Penerapan Sistem E-Filling Deskripsi Data Khusus

Penentuan kecenderungan variabel setelah nilai maksimum dan minimum diketahui, kemudian mencari nilai Mean ideal Mi dan Standar Deviasi ideal SDi. MeanIdeal Mi = nilai maksimum + nilai minimum = 60 + 15 = 37,5 Standar Deviasi Ideal SDi = nilai maksimum - nilai minimum = 60-15 = 7,5 Setelah Mi dan SDi diketahui, kemudian dikategorikan dalam tiga kategori yaitu rendah, sedang, dan tinggi. Penentuan Kategori: Rendah = Mi – SDi = 37,5 – 7,5 = 30 Sedang = Mi – SDi sd Mi + SDi = 37,5 – 7,5 sd 37,5 + 7,5 = 30 - 45 Tinggi = Mi + SDi = 37,5 + 7,5 = 45 Tabel 13. Distribusi Kecenderungan Variabel Penerapan Sistem E-Filling No. Interval Frekuensi Persentase Kategori 1 30 - - Rendah 2 30 – 45 16 16 Sedang 3 45 87 84 Tinggi Jumlah 103 100 Sumber: Data primer yang diolah, 2015 Tabel di atas menunjukkan bahwa frekuensi Penerapan Sistem E- Filling kategori sedang sebanyak 16 responden 16, dan pada kategori tinggi sebanyak 87 responden 84. Dari hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa kecenderungan tinggi rendahnya Penerapan Sistem E-Filling berbanding lurus dengan skor yang didapatkan. Apabila semakin tinggi skor yang didapatkan, maka Penerapan Sistem E-Filling semakin tinggi. Begitu juga sebaliknya, apabila skor yang didapatkan semakin rendah maka dapat dikatakan Penerapan Sistem E-Filling semakin rendah.

3. Pemahaman Internet

Variabel Pemahaman Internet terdiri dari tiga indikator yaitu memperoleh informasi, menambah pengetahuan, dan kecepatan akses. Dari tiga indikator tersebut dibuat 6 pertanyaan dan dinyatakan valid. Penentuan skor menggunakan skala Likert yang terdiri dari empat alternatif jawaban. Skor yang diberikan paling tinggi empat dan paling rendah satu, sehingga dihasilkan skor tertinggi sebesar 24 4 x 6 = 24 dan skor terendah 6 1x6= 6. Berdasarkan data penelitian yang sudah diolah, variabel Pemahaman Internet memiliki skor tertinggi 24 dan skor terendah 18, mean 20,89, median 21,00, modus 18, dan standar deviasi 2,288. Jumlah kelas interval diukur dengan rumus Sturges sebagai berikut: K = 1 + 3,3 log n Keterangan: K = Jumlah kelas interval n = Jumlah data observasi log = logaritma Berdasarkan rumus tersebut, maka jumlah kelas interval untuk variabel Kepatuhan Wajib Pajak yaitu: K = 1 + 3,3 log 103 = 7,6424 dibulatkan menjadi 7 Rentang Data = Data terbesar -data terkecil + 1 = 24 + 18 + 1 = 21 Panjang kelas = Rentang data Jumlah Kelas = 21 7 = 3 Tabel 14. Distribusi Frekuensi Variabel Pemahaman Internet

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMAHAMAN PERATURAN PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DENGAN PREFERENSI RISIKO SEBAGAI VARIABEL MODERATING

27 214 139

PENGARUH TAM TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DENGAN PENGGUNAAN E-FILING SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA Pengaruh TAM Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan Penggunaan E-Filing Sebagai Variabel Intervening Pada KPP Pratama Sukoharjo.

1 10 14

Pengaruh Persepsi Wajib Pajak Mengenai Sistem e-Filling Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak.

1 8 22

PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILLING, PEMAHAMAN INTERNET DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK PRATAMA DEPOK CIMANGGIS (Studi pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kota Depok Cimanggis) Dipa Teruna Awaloedin

0 2 10

PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILING, PEMAHAMAN PERPAJAKAN DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK Eka Dwi Jayanti

0 1 20

PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILING, PEMAHAMAN PERPAJAKAN DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK - Perbanas Institutional Repository

0 1 19

BAB III OBJEK DAN METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Objek dan Ruang Lingkup Penelitian - PENGARUH PERSEPSI PENERAPAN SISTEM E-FILLING TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK BADAN DENGAN PERILAKU WAJIB PAJAK SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DAN BIAYA KEPATUHAN SEBAGAI

0 0 17

PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILLING TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DENGAN PEMAHAMAN INTERNET SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI PADA KPP PRATAMA BENGKULU

0 1 83

PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILLING TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PEGAWAI NEGERI SIPIL DENGAN PEMAHAMAN INTERNET SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Kasus pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta) - UMBY repository

0 0 14

PENGARUH PENERAPAN SISTEM E-FILLING TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI PEGAWAI NEGERI SIPIL DENGAN PEMAHAMAN INTERNET SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Kasus pada Dinas Perindustrian dan Perdagangan Daerah Istimewa Yogyakarta) - UMBY repository

0 0 36