Manfaat Praktis Manfaat Teoritis

1.4 MANFAAT PENELITIAN

1.4.1 Manfaat Praktis

1.4.1 1 Bagi siswa 1 Meningkatkan motivasi belajar siswa pada pembelajaran PKn. 2 Dapat menuangkan ide-ide dalam proses diskusi kelompok. 3 Sarana meningkatkan aktivitas siswa dalam proses pembelajaran. 1.4.1.2 Bagi guru 1 Meningkatkan strategi atau model yang lebih menarik. 2 Membuat guru lebih kratif dalam pelaksanaan pembelajaran. 3 Membantu guru dalam menyelesaikan masalah-masalah yang terjadi dalam pembelajaran. 1.4.1.3 Bagi sekolah 1 Dapat meningkatkan kemampuan dan keterampilan guru di sekolah dalam mengajar 2 Memberikan pengetahuan baru untuk guru-guru di SD Negeri Bringin 02 Semarang tentang model Team Assisted Individualization TAI dan media Audiovisual

1.4.2 Manfaat Teoritis

Secara teoritis hasil penelitian tindakan kelas ini diharapkan dapat memberikan manfaat pada perkembangan teori pembelajaran, memberikan sumbangan bagi ilmu pengetahuan dan teknologi pada pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan serta menjadi bahan acuan bagi penelitian sejenis. 12

BAB II KAJIAN PUSTAKA

2.1 KAJIAN TEORI

2.1.1 Pengertian Pembelajaran

Menurut Anni 2009: 192-193 pembelajaran merupakan terjemahan dari kata instruction yang berarti self intruction dari internal dan external instruction dari eksternal. Pembelajaran yang bersifat eksternal antara lain datang dari pendidik yang disebut teaching atau pengajaran. Dalam pembelajaran yang bersifat eksternal, prinsip-prinsip belajar dengan sendirinya akan menjadi prinsip- prinsip pembelajaran. Prinsip pembelajaran merupakan aturanketentuan dasar dengan sasaran utama adalah perilaku pendidik. Proses pembelajaran merupakan proses komunikasi antara pendidik dengan siswa, atau antar siswa. Dalam proses komunikasi itu dapat dilakukan secara verbal lisan dan dapat pula secara nonverbal seperti penggunaan media komputer dalam pembelajaran. Namun demikian apapun media yang digunakan dalam pembelajaran itu, esensi pembelajaran adalah ditandai oleh serangkaian kegiatan komunikasi. Menurut Suprijono 2012: 13 pembelajaran berdasarkan makna leksikal berarti proses, cara, perbuatan mempelajari. Pada pengajaran, guru mengajar dan siswa belajar, sementara pada pembelajaran guru mengajar diartikan sebagai upaya guru mengorganisir lingkungan terjadinya pembelajaran. Guru mengajar dalam perspektif pembelajaran adalah menyediakan fasilitas belajar bagi siswa untuk mempelajarinya. Jadi, subjek pembelajaran adalah siswa, dengan kata lain

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individuallization (tai) terhadap pemahaman konsep matematika siswa kelas v sdi ummul quro bekasi

0 10 221

Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI).

6 9 167

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV SDN TUGUREJO 01 KOTA SEMARANG

4 24 305

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBANTU MULTIMEDIA PADA SISWA KELAS IVB SDN TAMBAKAJI 03 KOTA SEMARANG

0 13 283

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALLY BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VA SDN WONOSARI 02 SEMARANG

0 3 256

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TALKING STICKBERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN MANGKANGKULON 02 KOTA SEMARANG

0 9 206

PENERAPAN MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DENGAN MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn PADA SISWA KELAS IV SDN GUNUNGPATI 01 KOTA SEMARANG

1 7 386

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TEAM ASSISTEDINDIVIDUALIZATION DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS IVA SDN PUDAKPAYUNG 02 KOTA SEMARANG

0 9 225

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI)BERBANTUAN MEDIA VISUALSISWA KELAS VB SDN TAMBAKAJI 04KOTA SEMARANG

4 32 250

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN PKn MELALUI MODEL TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS V SDN MANGKANG KULON 02 KOTA SEMARANG

0 5 221