MODAL SAHAM LK PNSE Des 2016

PT PUDJIADI AND SONS Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Tanggal 31 Desember 2016 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 67

23. TAMBAHAN MODAL DISETOR lanjutan

Berdasarkan Akta Notaris Mintarsih Natamihardja, S.H., No. 16, 17, 18, dan 19 tanggal 27 Desember 1999, Entitas Induk membeli saham PT Hotel Juwara Warga HJW dari pihak-pihak yang berada dalam pengendalian yang sama. Perhitungan selisih nilai transaksi restrukturisasi entitas sepengendali atas transaksi pembelian saham HJW, Entitas Anak, adalah sebagai berikut: Harga perolehan 43.350.000.000 Dikurangi nilai buku bersih Entitas Anak: Modal saham 20.000.000.000 Defisit 14.372.862.289 Nilai buku - bersih 5.627.137.711 Bagian Entitas Induk - 51 51 x 5.627.137.711 2.869.840.233 Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali 40.480.159.767

24. SALDO LABA, DIVIDEN DAN DANA CADANGAN

Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Entitas Induk yang diaktakan dalam Akta Notaris Fathiah Helmi, S.H., No 93 tanggal 23 Juni 2016, dinyatakan bahwa para pemegang saham menyetujui, antara lain, hal sebagai berikut: 1. Pembagian dividen tunai sebesar Rp 2.793.347.236 atau sebesar Rp 3,5 setiap lembar saham yang akan dibayarkan atas 797.813.496 lembar saham. 2. Pembentukan dana cadangan sebesar Rp 100.000.000. Berdasarkan hasil Rapat Umum Pemegang Saham Entitas Induk yang diaktakan dalam Akta Notaris Fathiah Helmi, S.H., No. 7 tanggal 7 Mei 2015, dinyatakan bahwa para pemegang saham menyetujui, antara lain, hal sebagai berikut: 1. Pembagian dividen tunai sebesar Rp 7.978.134.959 atau sebesar Rp 10 setiap lembar saham yang akan dibayarkan atas 797.813.496 lembar saham. 2. Pembentukan dana cadangan sebesar Rp 100.000.000.

25. BEBAN USAHA - PERALATAN, PEMELIHARAAN DAN ENERGI

Akun ini terdiri dari: 2016 2015 Listrik dan air 16.815.536.868 16.857.870.934 Perbaikan dan pemeliharaan 7.016.712.661 6.859.690.631 Bahan bakar 5.907.702.861 8.016.033.980 Jumlah 29.739.952.390 31.733.595.545 PT PUDJIADI AND SONS Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN lanjutan Tanggal 31 Desember 2016 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Disajikan dalam Rupiah, kecuali dinyatakan lain 68

26. BEBAN USAHA - UMUM DAN ADMINISTRASI

Akun ini terdiri dari: 2016 2015 Transportasi 2.142.934.056 1.036.224.601 Pajak dan perijinan 1.397.635.645 1.222.213.706 Komisi kartu kredit 1.208.650.923 1.177.171.627 Telekomunikasi 477.914.134 537.086.423 Jamuan 427.812.700 487.888.496 Cetakan dan perlengkapan kantor 380.753.008 356.517.774 Penyisihan penurunan nilai persediaan dan persediaan usang Catatan 8 238.801.838 311.518.819 Pakaian seragam 215.630.675 161.336.656 Komputer 208.750.323 208.972.373 Penyisihan penurunan nilai piutang Catatan 6 59.505.890 850.430.839 Lain-lain di bawah Rp 200 juta 2.863.724.177 1.434.823.543 Jumlah 9.622.113.369 7.784.184.857 27. BEBAN USAHA - PEMASARAN Akun ini terdiri dari: 2016 2015 Perjalanan 1.824.233.019 1.802.897.831 Iklan dan promosi 1.539.387.612 1.678.818.389 Jamuan 305.977.298 473.872.262 Cetakan dan perlengkapan kantor 122.898.332 144.392.659 Majalah dan koran 116.190.000 144.226.110 Lain-lain di bawah Rp 50 juta 1.289.636.208 1.248.535.204 Jumlah 5.198.322.469 5.492.742.455 28. BEBAN KANTOR PUSAT - UMUM DAN ADMINISTRASI Akun ini terdiri dari: 2016 2015 Jamuan 543.659.471 205.647.687 Perjalanan dan transportasi 478.645.528 284.933.018 Jasa profesional 435.835.000 665.570.000 Perawatan dan pemeliharaan 251.589.148 270.305.237 Promosi 195.000.000 180.000.000 Pajak dan perizinan 169.615.200 323.916.398 Listrik, air dan telepon 127.146.664 70.894.840 Lain-lain di bawah Rp 50 juta 1.626.596.584 1.337.454.180 Jumlah 3.828.087.595 3.338.721.360