Konsep Dasar KONSEP PERANCANGAN

69

BAB V KONSEP PERANCANGAN

V.1 Konsep Dasar

A. Perancangan Bangunan Melalui Pendekatan Teori Vitruvius Konsep bentukan massa dipengaruhi oleh kondisi site yang telah dilihat dari analisa dan zoning maka terbentuklah bentukkan site. Kuala Namu Convention and Exhibition Center yang terbentuk dari tema Struktur Sebagai Elemen Estetika. Hal ini juga disebabkan oleh prinsip penilaian masyarakat pada saat itu hanya rnelakukan Struktur seringkali dianggap dan diperlakukan seperti pipa plambing, kabel listrik dan elemen-elemen servis lainnya yang keberadaannya harus disembunyikan karena struktur tidak indah untuk diperlihatkan penerapan praktis saja, Yang dimaksud penerapan praktis adalah apabila seseorang menilai benda dari segi fungsi atau kegunaannya saja. Namun seiring perkembangan teknologi dalam Arsitektur telah banyak terlihat bangunan bangunan strukturnya. Masyarakat mulai melihat adanya kemungkinan nilai estetika terkandung dalam elemen struktur. Penilaian estetika merupakan penilaian yang cenderung subyektif dimana patokan sesuatu yang dikatakan indah itu tergantung pada pengalaman dan persepsi orang terhadap sesuatu tersebut. Namun terdapat beberapa teori yang menyatakan bahwa penilaian estetika merupakan penilaian yang bisa dijadikan obyektif. Diagram 5.1 Diagram Pencapaian Arsitektur Menurut Vitruvius Firmitas Utilitas Venustas Function Architecture Universitas Sumatera Utara 70 B. Bentukan Bangunan Berdasarkan teori-teori yang dipaparkan sebelumnya, perancang merumuskannya kedalam sebuah bagan yang merupakan proses penerapan suatu tema kedalam rancangan Kuala Namu Convention and Exhibition Center ini seperti berikut: Bentuk persegi dan lengkungan sebagai bentuk dasar Gambar 5.1 Bagan proses penerapan tema terhadap bangunan Kuala Namu Convention and Exhibiton Center. Tema : Struktur Sebagai Elemen Estetika Memiliki 3 aspek penting:  Keindahan Venustas  Kekuatan Firmitas  Kegunaan Utilitas  Penerapan tema struktur dan konstruksi yang tepat  Pemilihan material yang sesuai dengan kondisi lingkungan sekitar bangunan.  Dapat menjadi suatu icon yang dapat diingat oleh pengunjung. Penerapan tema terhadap bangunan Diterjemahkan Kedalam Arsitektur Universitas Sumatera Utara 71 Adanya struktur tangga yang terekspose pada bagian fasad bangunan yang menjadikan sebuah estetika dan dirancang sedemikian rupa untuk menjadi sebuah keindahan dan daya tarik bangunan.

V.2 Konsep Perancangan Tapak