23 4  Assembly, tahap ini merupakan tahap dimana seluruh proyek dibuat.
Pembuatan  aplikasi  berdasarkan  storyboard,  flowchart,  struktur navigasi, atau diagram objek yang berasal dari tahap desain.
5  Testing,  tahap  ini  dilakukan  setelah  selesai  tahap  pembuatan  dan seluruh data telah dimasukan. Pertama-tama dilakukan testing secara
modular untuk memastikan apakah hasilnya seperti yang diinginkan. Suatu  hal  yang  penting  adalah  aplikasi  harus  dapat  berjalan  dengan
baik di lingkungan pengguna. Pengguna merasakan kemudahan serta manfaat  dari  aplikasi  tersebut  dan  dapat  menggunakan  sendiri
terutama  untuk  aplikasi  interaktif.  Ada  dua  kriteria  dalam  ujicoba produk media pembelajaran, yaitu :
a  Kriteria  pembelajaran,  yang  mencakup  apakah  sesuai  dengan kurikulum,  tujuan  pembelajaran,  sesuai  dengan  materinya,  dan
sebagainya. Jika tidak, perlu  dilakukan revisi. b  Kriteria  presentasi,  yaitu  apakah  validasi  terkait  dengan
tampilannya  di  layar,    kelancaran  navigasi,  kemudahan penggunaan, dan interaksi atau komunikabilitas.
6  Distribution, yaitu tahap menyebarluaskan produk pembelajaran dan menjelaskan tujuan aplikasi pembelajaran tersebut.
4. Kriteria Penilaian Kelayakan Perangkat Lunak
1  Kriteria  Pendidikan  Educational  Criteria,  terdiri  dari  tiga  aspek, yaitu :
24 a  Materi Pembelajaran
  Mempunyai  tujuan pembelajaran yang jelas   Dapat membantu proses belajar siswa
  Memiliki isi materi yang relevan   Materi yang disampaikan runtut
  Materi yang disampaikan benar dan jelas   Gambar yang digunakan relevan dengan isi materi
b  Interaksi   Memiliki metode interaktif dalam menyampaikan materi
  Mudah digunakan bagi pembelajaran siswa   Aplikasi pembelajaran tidak membuat siswa bosan
c  Penyajian materi dan umpan balik   Terdapat  pemberian  contoh-contoh  berupa  gambar  untuk
mempermudah memahami materi   Memiliki menu yang jelas
  Terdapat video pembelajaran   Tidak  hanya  dalam  bentuk  teks  namun  juga  dijelaskan
dengan penyajian tabel   Terdapat quiz
2  Kriteria  Tampilan  Cosmetic  Criteria,  terdiri  dari  4  aspek  penilaian, yaitu :
a  Pewarnaan dan bahasa
25   Komposisi  warna  sesuai  atau  pemakaian  warna  tidak
mengacaukan tampilan pada layar.   Jenis huruf yang digunakan tepat dan sesuai
  Ukuran huruf sesuai dan mudah dibaca   Pemilihan warna huruf serasi dengan warna latar belakang
b  Desain multimedia   Keserasian tampilan kombinasi teks, gambar, atau animasi
  Gambar yang digunakan relevan   Kualitas gambar baik
  Pengaturan tata letak gambar pada layar sesuai   Terdapat video tutorial yang jelas
  Kualitas video baik   Tersedia animasi yang berkaitan dengan materi
  Suara atau musik yang terdapat dalam aplikasi pembelajaran relevan dengan materi
c  Pemrograman   Memiliki petunjuk penggunaan yang jelas
  Mudah dalam pengoperasiannya   Semua menu dapat difungsikan dengan baik
  Semua tombol berfungsi dengan baik   Tata letak menu dan tombol konsisiten
  Memiliki desain intro yang jelas   Tampilan aplikasi pembelajaran menarik
26 3  Kriteria  Kualitas  Teknis  Technical  Quality  Criteria,  terdiri  dari
empat aspek penilian  yang merupakan  gabungan dari  beberapa aspek pada kriteria pendidikan dan kriteria tampilan, yaitu :
a  Pemrograman   Aplikasi pembelajaran dapat dimulai dengan mudah.
  Memiliki desain intro yang jelas   Memiliki tampilan yang menarik
  Terdapat petunjuk penggunaan yang jelas   Penggunaan huruf dapat terbaca dengan jelas
  Pemilihan warna huruf serasi dengan warna latar belakang   Kualitas gambar baik
  Kelaitas musik backsound baik b  Keamanan program
  Aplikasi  pembelajaran  tidak  rusak  bila  ada  kesalahan pemakaian
  Isi  materi  dalam  aplikasi  pembelajaran  tidak  dapat  diubah oleh pengguna tidak dapat diedit.
c  Interaksi dan reaksi pengguna   Aplikasi pembelajaran sangat interaktif dalam menyampaikan
materi.   Aplikasi pembelajaran mudah digunakan siswa
  Aplikasi pembelajaran tidak membuat siswa bosan d  Pembelajaran
27   Memiliki menu yang jelas
  Materi yang disampaikan jelas   Materi yang disampaikan runtut
  Penggunaan bahasa mudah dimengerti   Dapat memotivasi belajar siswa
  Membantu proses pembelajaran siswa   Terdapat video tutorial
  Terdapat fasilitas animasi piano yang dapat dimainkan
5. Pembelajaran Piano