Rancangan uji hipotesis Analisa Koefesien Determinasi LOKASI PENELITIAN JADWAL PENELITIAN

Universitas Kristen Maranatha 32 Bila koefisien korelasi yang didapat seteah hasil perhitungan bernilai positif +, maka hubungan diantara kedua variabel tersebut searah x ↑ maka y ↑ ; x ↓ maka y ↓ . Sebaliknya, bila koefisien korelasi yang didapat setelah hasil perhitungan bernilai negatif -, maka hubungan diantara kedua variabel-variabel tersebut berlawanan arah x ↑ maka y ↓ ,dan sebaliknya jika x ↓ maka y ↑ . Namun demikian perkiraan-perkiraan tersebut masih harus dibuktikan kembali melalui uji keberartian korelasi seperti yang dijelaskan pada point d berikut ini.

b. Rancangan uji hipotesis

Pengujian terhadap keberartian koefisien korelasi yang diperolehuji signifikasi Kriteria uji: Ho : ρ=0 → Tidak ada hubugan antara dimensi kualitas pelayanan dalam proses penjualan dengan minat membeli mobil di PT CDPB H1 : ρ≠0 → Ada hubungan antara dimensi kualitsa pelayanan dalam proses penjualan dengan minat membeli mobil di PT CDPB Untuk N ≤10 → table P → didapat r tabel jika Rs≥r tabel, maka tolak Ho→korelasi bermakna Ho ditolak Untuk N10 maka: Universitas Kristen Maranatha 33 = − − = 2 1 2 Rs n Rs t t hitung Kriteria uji Ho ditolak jika t hitung t tabel atau t hitung -t tabel Ho diterima jika -t tabel ≤ t hitung ≤ -t tabel Dengan t tabel dari tabel T tabel harga-harga kritis 2 t Bila hasil pengujian menunjukan koefisien korelasi adalah bermakna ho ditolak, maka hubungan diantara kedua variabel dapat disimpulkan sesuai dengan H1, dan sebaiknya jika hasil pengujian menunjukan koefisien korelasi tidak bermakna Ho diterima maka hubungan diantara kedua variabel dapat disimpulkan tidak sesuai dengan H1.

c. Analisa Koefesien Determinasi

Untuk mengetahui besarnya pengaruh yaitu : pengaruh kualitas dan pelayanan terhadap minat beli konsumen digunakan koefisien determinasi : KD = Rs 2 x 100 Nilai Rs akan bergerak antara -1 rs 1 • Jika rs = +1 berarti ada korelasi sempurna antara variable x dan variable y • Jika rs = -1 berarti ada penilaian yang bertentangan antara variable x dan variable y. Universitas Kristen Maranatha 34

d. Analisis uji validitas dan reliabilitas

Didalam menguji validitas dan reliabilitas alat ukur penulis menggunakan teknik korelasi. Untuk mencari reliabilitas dan validitas, maka pertama-tama dicari korelasi antara kedua hasil ukuran tersebut dengan mencari koefesien korelasi Spearman. Dari angka korelasi Spearman tersebut dicari koefesien reliabilitas dengan rumus dibawah ini menurut Moh. Nazir, Ph.D dalam buku Metode Penilitian : ρ ρ + = 1 2 r dimana : ρ = koefesien korelasi Spearman r = koefesien reliabilitas 1 2 . 6 1 2 − − = N N di ρ Apabila hasil dari r berdasarkan perhitungan ≥ 0,500 maka dapat disimpulkan alat ukur yang digunakan sudah cukup terpercaya dan mantap atau valid dan rentabilitas

10. Jenis dan sumber data

1. Data primer Adalah data-data yang diperoleh dari dalam perusahaan dengan survei lapangan dan dilakukan dengan membagikan kuesioner kepada konsumen atau pembeli mobil di PT. Cinta Damai Putra Bahagia 2. Data sekunder Adalah data-data yang diperoleh dari luar perusahaan seperti buku,majalah,surat kabar, serta info-info lain yang diperoleh yang berhubungan dengan objek penelitian dan data jadi informasi dari PT. Cinta Damai Putra Bahagia. Universitas Kristen Maranatha 35

1.7 LOKASI PENELITIAN JADWAL PENELITIAN

Dalam mengumpulkan, mengolah, dan menganalisa data, penulis mengadakan penelitian yang dilakukan terhadap konsumen atau pengunjung PT Cinta Damai Putra Bahagia yang berlokasi dijalan Kalijaga No.18 Cirebon. Penelitian dilaksanakan pada jam kerja karyawan yaitu pada pukul 08.00 WIB hingga sampai pukul 16.00 WIB. Lamanya penelitian dilaksanakan selama 2 bulan dimulai dari bulan Oktober tahun 2006 hingga sampai bulan November 2006.

1.8 SISTEMATIKA PEMBAHASAN