PENDAHULUAN METODOLOGI PENELITIAN l DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN PENYAJIAN DAN ANALISA DATA DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN

J.Sistematika Penulisan Sistematika dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisikan latar belakang masalah, perumusan masalah, tujuan dan manfaat penelitian,kerangka teori, defenisi konsep, pertanyaan penelitian, defenisi operasional, metodologi penelitian dan sistematika penulisan.

BAB II METODOLOGI PENELITIAN

Bab ini terdiri dari bentuk penelitian, lokasi penelitian, metode penelitian, populasi dan sampel, teknik pengumpulan data dan teknik pengolahan data

BAB IIl DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN

Bab ini berisi gambaran umum tentang objek atau lokasi penelitian yang relevan dengan topik penelitian.

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISA DATA

Bab ini berisikan data yang diperoleh dari penelitian dan analisa yang dilakukan penulis mengenai pengembangan sumber daya masnusia dalam menghadapi kemajuan teknologi informasi pada Badan Informasi, Komunikasi, Telematika Pemkab Deli Serdang.

BAB V PENUTUP

Bab ini memuat kesimpulan dan saran dari hasil penelitian Universitas Sumatera Utara

K. METODOLOGI PENELITIAN 1.Lokasi Penelitian

Lokasi penelitian dilakukan pada badan Informasi, Komunikasi, Telematika di Pemkab Deli Serdang Jl. P. diponegoro No. 78 Telp. 7951852

2. Metode Penelitian

Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yaitu suatu metode untuk menggambarkan dan menerangkan fenomena-fenomena atau gejala-gejala tertentu berdasarkan faktor-faktor sebagaii mana adanya yang bertujuan untuk menguraikan bentuk pengembangan yang dilakukan di Badan Informasi, Komunikasi, Telematika di Pemkab Deli Serdang dalam menghadapi kemajuan teknologi informasi. 3.Populasi dan sampel Populasi adalah keseluruhan objek peneliti yang terdiri dari data yang memiliki karakteristik tertentu dalam penelitian Singarimbun, 1995:73. Berdasarkan pendapat diatas yang menjadi populasi pada penelitian ini adalah seluruh pegawai di Badan Informasi, Komunikasi, Telematika Pemkab Deli Serdang yang berjumlah 104 orang. Sedangkan sampel adalah bagian dari populasi yang sebenarnya mewakili populasi dan menjadi sumber data yang sebenarnya. Hadari Nawawi, 1990:65.Dalam menentukan sampel, menurut Arikunto 1992:107 jika populasi berjumlah lebih dari seratus maka sampel dapat diambil antara 10-15 atau 20-25 atau lebih.Karena kondisi yang kurang memungkinkan dilapangan maka penulis memutuskan mengambil 20 dari populasi sehingga jumlah sampel adalah sebanyak 21 orang . Universitas Sumatera Utara 4.Teknik Pengumpulan Data Dalam penelitian ini pengumpulan data dilakukan dengan : a. Pengumpulan data primer Yaitu data yang diperoleh melalui kegiatan penelitian yang langsung turun kelokasi penelitian untuk mendapatkan data dan informasi yang benar. Dalam pengumpulan data primer ini dilakukan melalui: 1. Kuesioner yaitu tehnik pengumpulan data dengan menyebarkan sejumlah daftar pertanyaan kepada responden. 2. Wawancara yaitu teknik pengumpulan data dengan melakukan tanya jawab secara langsung kepada responden. b.Pengumpulan data sekunder Yaitu pengumpulan data yang dilakukan melalui studi pustaka, yang terdiri dari: 1. Penelitian Kepustakaan yaitu pengumpulan data yang diperoleh melalui buku-buku, dokumen, majalah, peraturan perundang-undangan, peraturan pemerintah, dan berbagai bahan yang berhubungan dengan objek penelitian. 2. Studi Dokumentasi yaitu pengumpulan data yang diperoleh melalui pengkajian dan penelaahan terhadap catatan tertulis maupun dokumen-dokumen yang berkaitan dengan masalah yang diteliti. Universitas Sumatera Utara 5.Teknik Pengelolahan Data Dalam pengelolahan data ini metode yang digunakan adalah metode deskriftif kualitatif. Dimana dalam pengelolahan data dilakukan dengan cara data yang diperoleh disusun, diklarisifikasikan, selanjutnya dianalisa dan ditafsirkan dengan memiliki dasar teori sebagai kerangka pemikiran. Universitas Sumatera Utara

