ASET TETAP lanjutan LK PNSE Des 2016

PT PUDJIADI AND SONS Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Tanggal 31 Desember 2016 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 46

10. ASET TETAP lanjutan

Beberapa tanah berikut bangunan milik HJW, Entitas Anak, masing-masing dengan Hak Guna Bangunan HGB No. 17, 18, 19, 20, 21, 30, dan 38 terletak di Kabupaten Badung, Kuta Bali digunakan sebagai jaminan untuk pinjaman yang diperoleh HJW dan HJB dari PT Bank CIMB Niaga Tbk masing-masing untuk Fasilitas Pinjaman Transaksi Khusus I dan III Catatan 19b, sebagaimana dinyatakan dalam Akta Notaris E. Betty Budiyanti Moesigit, S.H., No. 09 tanggal 26 Januari 2016. Pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015, aset tetap dan properti investasi Grup Catatan 11, telah diasuransikan terhadap risiko kebakaran dan risiko lainnya berdasarkan suatu paket polis tertentu kepada PT Asuransi Tri Dharma Proteksi pada tanggal 31 Desember 2016 dan PT Asuransi Sonpo Japan Nipponkoa Indonesia, PT Asuransi FPG Indonesia, PT Meritz Korindo Insurance dan PT Asuransi Tri Dharma Proteksi pada tanggal 31 Desember 2015, pihak ketiga, dengan jumlah pertanggungan masing-masing sebesar USD 83.471.850 atau setara dengan Rp 1.121.527.776.600 dan USD 69.340.000 atau setara dengan Rp 969.026.500.000, yang menurut pendapat manajemen Grup, nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutup kemungkinan kerugian yang timbul dari risiko-risiko tersebut. Aset dalam pembangunan merupakan biaya pembangunan dan renovasi bangunan dan prasarana kantor pusat dan unit-unit hotel yang masih dalam tahap pengerjaan. Rincian aset dalam pembangunan sesuai lokasi unit Grup pada tanggal 31 Desember 2016 dan 2015 adalah sebagai berikut: 2016 2015 Tingkat Estimasi Tingkat Estimasi Lokasi Nilai tercatat penyelesaian penyelesaian Nilai tercatat penyelesaian penyelesaian Hotel Jayakarta Bali 5.252.019.051 77 Tahun 2017 1.943.840.424 80 Tahun 2016 Kantor pusat 3.950.596.250 99 Tahun 2017 3.950.596.250 10 Tahun 2017 Bandung 2.176.847.500 87 Tahun 2017 2.176.847.500 90 Tahun 2016 Jakarta 1.989.260.290 80 Tahun 2017 103.150.000 20 Tahun 2016 Cisarua 224.530.200 45 Tahun 2017 4.859.567.432 60 Tahun 2017 Cengkareng 161.321.000 1 Tahun 2019 161.321.000 1 Tahun 2018 Flores 76.450.000 5 Tahun 2017 - - - Yogyakarta - - 174.425.000 95 Tahun 2016 J Hotel Bali 2.522.249.113 84 Tahun 2017 - - - Cikarang 2.484.766.993 4 Tahun 2019 2.482.266.993 1 Tahun 2017 Semarang 652.478.400 1 Tahun 2019 652.478.400 1 Tahun 2018 Jumlah 19.490.518.797 16.504.492.999 Rincian laba penjualan aset tetap pada tahun 2016 dan 2015 sebagai berikut: 2016 2015 Harga jual 30.000.000 326.300.000 Nilai buku aset tetap yang dijual 18.608.544 26.354.160 Laba penjualan aset tetap 11.391.456 299.945.840 PT PUDJIADI AND SONS Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Tanggal 31 Desember 2016 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 47

10. ASET TETAP lanjutan