UBP Kijang Bauksit Mine, Post-Mining Example

UBP Kijang Bauksit Mine, Post-Mining Example

The bauxite business unit in Kijang was managed by ANTAM since 1968. Management was implemented based on the Bintan Regent Decree No.313/IX/2006 on Mining Concession, valid until 22 September 2009, with a time frame of three years to prepare for mine closure. Approval of the closure by the Regent of Bintan, Riau Islands was issued through Decree No. 540/Distamben-PUGSDM/900 dated July 19, 2013 regarding Approval of ANTAM’s Kijang Mine Closure. The mine closing ceremony with the Bintan local government, communities and other stakeholders was held in late November 2013.

ANTAM’s commitment to mine closure is to dismantle the mining facilities and utilize assets that could still be used, reclaiming mined lands, and community development. Mining facilities dismantled include bauxite washing plant and other support structures.

During operations, community development was conducted through instilling skills such as agriculture, fisheries, animal husbandry, small industries, food processing and handicrafts. ANTAM also undertook reclamation by planting in the former bauxite mining area having tailings. Through various efforts and perseverance in working the former mining areas, ANTAM has managed revegetation by planting trees and planting of mangrove forests in the water bodies.

Other programs include construction of educational facilities from kindergarten to high school, teacher housing, village, gyms, police station, and places of worship. At the end of the closure phase, ANTAM had erected lamp posts on the Kijang city streets as an expression of gratitude to the community.

ANTAM’s success in the post-mining program has become a model for the Ministry of Energy. On 22-24 November 2015, ANTAM Kijang received about 100 guests in the framework of technical assistance from the Energy and Mineral Resources Ministry. The guests came from private companies and SOEs involved in the field of mining. On the occasion, ANTAM held

a knowledge sharing session on lessons learned on mine management (good mining practices) from exploration to

Memberi Manfaat Sosial Ekonomi

Delivering Socio-Economic Benefits

Strategi Keberlanjutan ANTAM

Memperhatikan Pegawai

Mengutamakan

Memberi Manfaat

ANTAM Sustainability Strategy

sebagai Mitra

Kelestarian Lingkungan

Sosial Ekonomi

Treating Our Employees as Partners

Ensuring Environmental Sustainability

Delivering Socio-Economic Benefits

( good mining practices), sejak masa eksplorasi, operasi hingga postmining operations and mine closure. In addition to visiting pascatambang dan penutupan tambang. Selain melihat

the reclamation locations and former mining areas, some lokasi reklamasi dan bekas operasi tambang yang sebagian

of which were already used by the community for business sudah menjadi tempat bisnis masyarakat berupa rumah toko

purposes as shops, the guests purchased traditional foods (ruko), para tamu sempat memburu makanan khas dan hasil

and handicrafts as souvenirs from the Outlet Bintania where kerajinan sebagai oleh-oleh dari Outlet Bintania tempat para

ANTAM partners market their products in Bintan. mitra binaan ANTAM memasarkan produknya di Bintan.

Membangun Infrastruktur dan Mengembangkan Building Infrastructure and Developing Community Usaha Rakyat di Cikotok

Businesses in Cikotok

Pertambangan emas di Cikotok dimulai sejak tahun 1936 di Gold mining in Cikotok started in 1936 around the area daerah Cikotok, Cirotan, Cimari, Lebak Sembada, Cipicung dan

of Cikotok, Cirotan, Cimari, Lebak Sembada, Cipicung and kemudian meluas ke daerah Cikijang. Cadangan emas yang

then expanded to Cikijang. Gold deposits present in the six terdapat di enam daerah tersebut sudah menipis sehingga

locations were depleted such that operations were no longer tidak ekonomis lagi secara operasional sehingga pada tanggal

economically viable, and so on 27 November 2005 production

27 November 2005 kegiatan produksi dihentikan. Selanjutnya activities ceased. On November 15, 2006 documents on Mine pada tanggal 15 November 2006 diajukan dokumen Rencana

Closure Plan were filed and approved by Regent of Lebak Penutupan Tambang yang disetujui oleh Bupati Lebak melalui

through letter No. 779/1124 - Adm Ekon & SDA/XII/2015 surat nomor 779/1124 – Adm Ekon & SDA/XII/2015 tanggal

dated December 11, 2015. The closing ceremony is planned

11 Desember 2015. Rencana seremoni penutupan akan to be held in late January 2016 along with the Lebak local diselenggarakan pada akhir Januari 2016 bersama Pemda

government, community and stakeholders. Lebak, masyarakat dan pemangku kepentingan.

