Sintak SQL Server 2005 SQL Server 2005

2.7.12. Fungsi odbc_result_all Fungsi ini mempunyai kegunaan untuk menampilkan semua baris dan suatu hasil ke browser. Bentuk pemanggilnya: odbc_result_allpengenal_hasil.format Argumen pertama adalah nilai yang diperoleh dan fungsi odbc_do. Argumen kedua bisa ada bisa tidak ada berupa string yang menyatakan format tabel yang akan dihasilkan pada browser. Nilai balik fungsi ini berupa jumlah baris yang dihasilkan oleh fungsi odbc_do atau odbc_exec.

2.8 SQL Server 2005

Micrososft SQL Server 2005 merupakan perangkat lunak Relational Database Management System RDBMS yang handal. Didukung untuk mendesain proses transaksi yang besar. SQL Server 2005 bukanlah bahasa pemrograman tetapi sub-language yang terdiri dari 30 pernyataan khusus dengan tuas mengelola database. Pernyataan SQL server diintegrasikan pada bahasa pemrograman yang sebenarnya seperti Visual Basic 6.0.

2.8.1 Sintak SQL Server 2005

Ada banyak sintak yang disediakan SQL Server 2005 untuk mempermudah pengolahan data, contoh sintak dalam SQL Server 2005 adalah sebagai berikut :  Select mengakses data Pernyataan select digunakan untuk mengakses dan mengambil data dari server atau database, contoh sintak penggunaan select : SELECT [ ALLIDISTINCT ] pilih_kolom [ INTO tabel_baru] [ FROM { nama_tabel nama_view}] [ WHERE klausa]  Where memilih baris Pernyataan where digunakan untuk memilih baris mana yang akan digunakan dalam database dari suatu tabel, contoh sintak penggunaan where : SELECT list_kolom FROM nama_tabel WHERE kondisi  Delete menghapus data Baris-baris yang tidak terpakai dapat dihapus dengan pernyataan delete, contoh sintak penggunaan delete : DELETE FROM nama_tabel WHERE syarat  Menciptakan Tabel Tabel diciptakan melalui pernyataan create table, sebagai contoh : CREATE TABLE nama_tabel ID_Barang tipe data, Nama_Barang tipe data  Mengubah Struktur Tabel Setelah suatu tabel tercipta, kadangkala perlu dilakukan perubahan struktur tabel, hal ini dapat dilakukan dengan pernyataan ALTER TABLE, sebagai contoh : ALTER TABEL nama_tabel ADD nama_kolom tipe data  Menambah Data Bila data telah tercipta, pemasukan data pada SQL Server dapat dilakukan dengan perintah insert table untuk memasukkan data dalam suatu tabel, sebagai contoh : INSERT INTO nama_tabel VALUES kondisi  Mengubah Data Data yang telah tersimpan pada tabel dapat diubah dengan menggunakan pernyataan update, sebagai contoh : UPDATE nama_tabel SET kolom = ‘nama_data’ WHERE syarat = ‘syarat’  SET untuk menentukan kolom yang akan diubah dan nilai penggantinya.  WHERE menentukan kondisi dari baris-baris yang akan diganti.  Fungsi Agregate Merupakan fungsi-fungsi yang hasilnya diambil dari proses tiap baris pada tabel. Fungsi-fungsi tersebut adalah :  COUNT untuk mendapatkan jumlah baris cacah data .  SUM kolom untuk mendapatkan hasil penjumlahan data.  MAX kolom untuk mendapatkan nilai tertinggi maksimum .  MIN kolom untuk mendapatkan nilai terendah minimum .  AVG kolom untuk mendapatkan nilai rata-rata.

2.9 ODBC