Penilaian Pengetahuan Penilaian Keterampilan NO

46

2. Penilaian Pengetahuan

a. Tuliskan nama dan rumus molekul dari ester pada essen buah-buahan dan parfum berikut:  Essen aroma khas buah jeruk,  Essen aroma khas buah nanas,  Essen aroma khas buah pisang  Essen aroma khas buah apel,  Essen aroma khas buah mangga,  Essen aroma khas bunga jasmine,  Essen aroma khas bunga melati dan kenanga. b. Semua langkah dari mekanisme reaksi esterifikasi Fischer adalah kesetimbangan asam-basa.Jelaskan empat langkah dariMekanisme reaksi esterifikasi Fischer tersebut c. Jelaskan langkah kerja pembuatan ester dari asam karboksilat dan alkohol dari jenis kegiatan berikut:  Sintesis beberapa ester dan identifikasi ester  Esterifikasi dengan alkohol berlebih  Esterifikasi dengan asam berlebih

3. Penilaian Keterampilan NO

ASPEK YANG DINILAI PENILAIAN 1 2 3 a. Menyiapkan alat untuk praktikum b. Menggunakan bahan sesuai dengan yang dibutuhkan dalam praktikum c. Melaksanakan langkah kerja sesuai prosedur d. Melakukan pengamatan saat praktikum berlangsung e. Melakukan pencatatan data 47 f. Menghitungmengolah data hasil pengamatan g. Membuat laporan hasil praktum h. Membersihkan lingkungan praktikum Rubrik : ASPEK YANG DINILAI PENILAIAN 1 2 3 Menyiapkan alat untuk praktikum Alat tidak disiapkan Alat disiapkan tidak sesuai dengan diperlukan Alat disiapkan sesuai dengan yang diperlukan Menggunakan bahan sesuai dengan yang dibutuhkan dalam praktikum Bahan yang digunakan tidak lengkap Bahan yang digunakan lengkap tapi ada yang tidak dibutuhkan Bahan yang digunakan lengkap dan sesuai dengan yang dibutuhkan Melakukan pengamatan saat praktikum berlangsung Pengamtan tidak cermat Pengamatan cermat, tetapi mengandung interpretasi Pengamatan cermat dan bebas interpretasi Melakukan pencatatan data pengamatan Data pengamatan tidak dicatat Data pengamatan dicatat tetapi ada kesalahan Data pengamtan dicatat dengan lengkap Menghitung mengolah data hasil pengamatan Perhitungan data hasil pengamatan salah Perhitungan data hasil pengamatan benar tetapi tidak sesuai dengan rumus Perhitungan data hasil pengamatan benar dan lengkap sesuai rumus Membuat laporan hasil praktikum Laporan hasil praktikum tidak dibuat Laporan hasil praktikum rapi dan tidak lengkap Laporan hasil praktikum rapi dan lengkap Membersihkan lingkungan tempat praktikum Lingkungan tempat praktikum tidak dibersihkan Lingkungan tempat praktikum dibersihkan dan tidak rapi Lingkungan tempat praktikum dibersihkan dengan rapi. 48 KEGIATAN PEMBELAJARAN 2 : Membuat Biodiesel Skala Laboratorium A.