ANTAM berkomitmen membantu pembangunan ANTAM is committed to infrastructure development in infrastruktur di daerah Cikotok, salah satunya dengan

the Cikotok area, among them renovations to the Cikotok merenovasi Gedung Pusat Kesehatan (Puskes) Cikotok.

Health Center Building. Renovations were carried out on the Renovasi yang dilakukan berikut dengan tempat perawatan

building and treatment facility targeted for completion by yang ditargetkan selesai pada akhir Januari 2016. Sesuai

the end of January 2016. As planned the inpatient facility rencana fasilitas rawat inap nantinya akan menampung

will accommodate 20 patients, have an examination room,

20 pasien, memiliki ruang pemeriksaan umum, gawat emergency room, delivery room and post-natal care room darurat, ruang persalinan dan ruang rawat pasca persalinan

and treatment room. ANTAM also assisted in providing serta ruang tindakan. ANTAM juga membantu penyediaan

medical devices such as for dental care and hemodialysis. alat kesehatan seperti dental care dan hemodialisis.

Thus, the health facility is expected to provide quality health Dengan demikian, fasilitas kesehatan ini diharapkan dapat

services to the public much more quickly.

memberikan layanan kesehatan berkualitas yang lebih cepat kepada masyarakat.

Lebih jauh lagi, ANTAM juga melakukan revitalisasi sistem Furthermore, ANTAM also revitalized the water supply penyediaan air bersih. Sistem penyediaan air bersih tersebut

system. The water supply system has a capacity of 10 memiliki kapasitas 10 liter per detik yang akan mampu

liters per second that will be able to provide access to 900 memberikan akses kepada 900 sambungan rumah di

connections in three villages. The presence of the water tiga desa. Hadirnya sistem penyediaan air bersih ini akan

supply system will help people experiencing difficulties under membantu masyarakat yang selama ini mengalami kesulitan

certain conditions, especially in the dry season. The program pada kondisi tertentu khususnya pada musim kering.

is targeted to be completed by the end of April 2016. Program ini ditargetkan selesai pada akhir April 2016.

Selain infrastruktur, ANTAM juga melakukan pemberdayaan In addition to infrastructure, the community is being masyarakat bekerja sama dengan perguruan tinggi. Salah

empowered in collaboration with universities. Among them

www.antam.com

Perusahaan Perseroan (Persero) PT Aneka Tambang Tbk

Laporan Keberlanjutan 2015 Sustainability Report

168

Perusahaan Perseroan (Persero) PT Aneka Tambang Tbk Laporan Keberlanjutan 2015 Sustainability Report www.antam.com

satunya memberikan pengembangan kapasitas pada pembuatan gula aren. Selama ini secara tradisional gula aren dijual dalam bentuk kojor, namun sejak 2014 produsen gula aren diajarkan membuat bentuk blok sehingga memungkinkan pembeli untuk memotong dengan mudah jika gula tidak langsung habis dan dapat disimpan.

Selain di Cikotok, secara rutin penjualan gula aren merambah Bandung melalui pasar-pasar pagi dadakan di acara car free day di jalan Dago dan Brigif, serta di sekitar tempat wisata seperti Hotel Sawarna Inn yang berdekatan dengan pantai Sawarna, dekat dengan Pelabuhan Ratu Sukabumi. Sampai saat ini, kendala yang masih dihadapi adalah memberikan keyakinan kepada pengrajin gula aren untuk meningkatkan produksi, seperti menambah tenaga dan berbagi keuntungan dengan mereka.