4.4.11 Dian Loncat
4.4.11.1 Ayat Alkitab : Ketika tabut TUHAN itu masuk ke kota Daud, maka Mikhal, anak perempuan Saul, menjenguk dari jendela, lalu melihat raja
Daud meloncat-loncat serta menari-nari di hadapan TUHAN 2 Samuel 6:
16 4.4.11.2 Lagu yang disarankan : Ibu Pdm. Tabita Trimulyani dalam wawancara
hari Sabtu tanggal 2 Maret 2013 menyarankan lagu yang menggunakan pola Dian Loncat adalah lagu Sungguh Nyata dan Bagi Tuhan Tak ada yang
Muztahil 4.4.11.3 Penjelasan : Kaki Dian adalah satu-satunya sumber terang di dalam
rumah pertemuan antara Allah dan manusia. Demikian halnya bahwa anak- anak Allah harus menjadi terang yang sesungguhnya bagi dunia. Dian Tepuk
merupakan perlambang anak-anak yang menjadi terang dunia akan bersukacita dengan meloncat-loncat, dan menari memuliakan nama-Nya
wawancara dengan Bapak Pdt. Daniel Sukirman hari Minggu tanggal 3 Maret 2013.
4.4.11.4 Pola Gerak Observasi hari Selasa tanggal 19 Februari 2013: NO
GAMBAR KETERANGAN
MAKNA
1.a
Tepukkan Tamborin 2 kali sambil loncatkan kaki kanan ke
depan Loncat
sukacita
1.b
kemudian bentangkan tangan ke atas sambil loncatkan kaki
kanan ke belakang Loncat
sukacita
1.c
1.d
Ayunkan Tamborin ke kanan dan ke kiri
sambil berjalan
memutar menghadap ke belakang
Dari Gerakan pertama hingga terakhir diulang sekali lagi
dengan arah hadap yang berbeda yaitu hadap belakang
sampai memutaru
menghadap kembali kedepan Gerak murni
Gerak murni
4.4.12 Sorak 2 4.4.12.1 Ayat Alkitab : Bersorak-soraklah bagi TUHAN, hai seluruh bumi
Mazmur 100: 1
4.4.12.2 Lagu yang disarankan : Ibu Pdm. Tabita Trimulyani dalam wawancara hari Sabtu tanggal 2 Maret 2013 menyarankan lagu yang menggunakan pola
Sorak 2 Kami Terima dan Maha Mulia Maha Kuasa 4.4.12.3 Penjelasan : Sorak merupakan perlambang dari rasa sukacita dalam
Alkitab. Pola ini digunakan untuk meluapkan rasa suka cita kepada Tuhan Yesus atas segala kemuliaanNya. Bersamaan dengan puji-pujian, musik, dan
suara Tamborin merupakan penyembahan terbaik untuk Allah, karena menerima kehadirat Tuhan haruslah dengan hati yang gembira dan sorak
wawancara dengan Bapak Pdt. Daniel Sukirman hari Minggu tanggal 3 Maret 2013.
4.4.12.4 Pola Gerak Observasi hari Selasa tanggal 19 Februari 2013: NO
GAMBAR KETERANGAN
MAKNA
1.a
1.b
Tepuk atas bawah membran ke samping kiri sambil melangkah
ke samping kiri dan kanan
Tepuk atas bawah membran ke samping kiri sambil melangkah
ke samping kiri dan kanan Tepuk sorak
Tepuk sorak
1.c
1.d
Bentangkan kedua
tangan sambil melangkahkan kaki kiri
ke kiri
Tepuk Tamborin di depan diikuti kaki kanan melangkah
kesamping kiri. Gerakan ini dilakukan
2 kali
dengan melangkah kearah berlawanan
Gerak murni
Gerak murni
1.e
Tepuk Tamborin ke depan sambil mengangkat kaki kanan
dan meloncat,
menghadap serong kiri kemudian tepuk
Tamborin kebelakang sambil mengangkat
kaki kiri
dan meloncat
Tepuk bersorak
1.f
1.g
Tepuk Tamborin ke depan sambil mengangkat kaki kanan
dan meloncat,
menghadap serong kanan
Kemudian tepuk
Tamborin kebelakang sambil mengangkat
kaki kiri dan meloncat Tepuk
bersorak
Tepuk bersorak
4.4.13 Sorak 3 4.4.13.1 Ayat Alkitab : Maka pohon-pohon dihutan bersorak-sorai di hadapan