Prinsip gambar bentuk LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL).

90 Menyajikan contoh gambar alam benda yang telah pendidik buat tersebut untuk mendapatkan tanggapan dari peserta didik dan pendidik c. Penutup 10 Menit Kegiatan penutup mencakup langkah-langkah sebagai berikut: 1. Pendidik bersama-sama peserta didik menyimpulkan prosedur dan teknik menggambar alam benda. 2. Pendidik bersama-sama peserta didik melakukan refleksi terhadap proses dan hasil pembelajaran yang telah dicapai. Pertemuan kedua 120 menit 5. Praktik menggambar objek alam benda di lingkungan kelas Tahapan yang harus dilakukan pada saat menggambar sebagai berikut: k. mengetahui bentuk dasar dari objek yang akan digambar, l. mengetahui bagian-bagian dari objek gambar, m. menyusun atau menyambung bagian per bagian menjadi gambar yang utuh, n. memberikan dimensi gelap terang baik hitam putih atau berwarna, o. memberi kesan untuk latar belakang, Pada saat menggambar bentuk, sebaiknya peserta didik memperhatikan beberapa hal berikut: k. proporsi bentuk benda yang akan digambar, l. komposisi dalam meletakkan benda, m. cahaya yang menyinari objek gambar dan akan membentuk bayangan, n. penggunaan arsiran yang akan membentuk kesan bidang tiga dimensi, o. penggunaan latar belakang background, 2. Penyajian hasil gambar alam benda dalam diskusi kelas

E. Penilaian, Pembelajaran Remidial, dan Pembelajaran Pengayaan

1. Penilaian a. Kompetensi sikap 1 Teknik Penilaian : Observasi 2 Instrumen : Lembar observasi lampiran 1 b. Kompetensi Pengetahuan 91 1 Teknik Penilaian : tes tertulis 2 Instrumen : tes uraian lampiran 2 c. Kompetensi Ketrampilan 1 Teknik Penilaian : Praktik 2 Istrumen : Lembar tugas lampiran 3 2. Pembelajaran Remidial dan Pengayaan Pembelajaran remidial dan pengayaan dilakukan dengan pekerjaan rumah menggambar model dengan obyek lain yang sejenis dan teknik yang sama secara mandiri.

F. Media, Alat, Bahan dan Sumber Pembelajaran

1. Media a. Kertas gambar A3 b. Contoh karya pendidik 2. Alat a. Pensil 2B b. Penghapus 3. Sumber Belajar a. Buku Pendidik: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 2014. Seni Budaya. Jakarta : Kementerian Pendidika dan Kebudayaan hal. 30 - 46 b. Buku Siswa: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan 2014. Seni Budaya. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan hal. 2 - 13 c. BSE: Kurniawan, Toni.dkk. Seni Budaya untuk SMPMTSsederajat, materi menggambar bentuk hal. 8 - 17 d. Jago Gambar Pake Pensil Dari Nol 2011. Depok :WMedia hal 25 - 46 e. http:usmanantoro.blogspot.co14teori-menggambar-bentuk-untuk-smp- k13.html

I. Penilaian

A. Sikap spiritual

a. Teknik Penilaian : Penilaian diri b. Bentuk Instrumen : Skala c. Kisi-kisi :