Manfaat Praktis Manfaat Teoritis

1.4 MANFAAT PENELITIAN

1.4.1 Manfaat Praktis

1.4.1.1 Bagi Siswa a. Sebagai sarana meningkatkan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran b. Meningkatan motivasi belajar siswa pada pembelajaran IPS c. Dapat menuangkan ide-idenya dalam proses diskusi kelompok. 1.4.1.2 Bagi Guru 1. Membuat guru lebih kreatif dalam pelaksanaan proses pembelajaran 2. Meningkatkan strategi atau model pembelajaran yang lebih menarik 3. Membantu guru untuk menyelesaikan masalah-masalah pembelajaran. 1.4.1.3 Bagi Sekolah 1. Memberikan pengetahuan baru bagi guru-guru di SDN Mangkangkulon 01 Kota Semarang tentang model Cooperative Script dengan media audiovisual 2. Dapat meningkatkan kemampuan dan keterampilan guru dalam mengajar 3. Dapat meningkatkan profesionalisme guru dalam proses pembelajaran yang kreatif, inovatif, dan menyenangkan.

1.4.2 Manfaat Teoritis

Peneliti mendapatkan pengalaman langsung bahwa penerapan model Cooperative Script dengan media audiovisual dapat meningkatkan kualitas pembelajaran IPS pada siswa kelas V SDN Mangkangkulon 01 Kota Semarang. 10

BAB II KAJIAN PUSTAKA

2.1 KAJIAN TEORI

2.1.1 Kualitas Pembelajaran

2.1.1.1 Pengertian Kualitas Pembelajaran Kualitas pembelajaran artinya mempersoalkan kegiatan pembelajaran yang dilakukan selama ini berjalan dengan baik serta menghasilkan luaran yang baik pula Uno, 2007: 153. Sedangkan Suparno, dkk 2004: 7 mengungkapkan bahwa kualitas pembelajaran diartikan sebagai intensitas keterkaitan sistemik dan sinergis guru, siswa, kurikulum dan bahan belajar, media, fasilitas, dan sistem pembelajaran dalam menghasilkan proses dan hasil belajar yang optimal sesuai dengan tuntutan kurikuler. Berdasarkan penjelasan tersebut dapat disimpulkan bahwa kualitas pembelajaran adalah tinggi rendahnya keberhasilan yang dicapai melalaui interaksi antara guru dan siswa yang dapat dilihat dari perilaku siswa, dampak belajar siswa, perilaku guru dalam pembelajaran, iklim belajar, materi pembelajaran, media pembelajaran, dan sistem pembelajaran yang saling terkait dan saling mempengaruhi.

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COOPERATIVE SCRIPT BERBANTUAN MEDIA POWERPOINT DI KELAS V SDN PLALANGAN 04 KOTA SEMARANG

0 34 271

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI STRATEGI CONCEPT MAPPING BERBANTUAN AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN MANGKANGKULON 01 KOTA SEMARANG

1 10 344

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TALKING STICKBERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN MANGKANGKULON 02 KOTA SEMARANG

0 9 206

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL LEARNING CYCLE BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN MANGKANGKULON 1 KOTA SEMARANG

0 9 447

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN CONTEXSTUAL TEACHING AND LEARNING DENGAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS V SDN MANGKANGKULON 01 KOTA SEMARANG

4 62 323

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL ROLE PLAYING DENGAN MEDIA VIDEO SISWA KELAS V SDN KANDRI 01 KOTA SEMARANG

1 7 270

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL COOPERATIVE SCRIPT BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN MANGKANGKULON 01 KOTA SEMARANG

0 14 264

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL TERPADUSTAD DAN TALKING STICK DENGAN MEDIA VIDEO PADA SISWA KELAS VSDN MANGKANGKULON 01 KOTA SEMARANG

0 4 318

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL STAD DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS V SDN TUGUREJO 01 SEMARANG

0 5 179

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD BERBANTUAN AUDIOVISUAL SISWA KELAS V SDN PURWOYOSO 01 KOTA SEMARANG

1 17 287