Komunikasi Definisi Operasional Variabel 1. Tingkat Pendidikan

1. Tingkat pendidikan tinggi : 12 orang 2. Tingkat pendidikan menengah : 49 orang 3. Tingkat pendidikan rendah : 15 orang Sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 76 orang wanita. Hal ini mengacu pada pendapat Suharsimi Arikunto 1986: 107 bahwa di dalam pengambilan sampel, jika subyeknya sebesar atau lebih dari 100 orang. dapat di ambil antara 10 – 15 atau 20 –25 atau lebih, karena hal ini targantung, dari: - Kemampuan peneliti di lihat dari segi waktu, tenaga dan dana - Sempit luasnya wilayah pengamatan dari setiap subyek. - Besar kecilnya resiko yang ditanggung oleh peneliti. Teknik Sampling adalah cara atau teknik yang digunakan untuk mengambil sampel Sutrisno Hadi, 1997: 222. Sedangkan untuk mengambil penarikan sampel dalam penelitian ini digunakan teknik Gratified Random Sampling, teknik ini digunakan dengan cara sebagai berikut: 1. Membagi populasi individu atau sub-sub populasi yang didasarkan atas atau perbedaan tingkat pendidikan. 2. Kemudian dari setiap sub populasi diambil beberapa persen secara acak, sehingga menghasilkan sub sampel. 3. Kemudian sub sampel dari setiap kategori digabungkan sehingga merupakan keseluruhan sampel yang akan diteliti.

F. Teknik Pengumpulan Data

Untuk mernperoleh data-data yang benar-benar sesuai dengan hal yang berhubungan dengan penelitian ini, maka pengumpulan data dilakukan dengan cara: 1. Kuesioner Metode kuesioner berupa pengumpulan data dengan memberikan daftar partanyaan yang ada hubungan dengan penelitian ini kepada responden yang mewakili populasi. 2. Wawancara Merupakan teknik untuk memperolah data yang mungkin belum atau tidak terjaring melalui kuesioner yang melalui percakapan langsung, terhadap responden.

G. Teknik Pengolahan Data

Setelah data diperoleh dari lapangan maka data tersebut diolah melalui tahap-tahap sebagai berikut: a. Tahap Editing Dalam tahap ini data yang telah diperoleh dari lapangan diperiksa dan diperbaiki. Bila ada yang belum lengkap dilengkapi, sehingga menjadi lebih sempurna. b. Tahap koding Tahap di mana kita mengkategorikan data yang di dapat dari lapangan, lalu memberi kode dan memindahkan ke buku kode. c. Tahap tabulasi Tahap rnemasukkan data ke dalam tabel-tabel atau