Perencanaan Pelaksanaan Tindakan RANCANGAN PENELITIAN

3.1.1 Perencanaan

Arikunto 2008: 17 mengemukakan bahwa dalam tahap ini peneliti menjelaskan tentang apa, mengapa, kapan, oleh siapa, dan bagaimana tindakan tersebut dilakukan. Sedangkan menurut Aqib 2006: 30 hal-hal yang dilakukan dalam perencanaan tindakan antara lain: membuat skenario pembelajaran, mempersiapkan fasilitas dan sarana pendukung yang diperlukan di kelas, mempersiapkan instrumen untuk merekam dan menganalisis data proses dan hasil tindakan, melaksanakan simulasi pelaksanaan tindakan perbaikan untuk menguji terlaksananya rancangan. Dalam tahap perencanaan ini peneliti membuat perencanaan sebagai berikut: 1 Memilih tema yang akan diajarkan. 2 Menelaah Kompetensi Dasar dari mata pelajaran PKn sesuai dengan tema yang telah ditentukan bersama dengan kolaborator. 3 Menelaah indikator yang akan dicapai bersama kolaborator. 4 Menyusun RPP sesuai indikator yang telah ditetapkan dan skenario pembelajaran menggunakan model Team Assisted Individualization TAI dengan media Audiovisual 5 Menyiapkan media pembelajaran yang akan digunakan. 6 Menyiapkan alat evaluasi hasil belajar yang berupa tes tertulis, dan lembar kerja siswa. 7 Menyiapkan lembar observasi untuk mengamati aktivitas siswa, keterampilan guru, dan lembar catatan lapangan.

3.1.2 Pelaksanaan Tindakan

Menurut Arikunto 2008: 18 pelaksanaan adalah implementasi atau penerapan dari rancangan, yaitu mengenai tindakan di kelas. Pelaksanaan tindakan dalam penelitian ini adalah dengan melaksanakan perencanaan yang telah dibuat, yaitu dengan melaksanakan pembelajaran dengan Model Team Assisted Individualization TAI dengan media Audiovisual. Dalam pelaksanakan PTK ini direncanakan dalam dua siklus. Siklus pertama yaitu kegiatan pembelajaran dengan Model Team Assisted Individualization TAI dengan media Audiovisual dan siklus kedua dilaksanakan untuk memperbaiki semua yang belum baik pada siklus pertama.

3.1.3 Observasi

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individuallization (tai) terhadap pemahaman konsep matematika siswa kelas v sdi ummul quro bekasi

0 10 221

Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI).

6 9 167

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV SDN TUGUREJO 01 KOTA SEMARANG

4 24 305

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBANTU MULTIMEDIA PADA SISWA KELAS IVB SDN TAMBAKAJI 03 KOTA SEMARANG

0 13 283

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALLY BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN WONOSARI 02 SEMARANG

0 3 256

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TALKING STICKBERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN MANGKANGKULON 02 KOTA SEMARANG

0 9 206

PENERAPAN MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DENGAN MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn PADA SISWA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 01 KOTA SEMARANG

1 7 386

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TEAM ASSISTEDINDIVIDUALIZATION DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IVA SDN PUDAKPAYUNG 02 KOTA SEMARANG

0 9 225

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI)BERBANTUAN MEDIA VISUALSISWA KELAS VB SDN TAMBAKAJI 04KOTA SEMARANG

4 32 250

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS V SDN MANGKANG KULON 02 KOTA SEMARANG

0 5 221