Kajian Pustaka Sistematika Penulisan

13 n x x 1   x = Rata-rata x 1 = Pengamatan n = Jumlah pengamatan b. Standar Deviasi adalah seberapa jauh nilai pengamatan tersebut di sekitar nilai rata-rata. Rumus : SS = n x x n i i    1 2 SS 2 = Ragam SS = Simpangan bakuSimpangan standarSimpang deviasi c. Relatif adalah perhitungan rasio atau bilangan persen. Rumus : P = 100  n f Keterangan : P= Persentase F= Frekuensi n= Jumlah Pengamatan

E. Kajian Pustaka

Dari tinjauan yang dilakukan peneliti baik itu di perpustakaan jurusan maupun perpustakaan umum. Peneliti belum menemukan skripsi yang secara 14 khusus membahas tentang judul yang disusun ini, tetapi ada beberapa skripsi yang ada hubungannya dengan judul yang peneliti ambil diantaranya : 1. Respons Siswa SMK Islamiyah Ciputat Terhadap Film “NAGABONAR JADI 2” 2. Respons Mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam Terhadap Sinetron Para Pencari Tuhan 3. Respons Mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam Terhadap Film Ketika Cinta Bertasbih 1 Berbeda dengan penelitian sebelumnya yang menjadikan film, dan sinetron sebagai objek penelitian. Penelitian yang peneliti lakukan yakni respons murid terhadap video animasi kisah nabi ulul azmi, untuk itu penelitian ini diharapkan dapat menjadi pelengkap dan sebagai bahan perbandingan dari penelitian yang telah ada.

F. Sistematika Penulisan

Agar dapat lebih mengetahui gambaran yang jelas tentang hal-hal apa saja yang akan dijabarkan dalam penulisan ini, maka penulis membagi sistematika penulisan penyusunan karya ilmiah ke dalam lima bab sesuai dengan pedoman akademik yang berlaku di UIN Syarif Hidayatullah. 8 di mana masing-masing bab dibagi ke dalam sub-sub dengan penulisan berikut : BAB I: PENDAHULUAN Pada Bab ini menjelaskan latar belakang, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan penelitian dan manfaat penelitian, 8 Hamid Nasuhi, dkk, pedoman Penulisan Karya Ilmiah, Jakarta: CEQDA,2007, h.34. 15 metodologi penelitian, tinjauan pustaka, dan sistematika penulisan yang merupakan gambaran umum penulisan skripsi. BAB II : KAJIAN TEORITIS Pada Bab ini menjelaskan tentang materi respons pengertian respons, macam-macam respons, faktor terbentuknya respos, dan- teori stimulus respons. Video Animasi pengertian video Animasi, sejarah Video, dan Macam-macam video animasi, sekilas tentang kisah Nabi Nuh AS, Ibrahim AS, dan Muhammad SAW. BAB III : GAMBARAN UMUM Pada Bab ini memuat tentang profil SDN Kedoya Utara 04 pg, sinopsis cerita video animasi kisah-kisah Nabi, yang ditayangkan dalam penelitian ini, dan profil PT Nada Cipta Raya. BAB IV : HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Pada Bab ini membahas tentang penjabaran profil responden dan analisis hasil pemberian respon murid SDN Kedoya Utara 04 pagi Terhadap tayangan video animasi kisah-kisah Nabi untuk peningkatan pengetahuan keagamaan. BAB V : PENUTUP DAN KESIMPULAN Pada Bab ini memuat kesimpulan yang merupakan jawaban terhadap rumusan permasalahan yang diajukan pada bab satu, dan kesimpulan. 16

BAB II KAJIAN TEORITIS