BAB II DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN

A.Sejarah Singkat BIKT Kabupaten Deli Serdang Badan Informasi,Komunikasi dan Telematika BIKT Kabupaten Deli Serdang dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Deli Serdang Nomor 45 Tahun 2000 tanggal 23 November Tahun 2000 tentang Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Deli Serdang. BIKT Kabupaten Deli Serdang mempunyai tugas membantu Bupati Deli Serdang dalam pelayanan informasi, komunikasi dan telematika. Dengan direvisinya Undang-Undang Nomor 22 tahun 1999 menjadi Undang- Undang Nomor 32 tahun 2004 tetang pemerintahan daerah, maka dalam rangka meningkatkan efektifitas dan efisiensi program dan kegiatan pada BIKT Kabupaten Deli Serdang mempunyai tugas pokok sebagai pembantu Bupati Deli Serdang dalam bidang pelayanan informasi, komunikasi dan telematika perlu berbenah diri dalam menyelesaikan secara cepat, tepat dan prima sesuai dengan ketentuan yang berlaku. BIKT Kabupaten Deli Serdang senantiasa berupaya untuk melakukan pembenahan diri sesuai dengan tuntunan perubahan lingkungannya. Sejalan dengan tuntunan terwujudnya pemerintahan yang baik good governance, BIKT Kabupaten Deli Serdang harus mampu menjawab pelaksanaan tugas pokok dan fungsi melalui penerapan mekanisme pertanggungjawaban yang tepat,jelas dan terukur. Universitas Sumatera Utara

B. Tugas Pokok BIKT Kabupaten Deli Serdang

Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Deli Serdang Nomor 45 Tahun 2000, tanggal 23 November Tahun 2000 tentang Organisasi Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Deli Serdang, tugas dan fungsi, Badan Informasi, Komunikasi dan Telematika pada bagian keempat, pasal 22 disebutkan: ”Badan Informasi, Komunikasi dan Telematika Kabupaten Deli Serdang mempunyai tugas membantu Bupati Deli Serdang dalam penyelenggaraan Pemerintahan Daerah di bidang pelayanan informasi, komunikasi dan telematika Kabupaten Deli Serdang”.

C. Fungsi BIKT Kabupaten Deli Serdang

Pada pasal 23 disebutkan bahwa untuk menyelenggarakan tugas terebut diatas BIKT Kabupaten Deli Serdang mempunyai fungsi sebagi berikut : 1. Perumusan kebijakan teknis, pelaksaaan dan pengendalian, serta pembinaan pelayanan informasi, komunikasi dan telematika; 2. Penyususnan perencanaan teknis, pembinaan dan bimbingan teknis di bidang informasi, komunikasi dan telematika dalam rangka pelaksanaan pemerintahan dan pembangunan daerah kabupaten; 3. Menyusun, merencanakan pelaksanaan program dan evaluasi pengelolaan data di bidang informasi, komunikasi dan telematika; 4. Pelaksanaan pengawasan, pengendalian rencana dan program pembangunan informasi, komunikasi dan telematika; Universitas Sumatera Utara 5. Pelaksanaan pengawasan, pengendalian dan pemantauan pelayanan di bidang informasi, komunikasi melalui massa media, seperti: pertunjukan, drama tradisional, media luar ruangan, lintas sektor dan kelompok komunikasi sosial dan media baru; 6. Perumusan dan pelaksanaan kebijaksanaan, pemantauan dan pengelolaan perizinan di bidang informasi, komunikasi dan telematika sesuai dengan peraturan perundang- undangan; 7. Koordinasi dan konsultasi serta hubungan kerja sama antar instansi, dunia usaha dan lembaga komunikasi dalam seluruh kegiatan mass media; 8. Pelaksanaan pengelolaan data elektronik dan telematika dalam rangka pelaksanaan pemerintahan dan pembangunan daerah kabupaten; 9. Pengelolaan administrasi umum meliputi pekerjaan ketatausahaan, keuangan, kepegawaian, perlengkapanperalatan, organisasi dan ketatalaksanaan. 10. Pembinaan dan bimbingan terhadap juru penerangan

