Kompetensi Dasar dan Indikator Tujuan Pembelajaran

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP SatuanPendidikan : SMP Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia KelasSemester : VII1 Materi Pokok : Teks Hasil Observasi Tema : Cinta Lingkungan Hidup Teks Hasil Observasi Subtema : Cinta Lingkungan Alokasi Waktu : 6 x 40 menit 3 x Tatap Muka

A. Kompetensi Dasar dan Indikator

1.2 Menghargai dan mensyukuri keberadaan bahasa Indonesia sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa sebagai sarana memahami informasi lisan dan tulis. Indikator 1 menggunakan bahasa Indonesia untuk sarana kegiatan belajar di lingkungan sekolah dalam bentuk lisan 2 menggunakan bahasa Indonesia untuk sarana kegiatan belajar di lingkungan sekolah dalam bentuk tulis 2.1 Memiliki perilaku jujur, tanggung jawab, dan santun dalam menanggapi secara pribadi hal- hal atau kejadian berdasarkan hasil observasi Indikator 1 menunjukkan perilaku jujur dalam menanggapi hal-hal atau kejadian 2 menunjukkan perilaku tanggung jawab dalam menanggapi hal-hal atau kejadian 3 menunjukkan perilaku santun dalam menanggapi hal-hal atau kejadian 3.1 Memahami teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek baik melalui lisan maupun tulisan Indikator 1 menjelaskan struktur teks hasil observasi 2 menjelaskan ciri-ciri bahasa fitur bahasa teks hasil observasi 4.1 Menangkap makna teks hasil observasi, tanggapan deskriptif, eksposisi, eksplanasi, dan cerita pendek baik secara lisan maupun tulisan Indikator 1 memaknai kata dan istilah dalam teks hasil observasi 2 memaknai isi teks hasil observasi

B. Tujuan Pembelajaran

1. Siswa menggunakan bahasa Indonesia untuk sarana kegiatan belajar di sekolah baik lisan maupun tulis. 2. Siswa menunjukkan perilaku jujur dalam menanggapi suatu peristiwa atau kejadian yang dihadapi. 3. Siswa menunjukkan perilaku tanggung jawab dalam menanggapi suatu peristiwa atau kejadian yang dihadapi. 4. Siswa menunjukkan perilaku santun dalam menanggapi suatu peristiwa atau kejadian yang dihadapi. 5. Diberikan model teks hasil observasi dari wacana “Cinta Lingkungan”, siswa dapat menjelaskan struktur teks hasil obeservasi 6. Diberikan model teks hasil observasi dari wacana “Cinta Lingkungan”, siswa dapat menjelaskan ciri-ciri bahasa fitur bahasa teks hasil observasi 7. Diberikan model teks hasil observasi dari wacana “Cinta Lingkungan”, siswa dapat memaknai kata dan istilah yang terdapat dalam teks hasil observasi 8. Diberikan model teks hasil observasi dari wacana “Cinta Lingkungan”, siswa dapat memaknai isi teks hasil observasi

C. Materi Pembelajaran