Pengolahan data hasil tes Pengolahan data angket

Amaliya Afiefah, 2013 Penggunaan Metode Al-Barqy Dalam Upaya Peningkatan Kemampuan Membaca Huruf Hiragana Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa kelas X7 SMAN 15 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Post-test diberikan untuk mengetahui kemampuan mahasiswa setelah treatment diberikan. Mahasiswa yang menjadi objek penelitian akan diminta untuk membaca teks dan menjawab soalnya. d. Memberikan angket Angket diberikan untuk mengetahui kesan dan pendapat mahasiswa mengenai pembelajaran Membaca huruf hiragana dengan menggunakan metode Al-Barqy.

3.7 Teknik Pengolahan Data

3.7.1 Pengolahan data hasil tes

Untuk mengolah data yang diperoleh melalui hasil tes, dilakukan langkah-langkah sebagai berikut : 1. Mencari nilai rata-rata mean dari kedua variabel dengan rumus M X = N x  M y = N y  M X = Nilai rata-rata X M y = Nilai rata-rata Y  X = Jumlah nilai X  y = Jumlah nilai Y N = Jumlah sampel 2. Mencari standar deviasi dari variabel X dan Y dengan rumus : Sd X = N x  2 Sd y = N y  2 SD X = Standar Deviasi Variabel X SD y = Standar Deviasi Variabel Y Amaliya Afiefah, 2013 Penggunaan Metode Al-Barqy Dalam Upaya Peningkatan Kemampuan Membaca Huruf Hiragana Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa kelas X7 SMAN 15 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu  X = Jumlah Nilai X  y = Jumlah nilai Y N = Jumlah sampel 3. Mencari nilai t hitung dengan rumus : t = 2 2 2    n Sdy Sdx My Mx t = Nilai t hitung Sd X = Standar Deviasi Variabel X Sd y = Standar Deviasi Variabel Y N = Jumlah sampel 4. Mencari harga t hitung pada taraf signifikansi 5 atau 1. Jika t sama besar atau lebih besar daripada t t , maka H ditolak; berarti ada perbedaan mean yang signifikan di antara variabel X dan variabel Y. Jika t lebih kecil daripada t t maka H diterima; berarti tidak terdapat perbedaan mean yang signifikan antara variabel X dan variabel Y.

3.7.2 Pengolahan data angket

Teknik untuk mengolah data dari angket dilakukan dengan menggunakan langkah-langkah sebagai berikut : 1. Menjumlahkan setiap jawaban angket 2. Menyusun frekuensi jawaban 3. Membuat tabel frekuensi 4. Menghitung prosentase frekuensi dari setiap jawaban dengan menggunakan rumus : P = 100 x n f Amaliya Afiefah, 2013 Penggunaan Metode Al-Barqy Dalam Upaya Peningkatan Kemampuan Membaca Huruf Hiragana Penelitian Kuasi Eksperimen terhadap Siswa kelas X7 SMAN 15 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Keterangan : P = Prosentase frekuensi dari setiap jawaban responden f = Frekuensi dari setiap jawaban responden n = Jumlah responden Tabel 3.3 Penafsiran Analisis Angket Tidak ada seorangpun 1 - 5 Hampir tidak ada 6 - 25 Sebagian kecil 26 - 49 Hampir setengahnya 50 Setengahnya 51 - 75 Lebih dari setengah 76 - 95 Sebagian besar 96 - 99 Hampir seluruhnya 100 Seluruhnya

3.8 Prosedur penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Metode Sosiodrama Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Akidah Akhlak (Kuasi Eksperimen di MTs Mathlabussa’adah).

4 60 151

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN APLIKASI OBENKYO PADA SMARTPHONE UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF HIRAGANA : Penelitian Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMAN 15 Bandung.

6 14 42

WRITE (TTW) DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA PEMAHAMAN (Studi Eksperimen Kuasi terhadap Siswa Kelas VII Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Bandung).

0 2 55

EFEKTIVITAS METODE MULTISENSORI DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGINGAT HURUF KATAKANA : Penelitian Kuasi Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMA PGRI 1 Bandung Tahun Ajaran 2013/2014.

0 10 46

EFEKTIVITAS METODE READING ALOUD DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF HIRAGANA: Penelitian Eksperimen Kuasi Terhadap Siswa Kelas X SMAN 22 Bandung.

1 2 21

KEMAMPUAN MEMBACA HURUF HIRAGANA PADA SISWA KELAS X SMAN 14 BANDUNG TAHUN AJARAN 2012-2013.

0 0 78

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN SLIDE DALAM UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AKUNTANSI : Suatu Kuasi Eksperimen Siswa Kelas XI IPS SMAN 15 Bandung.

0 0 52

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN PERMAINAN "SIAPAKAH AKU?" UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGUASAI KOSAKATA BAHASA ARAB : Studi Eksperimen Kuasi terhadap siswa SMAN 11 Bandung.

0 0 38

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN APLIKASI OBENKYO PADA SMARTPHONE UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF HIRAGANA : Penelitian Eksperimen Terhadap Siswa Kelas X SMAN 15 Bandung - repository UPI S JEP 1105616 Title

0 1 4

EFEKTIVITAS METODE READING ALOUD DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA HURUF HIRAGANA: Penelitian Eksperimen Kuasi Terhadap Siswa Kelas X SMAN 22 Bandung - repository UPI S JEP 1006716 Title

1 2 3