D. Visi, Misi dan Program BIKT Kabupaten Deli Serdang

Adapun visi dari BIKT Deli Serdang, yaitu: “Terwujudnya Masyarakat yang sadar informasi dan berpartisipasi dalam Pembangunan Daerah Kabupaten Deli Serdang yang Maju Sejahtera, Religius,Berkesinambungan dan Berwawasan Lingkungan”. Guna mewujudkan visi tersebut, BIKT Kabupaten Deli Serdang memiliki misi sebagai berikut: 1. Meningkatkan pemberdayaan dan profesionalisme pelayanan informasi, komunikasi dan telematika melalui peningkatan kemampuan Sumber Daya Manusia SDM, sarana dan prasarana secara kuantitatif dan kualitatif. Universitas Sumatera Utara 2. Meningkatkan kualitas dan frekuensi akses informasi ke seluruh unsur masarakat melalui mdia massa modern dan tradisional. 3. Membedayakan kelompoklembaga informasi dan komunikasi untuk berpartisipasi dalam pembangunan. 4. Mendorong peranan media massa untuk terciptanya masyarakat sadar informasi, demokratisasi menjunjung tinggi Hak Azasi Manusia HAM dan tegaknya supremasi hukum. Sedangkan program BIKT Kabupaten Deli Serdang, sebagai berikut: 1. Program pengembangan kualitas SDM informasi, komunikasi dan telematika. 2. Program penyusunan rencana kerja dan pelaporan kegiatan. 3. Program peningkatan kualitas sarana dan prasarana. 4. Program peningkatan pelayanan informasi melalui media elektronik. 5. Program peningkatan pelayanan informasi melalui eksibisi dan media luar ruang. 6. Program peningkatan pelayanan informasi melalui pertunjukkan rakyat. 7. Program peningkatan pelayanan informasi melalui jaringan sistem multi media. 8. Program peningkatan pelayanan informasi melalui kelompoklembaga informasi dan komunikasi. 9. Program pelayanan pers. 10. Program penataan perangkat hukum di bidang informasi, komunikasi dan telematika. Universitas Sumatera Utara

E. Struktur Organisasi BIKT Kabupaten Deli Serdang

Berdasarkan Peraturan Daerah Perda Kabupaten Deli Serdang Nomor 45 Tahun 2000, tanggal 23 Nopember 2000, tentang Bagan Struktur Organisasi Badan Informasi, Komunikasi dan Telematika BIKT Kabupaten Deli Serdang, sebagai berikut: Kepala Ka. Bid. Yan Informasi Kom.Masyarakat Ka.Sub.Bag Keuangan Sekretaris Ka.Bid.Yan Media Elektronik Ka.Bid.Yan Publikasi dan Humas Ka.Bid. Pengembangan Informasi, Komunikasi dan Telematika Ka.Sub.Bag Umum Ka.Sub.Bag. Kepegawaian Ka.Sub.Bag Program laporan Ka. Sub.Bid. Kelembagaan Komunikasi Ka.Sub.Bid.Yan Media Tradisional Kom.Sosial Ka.Sub.Bid.Komunikasi Dialogis Ka.Sub.Bin.Yan Siaran Radio dan Televisi Ka.Sub.Bid.Yan Mobil Unit dan Perfilman Ka.Sub.Bid.FotoEksebi si Media Luar Ruang Ka.Sub.Bid.Yan Pers dan Penertiban Ka.Sub.Bid.Yan Dokumentasi Perpustakaan Ka.Sub.Bin.Yan Kes. Informasi dan Komunikasi Ka.Sub.Bid.Data Regwstrasi Ajudikasi Telematika Ka.Sub.Bid.Pengelolahan Data Elektronik Ka.Sub.Bid.Hubungan Masyarakat Universitas Sumatera Utara

BAB III PENYAJIAN DAN ANALISA DATA