Gambaran Umum PT. Pembangunan Perumahan Persero Tbk a.

tetapi juga bersejarah dan simbol bagi Negara. Beberapa proyek PT. Pembangunan Perumahan Persero Tbk yang antara lain Hotel Indonesia-Jakarta, Hotel Bali Beach, Gedung Mahkamah Konstitusi RI-Jakarta, Departemen Agama, PLTA Peusangan, PLTA Karebe, PLTU Muara Tawar-Jawa Barat, PLTU Suralaya- Jawa Barat, Pelabuhan Ikan di Jawa Tengah, Bandara Ngurah Rai Bali dan Bandara Internasional Cengkareng Jakarta. 2 Properti dan Realty PT. Pembangunan Perumahan Persero Tbk menjalankan pengembangan usaha di bidang properti dan realty yaitu dengan melakukan pengembangan aset perusahaan dan melakukan kerjasama dengan mitra strategis untuk menciptakan bisnis pengembangan properti seperti Apartemen, Hotel, Perkantoran, Mall, Pusat Perdagangan dan Perumahan yang dijual dan disewakan. Properti digunakan untuk pengembangan usaha yang sifatnya jangka panjang dan untuk dimiliki, bukan untuk dijual tetapi disewakan. Properti yang dimiliki dan dioperasikan oleh PT. Pembangunan Perumahan Persero Tbk yang antara lain PP Plaza Jakarta, Park Hotel Jakarta dan Mall di Kapas Krampung Plaza Surabaya. Realty digunakan untuk pengembangan usaha developer yang sifatnya jangka pendek dan untuk dijual atau di stratatitle-kan, bukan untuk dimiliki PT. Pembangunan Perumahan Persero Tbk. 3 EPC Engineering Procurement Construction Pengembangan usaha di bidang EPC dirancang dengan suatu model usaha yang mempertimbangkan segmen pasar, strategi bersaing, struktur value chain, revenue, modal, dan strategi pertumbuhan. Perseroan telah menetapkan road map bisnis EPC dengan sasaran dan fokus pada sektor energi, minyak dan gas, pertambangan serta manufaktur. 4 Investasi di Bidang Infrastruktur Investasi di bidang infrastruktur yang telah dilakukan adalah penyertaan sebesar 12,5 ke dalam PT Citra Waspphutowa. Investasi ini merupakan pembangunan dan pengelolaan proyek jalan tol bagian Depok-Antasari sepanjang 22,8 km. Saat ini, proyek tersebut masih dalam tahap pembebasan lahan.

B. Analisis Data

Analisis data yang digunakan dalam penelitian yaitu menilai kinerja keuangan berdasarkan Surat Keputusan Menteri BUMN Nomor: KEP- 100MBU2002 dan menggunakan analisis trend.

1. Penilaian Kinerja Keuangan Perusahaan BUMN Bidang Konstruksi Go Public

a Kinerja Keuangan PT. Adhi Karya Persero Tbk 1 Imbalan Kepada Pemegang Saham Return On Equity ROE Rasio imbalan kepada pemegang saham ROE merupakan hasil bagi antara laba setelah pajak dengan modal sendiri. Laba setelah pajak adalah hasil pengurangan antara laba bersih dengan laba penjualan aktiva tetap. Hasil perhitungan terhadap laba setelah pajak PT. Adhi Karya Persero Tbk, disajikan dalam tabel berikut ini. Tabel 13. Laba setelah pajak PT. Adhi Karya Persero Tbk Periode 2010-2013 Disajikan dalam ribuan Rupiah, kecuali dinyatakan lain Keterangan Tahun 2010 2011 2012 2013 Laba Bersih 190.193.562 182.692.722 213.317.532 408.437.913 Dikurangi: Laba Penjualan Aktiva Tetap - 6.947.399 1.310.245 10.164.308 Laba Setelah Pajak 190.193.562 175.745.322 212.007.287 398.273.605 Sumber: Data Laporan Keuangan PT. Adhi Karya Persero Tbk Periode 2010-2013 yang telah diolah Modal sendiri adalah hasil pengurangan antara total modal sendiri per 31 Desember dengan aktiva dalam pelaksanaan dan laba bersih. Hasil perhitungan terhadap modal sendiri PT. Adhi Karya Persero Tbk, disajikan dalam tabel berikut ini.

Dokumen yang terkait

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

9 37 149

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN BUMN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2009 2013

2 7 96

PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP TINGKAT RETURN SAHAM PERUSAHAAN SEKTOR MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2010-2013

0 2 18

ANALISIS KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGANPADA PERUSAHAAN SEMEN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Analisis Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Semen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2015.

0 2 42

PENDAHULUAN Analisis Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Semen Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2015.

0 2 8

ANALISIS RASIO TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR Analisis Rasio Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012.

0 2 14

PENDAHULUAN Analisis Rasio Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012.

0 3 7

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013.

0 3 15

PENDAHULUAN Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013.

0 4 7

Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan antara Perusahaan Telekomunikasi Milik Pemerintah (BUMN) dengan Perusahaan Telekomunikasi Swasta yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2013.

0 0 23