siklus dengan rumus:

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENGGUNAAN METODE DEMONSTRASI SISWA KELAS V SD NEGERI 1 CANDIMAS NATAR

0 20 69

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR IPA MELALUI METODE INKUIRI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 PANDANSARI SELATAN SUKOHARJO KABUPATEN PRINGSEWU

0 8 47

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA MELALUI STRATEGI CARD SORT DI KELAS IV SDN 1 SUKADADI KECAMATAN GEDONGTATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN 2012-2013

2 19 51

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA MELALUI METODE COOPERATIVE ROUND TABLE KELAS V SD NEGERI I UNTORO LAMPUNG TENGAH

1 8 108

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE PEMBELAJARAN ROTATING TRIO EXCHANGE PADA Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar IPA Melalui Metode Pembelajaran Rotating Trio Exchange Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Delanggu Kecamatan Delanggu

0 3 17

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI METODE DISCOVERY PADA SISWA KELAS IV Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA Melalui Metode Discovery Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Kotesan Prambanan Klaten Tahun Ajaran 2012 / 2013.

0 1 15

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPA siswa kelas V SD Negeri Plaosan 1 melalui metode inkuiri terbimbing.

0 3 187

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPA MELALUI METODE EKSPERIMEN PADA SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI IMOGIRI.

0 15 204

PENINGKATAN CURIOSITY DALAM PEMBELAJARAN IPA MELALUI PENERAPAN METODE GUIDED DISCOVERY PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 SUROTRUNAN.

0 0 287

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR IPA SISWA KELAS V SD NEGERI PLAOSAN 1 MELALUI METODE INKUIRI TERBIMBING SKRIPSI

0 0 185