Lokasi Penelitian Instrumen Penelitian Alat Ukur Penelitian

D. POPULASI PENELITIAN 1. Karakteristik Populasi Penelitian

Populasi penelitian ini adalah seluruh pekerja industri kecil dan menengah CV. OSCAR sebanyak 15 orang. Sampel penelitian ini sebanyak 15 orang pekerja industri kecil dan menengah CV. OSCAR Medan.

2. Lokasi Penelitian

Penelitian ini dilakukan di CV. OSCAR yang berada di Jl. Pandu Baru no 10. E. INSTRUMEN DAN ALAT UKUR PENELITIAN

1. Instrumen Penelitian

Terkait dengan kelancaran penelitian, maka peneliti harus dapat melengkapi beberapa instrumen, yaitu : a. Kayu dan perlengkapan membuat kursi berdesain ergonomis b. Informed consent Lembar ini berisi penjelasan mengenai waktu, tujuan, tata cara, dan resiko penelitian yang ditujukan kepada subjek. Dalam lembar ini peneliti juga meminta kesedian subjek untuk berpartisipasi. c. Surat pernyataan kesediaan berpartisipasi. Lembar ini berisi pernyataan kesediaan subjek untuk berpartisipasi dalam penelitian. d. Lembar skala penelitian dan alat tulis. e. Reward untuk subjek penelitian Universitas Sumatera Utara

2. Alat Ukur Penelitian

Alat ukur yang digunakan hendaknya disesuaikan dengan tujuan penelitian dan bentuk data yang akan diambil dan diukur Hadi, 2002. Data penelitian ini diperoleh dengan menggunakan skala kelelahan kerja. a. Skala kelelahan kerja Alat ukur kelelahan kerja ini disusun sendiri oleh peneliti berdasarkan teori pengukuran kelelahan kerja yang dikemukakan oleh Suma’mur, yakni: Kelelahan otot muscular fatigue Kelelahan otot adalah tremor pada otot atau perasaan nyeri yang terdapat pada otot. Hal ini ditandai dengan kinerja otot berkurang dan meningkatnya ketegangan otot sehingga stimulasi tidak lagi menghasilkan respon tertentu. Kelelahan umum Kelelahan umum ditandai dengan berkurangnya kemauan untuk bekerja. Secara umum gejala kelelahan dapat dimulai dari yang sangat ringan sampai perasaan yang sangat melelahkan. Setiap aspek akan diurai dalam sejumlah pernyataan favorabel dan unfavorabel. Model skala yang digunakan adalah skala likert. Tugas subjek adalah memberi tanda pada pilihan SSSangat Sesuai; SSesuai; NNetral; TSTidak Sesuai; STSSangat Tidak Sesuai pada setiap aitem berdasarkan kesesuaian pernyataan dengan dirinya. Universitas Sumatera Utara Table 1. Blue print skala kelelahan kerja No Aspek Indikator Perilaku Jenis Aitem Total Bobot Mendukung Tidak Mendukung 1 Pelemaha n Kegiatan Perasaan Berat di Kepala 1 25 2 37,5 Lelah seluruh badan 2 26 2 Berat di kaki 3 27 2 Menguap 4 28 2 Mengantuk 5 29 2 Ada beban pada mata 6 30 2 Gerakan canggung dan kaku 7 31 2 Berdiri tidak stabil 8 32 2 Ingin berbaring 9 33 2 2. Pelemaha n Motivasi Susah berpikir 10 34 2 25 Lelah untuk berbicara 11 35 2 Tidak berkonsentrasi 12 36 2 Sulit memusatkan perhatian 13 37 2 Sulit mengontrol sikap 14 38 2 Tidak tekun dalam pekerjaan 15 39 2 3 Gambaran Kelelahan Fisik Sakit di Kepala 16 40 2 37,5 Kaku di Bahu 17 41 2 Nyeri dipunggung. 18 42 2 Sesak nafas 19 43 2 Haus 20 44 2 Suara serak 21 45 2 Merasa pening 22 46 2 Tremor pada anggota badan 23 47 2 Merasa kurang sehat 24 48 2 Total 24 24 48 100 Universitas Sumatera Utara

F. UJI VALIDITAS, UJI DAYA BEDA AITEM DAN REABILITAS ALAT UKUR