✔✔
3. Motivasi kerja a. Definisi konseptual
Menurut Moekijat dalam Malayu S.P. Hasibuan 2006: 218 bahwa “motif adalah suatu pengertian yang mengandung semua alat
penggerak alasan-alasan atau dorongan-dorongan dalam diri manusia yang menyebabkan ia berbuat sesuatu”.
b. Definisi operasional
Motivasi kerja adalah keseluruhan daya penggerak atau tenaga pendorong baik yang berasal dari dalam intrinsik maupun dari luar
ekstrinsik yang menimbulkan adanya keinginan untuk melakukan suatu kegiatan atau aktivitas dalam menjalankan tugas sebagai
seorang karyawan. Indikator-indikator motivasi kerja karyawan adalah kebutuhan, keinginan, aktualisasi diri, tanggung jawab,
keteladanan pemimpin, dan penghargaan.
4. Kepuasan kerja a. Definisi konseptual
Menurut Hasibuan 2003:202 kepuasan kerja adalah sikap emosional yang menyenangkan dan mencintai pekerjaannya. Sikap
ini dicerminkan oleh moral kerja, kedisiplinan dan prestasi kerja.
✕ ✖
b. Definisi operasional
Kepuasan kerja adalah perasaan seseorang terhadap pekerjaannya. Ini berarti bahwa konsepsi kepuasan kerja melihatnya sebagai hasil
interaksi manusia terhadap lingkungan kerjanya. Di samping itu, perasaan seseorang terhadap pekerjaan tentulah sekaligus merupakan
refleksi dari sikapnya terhadap pekerjaan. Indikator kepuasan kerja adalah gaji, pekerjaan itu sendiri, rekan kerja, promosi, dan penyelia
supervisi.
Tabel 5. Definisi Operasional Variabel Variabel
Konsep Variabel Indikator
Skala
Kompensasi X
1
Semua pendapatan yang
berbentuk uang, barang langsung
atau tidak langsung yang
diterima karyawan sebagai
balas jasa yang diberikan kepada
perusahaan. Hasibuan
2009:117 1. Kompensasi Finansial
a. Langsung •
Gaji •
Tunjangan •
Insentif b. Tidak langsung
• Pertolongan
sosial •
Liburan 2. Kompensasi Non-
Finansial a. Berkaitan dengan
perusahaan •
Wewenang dan
tanggung jawab •
Pelatihan b. Berkaitan dengan
lingkungan •
Kondisi kerja Interval
dengan cara Semantic
Defferensial
Motivasi Kerja X
2
pemberian daya penggerak yang
menciptakan kegairahan kerja
seseorang agar mereka mau
bekerja sama, bekerja secara
efektif, dan 1.
Kebutuhan akan
prestasi •
Dorongan untuk
sukses •
Umpan balik •
unggul 2.
Kebutuhan akan
pengakuan •
hubungan kerja Interval
dengan cara Semantic
Defferensial