Variabel Karakter Nasabah X Variabel Kondisi Ekonomi Nasabah X

variabel bebas X yang digunakan adalah karakter nasabah, kondisi ekonomi nasabah dan sistem pengendalian kredit. Sedangkan variabel terikat Y yang digunakan adalah variabel besarnya resiko kredit macet. Adapun hasil analisa terhadap data penelitian ini dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Variabel Karakter Nasabah X

1 Data penilaian dari analis kredit mengenai karakter nasabah dapat dilihat dalam tabel 4.4 berikut: Tabel 4.4 Hasil Tanggapan Responden Terhadap Variabel Karakter Item Indikator 1 2 3 4 5 Total Tidak mudah berjanji 15 43 21 79 X 1.1 Prosentase 18,9 54,4 26,5 100 Menepati janji 1 50 28 79 X 1.2 Prosentase 1,2 63,2 35,4 100 Menjalankan tugas 1 2 45 31 79 X 1.3 Prosentase 1,2 2,5 56,9 39,2 100 Hati-hati berjanji 10 36 33 79 X 1.4 Prosentase 12,6 45,5 41,7 100 Menyelesaikan pekerjaan 12 9 11 29 18 79 X 1.5 Prosentase 15,1 11,3 13,9 36,7 22,7 100 Tidak lupa janji 1 7 51 20 79 X 1.6 Prosentase 1,2 8,8 64,5 25,3 100 Sumber: Lampiran 2, data diolah Dari tabel 4.4 terlihat bahwa sebagian besar nasabah pada KSM-BMT Amanah Ummah setuju bahwa mereka tidak mudah berjanji 54,4. Untuk karakter ketepatan terhadap janji, sebanyak 50 responden menyatakan bahwa mereka menepati janji 63,2. Dari sisi tanggung jawab untuk menjalankan tugas, mayoritas responden 56,9 mengaku menjalankan tugas dengan baik. Untuk sisi kehati-hatian dalam berjanji, sebanyak 36 responden 45,5 menyatakan berhati-hati dalam membuat janji. Untuk dimensi prioritas kerja, mayoritas responden 36,7 menyatakan bahwa mereka tidak mengutamakan pekerjaan yang memberikan hasil yang besar. Sedangkan untuk ingatan responden terhadap janji, mayoritas responden 64,5 mengaku dapat mengingat dengan baik janji yang mereka buat. Kondisi ini tentunya bagus bagi perusahaan, karena dengan memiliki nasabah berkarakter baik, maka resiko terjadinya kredit macet akan rendah.

2. Variabel Kondisi Ekonomi Nasabah X

2 Selanjutnya kondisi ekonomi nasabah KSM-BMT Amanah Ummah sebagaimana ditunjukkan pada tabel 4.5 Tabel 4.5 Hasil Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kemampuan Ekonomi Item Indikator 1 2 3 4 5 Total Pendapatan 1 33 16 29 79 X 1.1 Prosentase 1,2 41,7 20,2 36,7 100 Kebutuhan tiap bulan 10 54 14 79 X 1.2 Prosentase 12,6 68,3 17,7 100 Menabung 2 29 16 27 5 79 X 1.3 Prosentase 2,5 36,7 20,2 34,1 6,3 100 Tingkat penghasilan 17 53 9 79 X 1.4 Prosentase 21,5 67,1 11,3 100 Item Indikator 1 2 3 4 5 Total Biaya lain-lain 1 56 22 79 X 1.5 Prosentase 1,2 70,8 27,8 100 Pengeluaran tak terduga 2 4 51 22 79 X 1.6 Prosentase 2,5 5,1 64,5 27,8 100 Sumber: Lampiran 2, data diolah Dari tabel 4.5 terlihat bahwa sebagian besar nasabah pada KSM-BMT Amanah Ummah tidak setuju bahwa pendapatan mereka dapat menutup semua pengeluaran tiap bulan 41,7, untuk dimensi kebutuhan setiap bulan 54 responden 68,3 memilih setuju mendahulukan pengeluaran uang untuk kebutuhan setiap bulan. Sedangkan dari sisi menabung 36,7 responden tidak setuju jika mereka menyisihkan pendapatan untuk mereka simpan. Untuk sisi tingkat penghasilan 67,1 responden mengaku setuju memenuhi kebutuhan dengan melihat tingkat penghasilan yang di dapat. Dari segi biaya lain-lain 70,8 responden setuju untuk tidak menambah beban biaya lain-lain jika penghasilan yang mereka dapat tidak mencukupi. Dan untuk pengeluaran tak terduga 64,5 responden menyatakan setuju dengan adanya pengeluaran yang tidak direncanakan. Kondisi ini yang mempengaruhi perusahaan, karena kondisi ekonomi nasabah dari sisi pendapatan tidak dapat menutup semua biaya keperluan pokok sehari-hari, maka resiko terjadinya kredit macet akan tinggi.

3. Variabel Sistem Pengendalian Kredit X

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KREDIT MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH BMT Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Macet Pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah BMT Surya Madani Boyolali Tahun 2013-2014.

0 1 16

PENDAHULUAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Macet Pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah BMT Surya Madani Boyolali Tahun 2013-2014.

0 1 9

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KREDIT MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARI’AH BAITUL Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Macet Pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah BMT Surya Madani Boyolali Tahun 2013-2014.

0 1 22

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBIAYAAN MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBIAYAAN MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH BMT AMANAH MANDIRI DI WONOGIRI.

0 0 14

PENDAHULUAN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBIAYAAN MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH BMT AMANAH MANDIRI DI WONOGIRI.

0 0 8

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KREDIT MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN MIKRO SYARIAH BMT DI SUKOHARJO.

0 1 9

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KREDIT MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Macet Pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah Baitul Maal Wa Tamwil Kube Colomadu Tahun 2010-2011.

0 1 18

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KREDIT MACET PADA LEMBAGA KEUANGAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kredit Macet Pada Lembaga Keuangan Mikro Syariah Baitul Maal Wa Tamwil Kube Colomadu Tahun 2010-2011.

0 1 18

IMPLEMENTASI PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA KOPERASI JASA KEUANGAN SYARIAH BMT AMANAH UMMAH SURABAYA DALAM TINJAUAN HUKUM ISLAM.

0 1 107

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI RESIKO KREDIT MACET PADA KOPERASI JASA KEUANGAN SYARIAH (KJKS) “AMANAH UMMAH” SURABAYA

0 0 17