Metode Penelitian METODOLOGI PENELITIAN

Intan Oktavianti, 2014 PENERAPAN TEKNIK KANCING GEMERINCING DALAM PEMBELAJARAN BERDISKUSI : Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Siswa Kelas VIII SMP PGRI Dago Pakar Bandung Tahun Ajaran 20142015 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen. Metode eksperimen dimaksudkan untuk menyelediki kemungkingan sebab akibat dengan cara mengekspos satu atau lebih kondisi eksperimen. Hasilnya dibandingkan dengan suatu atau lebih kelompok kontrol yang tidak dikenai perlakuan Danim, 2002, dalam Syamsuddin, 2011, hlm. 150. Metode eksperimen juga digunakan untuk mencari pengaruh perlakuan suatu metode atau teknik pembelajaran terhadap suatu pembelajaran. Dalam penelitian ini, peneliti ingin mengetahui pengaruh teknik kancing gemerincing dalam pembelajaran berdiskusi. Eksperimen yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah eksprimen kuasi dengan menggunakan kelas kontrol. Penelitian akan melibatkan dua kelompok kelas yaitu kelas eksperimen dan kelas kontrol. Kelas eksperimen dan kelas kontrol terlebih dahulu dilakukan prates untuk mengetahui kemampuan awal kedua kelompok kelas tersebut. Setelah dilakukan prates, kelas eksperimen akan diberikan perlakuan belajar dengan menggunakan teknik kancing gemerincing sedangkan untuk kelas kontrol tidak diberikan perlakuan belajar. Setelah dilakukan perlakuan, kedua kelompok kelas tersebut diberikan pascates untuk mengetahui kemampuan akhir kelas yang diberikan perlakuan dengan kelas yang tidak diberikan perlakuan. Dari situlah peneliti akan mengetahui apakah ada atau tidaknya pengaruh yang signifikan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Jika ada perbedaan, berarti penerapan teknik kancing gemerincing dalam pembelajaran berbicara terbukti efektif. Jika tidak ada perbedaan, teknik penerapan teknik kancing gemerincing dalam pembelajaran berbicara terbukti tidak efektif. Intan Oktavianti, 2014 PENERAPAN TEKNIK KANCING GEMERINCING DALAM PEMBELAJARAN BERDISKUSI : Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Siswa Kelas VIII SMP PGRI Dago Pakar Bandung Tahun Ajaran 20142015 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Desain dan Prosedur Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KANCING GEMERINCING TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Padangcermin Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2011/20

0 4 61

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KANCING GEMERINCING TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Padangcermin Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2011/20

0 6 48

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KANCING GEMERINCING TERHADAP AKTIVITAS SISWA DAN PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA

0 7 57

PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE TERHADAP PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM PERNAPASAN (Studi Eksperimen Siswa Kelas VIII SMP Negeri 20 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2011/2012

0 6 47

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATERI PEMBELAJARAN KEANEKARAGAMAN HAYATI (Studi Kuasi Eksperimen Pada Siswa Kelas X SMA N 1 Natar Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 19 58

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN THINKING ALOUD PAIR PROBLEM SOLVING DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS MATEMATIS SISWA (Kasus: Eksperimen pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Negeri 5 Metro Tahun Pelajaran 2011/2012)

1 9 58

PENGARUH PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA (Studi Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Gadingrejo Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2013/2014)

2 27 61

JUDUL INDONESIA : PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP Al-Azhar 3 Bandar Lampung Tahun Ajaran 2013-2014)

1 8 48

KEEFEKTIFAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK KANCING GEMERINCING TERHADAP MINAT DAN HASIL BELAJAR PKn MATERI PEMERINTAHAN PUSAT KELAS IV SDN 1 SANGKANAYU KABUPATEN PURABALINGGA

1 25 312

PENGARUH PENERAPAN TEKNIK PEMBELAJARAN KANCING GEMERINCING TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS XI IPA SMAN 1 SUNGAI LIMAU

0 0 11