Pajak Penghasilan Transaksi dan Saldo dalam Mata Uang Asing

PT Bank Ina Perdana 18

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI lanjutan u. Kewajiban Imbalan Kerja

v. Pajak Penghasilan

w. Transaksi dan Saldo dalam Mata Uang Asing

2010 2009 3 4 . 2 4 5 , 3 1 9 9 . 7 1 , 2 1 r a l o D 1 a p o r E o r u E 1 . 5 9 3 , 9 . 1 , 9 r a l o D 1 t a k i r e S a k i r e m A 6 1 . 3 5 4 , 8 8 4 . 9 6 1 , 9 r a l o D 1 a i l a r t s u A 5 . 4 7 , 6 9 8 . 5 2 , 7 r a l o D 1 a r u p a g n i S 8 4 . 1 1 2 , 1 8 . 9 5 1 , 1 n e Y 1 g n o K g n o H 9 1 . 2 1 5 7 . 1 1 g n a p e J PT BANK INA PERDANA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Koreksi terhadap kewajiban pajak dicatat pada saat surat ketetapan pajak diterima atau pada saat keputusan atas keberatan ditetapkan, jika Perusahaan mengajukan keberatan. Pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 kurs yang digunakan untuk menjabarkan aset dan kewajiban dalam mata uang asing adalah kurs Spot Reuters pukul 16.00 WIB dengan rincian sebagai berikut: Bank mencatat kewajiban imbalan kerja yang tidak didanai berdasarkan Undang-Undang No.13 tahun 2003 tanggal 25 Maret 2003 UU No. 13. Bank menerapkan PSAK No. 24 Revisi 2004, mengenai Imbalan Kerja. Transaksi dalam mata uang asing dicatat ke dalam Rupiah berdasarkan kurs yang berlaku pada saat transaksi dilakukan. Pada tanggal neraca, aset dan kewajiban moneter dalam mata uang asing dijabarkan ke dalam mata uang Rupiah berdasarkan kurs spot Reuters. Keuntungan atau kerugian kurs yang timbul dikreditkan atau dibebankan dalam laporan laba rugi tahun bersangkutan. PER 31 DESEMBER 2010 DAN 2009 Pajak tangguhan dihitung dengan menggunakan tarif pajak yang berlaku atau secara substansial telah berlaku pada tanggal neraca. Perubahan Nilai tercatat aset dan kewajiban pajak tangguhan yang disebabkan oleh perubahan tarif pajak dibebankan pada tahun berjalan, kecuali untuk transaksi-transaksi yang sebelumnya telah langsung dibebankan atau dikreditkan di ekuitas. Berdasarkan PSAK ini, biaya imbalan kerja sesuai dengan UU No. 13 dihitung berdasarkan metode projected unit credit. Keuntungan dan kerugian aktuarial diakui sebagai penghasilan atau beban apabila akumulasi keuntungan dan kerugian aktuarial bersih yang belum diakui pada akhir tahun pelaporan sebelumnya melebihi jumlah yang lebih besar diantara 10 dari nilai kini kewajiban imbalan pasti pada tanggal tersebut. Besarnya keuntungan dan kerugian aktuarial ini diakui selama rata-rata sisa masa kerja yang akan dijalani para pekerja dengan menggunakan metode garis lurus. Biaya jasa lalu yang timbul akibat pengenalan program imbalan pasti atau perubahan kewajiban imbalan kerja dari program sebelumnya harus diamortisasi sampai imbalan kerja tersebut telah menjadi hak karyawan. Beban pajak kini ditetapkan berdasarkan taksiran penghasilan kena pajak tahun berjalan dan dihitung berdasarkan tarif pajak yang berlaku. Aset dan kewajiban pajak tangguhan diakui atas perbedaan waktu antara dasar pelaporan komersial dan dasar pajak atas aset dan kewajiban pada masing-masing tanggal pelaporan. Manfaat pajak di masa mendatang, seperti saldo rugi fiskal yang belum digunakan, diakui sejauh terdapat cukup kemungkinan atas realisasi dari manfaat pajak tersebut. PT Bank Ina Perdana 19

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI lanjutan x. Laba per Saham