Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

kemahasiswaan yang dapat menunjang secara langsung prestasi akademik mahasiswa secara berkelanjutan. b. Bagi Senat Mahasiswa Universitas, Senat Mahasiswa Fakultas, Badan Perwakilan Mahsiswa Fakultas, Unit Kegiatan Mahasiswa, dan Himpunan Mahasiswa Jurusan Universitas Negeri Medan agar lebih memahami pentingnya kegiatan ekstrakurikuler dalam memacu peningkatan prestasi akademiknya, juga sebagai pengokoh aspek intelektualisme dan profesionalisme selaku calon pemimpin bangsa. c. Bagi Mahasiswa sebagai bahan referensi khususnya Jurusan Pendidikan Teknik Mesin. 60

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan kajian pada bab-bab sebelumnya, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut 1. Hasil analisis tingkat kecenderungan angket Kegiatan Ekstrakurikurer 81,82 Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Universitas Negeri Medan memiliki Prestasi Belajar yang berada dalam kategori tinggi. 2. Hasil analisis tingkat kecenderungan angket Disiplin Belajar 93,18 Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Universitas Negeri Medan memiliki Prestasi Belajar yang berada dalam kategori tinggi. 3. Berdasarkan analisis tingkat kecenderungan Prestasi Belajar 100 Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin Universitas Negeri Medan memiliki Prestasi Belajar yang berada dalam kategori tinggi. 4. Berdaasarkan hasil analisis diketahui bahwa Kegiatan Ekstrakurikuler Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa memiliki hubungan yang signifikan sebesar 0,806, dan memiliki hubungan yang berarti sebesar 8,85 pada mahasiswa Jurusan Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Medan. 5. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa Disiplin Belajar Mahasiswa Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa memiliki hubungan yang signifikan sebesar 0,369, dan memiliki hubungan yang berarti sebesar 2,573 pada mahasiswa Jurusan Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Medan. 60 61 6. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa Kegiatan Ekstrakurikuler dan Disiplin Belajar Mahasiswa Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa memiliki hubungan yang signifikan sebesar 0,146, dan memiliki keberartian koefisien korelasi ganda sebesar 0,845.pada mahasiswa Jurusan Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Medan.

B. Implikasi

Dengan diterimanya hipotesis pertama maka perlu kiranya menjadi pertimbangan kepada mahasiswa dalam upaya mengikuti kegiatan Ekstrakurikuler yang dapat mendukung Prestasi Belajar. Upaya yang dilakukan adalah mengikuti Kegiatan Ekstrakurikuler sehingga dapat meningkatkan sifat kritis dan komunikatif antar mahasiswa maupun dosen. Dengan diterimanya hipotesis kedua maka perlu kiranya mahasiswa memperbaiki sifat disiplin belajar sehingga dapat memperbaiki prestasi belajar. Upaya yang dilakukan adalah membangun kepribadian yang baik sehingga disiplin belajar dapat terpenuhi dan dapat mencapai tujuan yang diinginkan. Dengan diterimanya hipotesis ketiga maka mahasiswa secara bersama-sama dapat mengatur kegiatan Ekstrakurikuler dan disiplin belajar agar Prestasi Belajar menjadi lebih baik.

Dokumen yang terkait

Hubungan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Program Sarjana Fakultas Keperwatan Universitas Sumatera Utara

4 78 102

Pengaruh Metode Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Reguler Program Studi Ilmu Keperawatan Tahap Akademik Universitas Sumatera Utara

1 61 107

HUBUNGAN KETERLIBATAN PENGURUS UNIT KEGIATAN MAHASISWA DAN KEAKTIFAN BELAJAR DENGAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK MESIN UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2013/2014.

0 1 22

HUBUNGAN FASILITAS BELAJAR DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATA KULIAH PENGUKURAN DASAR SURVEY PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

2 16 84

HUBUNGAN NILAI PRAKTEK INDUSTRI DAN PENGUASAAN MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MEDAN TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 0 19

HUBUNGAN PRESTASI BELAJAR TEKNIK FINISHING DAN FURNITURE DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN.

0 3 38

(ABSTRAK) HUBUNGAN PRESTASI BELAJAR MANAJEMEN INDUSTRI DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.

0 0 2

HUBUNGAN PRESTASI BELAJAR MANAJEMEN INDUSTRI DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG.

0 0 94

Hubungan Antara Minat Dan Motivasi Belajar Dengan Prestasi Belajar Ditinjau Dari Input Mahasiswa Pendidikan Teknik Mesin FKIP UNS.

0 2 28

Usaha Peningkatkan Prestasi Belajar Melalui Pendekatan Prilaku Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin - Universitas Negeri Padang Repository

0 0 53