Uji Reliabilitas Metode Pengumpulan Data

3.4 Metode Pengumpulan Data

Pengumpulan data dalam penelitian ini meliputi data primer dan data sekunder. 1. Data primer adalah data yang diperoleh dari responden sampel langsung melalui wawancara dengan berpedoman pada kuesioner yang telah disiapkan, dimana sebelumya sudah dilakukan uji validitas dan reliabilitas. 2. Data sekunder diperoleh dari catatan Dinas Kesehatan Kabupaten Mandailing Natal dan cakupan imunisasi Hepatitis B-0 Puskesmas Patiluban Mudik. 3.4.1 Uji Validitas Uji validitas adalah suatu indeks yang menunjukkan alat ukur itu benar-benar mengukur apa yang diukur. Untuk mengetahui validitas dilihat dari nilai corrected item corelation dengan ketentuan jika nilai r corrected item total masing-masing item r tabel =0,361 pada taraf signifikansi 5, n = 30 maka item pertanyaan valid, dan jika nilai r corrected item total r tabel maka item pertanyaan tidak valid Riduwan, 2002; Notoatmodjo, 2005; Ancok, 2006.

3.4.2 Uji Reliabilitas

Uji reliabilitas merupakan indeks yang menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercayadiandalkan. Reliabilitas adalah kesamaan hasil pengukuran atau pengamatan bila fakta atau kenyataan hidup tadi diukur atau diamati berkali-kali dalam waktu yang berlainan. Teknik menghitung indeks reliabilitas dengan metode Cronbach Alpha, yaitu menganalisis reliabilitas alat ukur lebih dari satu kali pengukuran dengan ketentuan jika r Cronbach Alpha r tabel , dinyatakan reliabel dan UNIVERSITAS SUMATRA UTARA jika r Cronbach Alpha r tabel, dinyatakan tidak reliabel Riduwan, 2002; Nursalam, 2008. Hasil uji validitas dan reliabilitas kuesioner penelitian yang dilakukan di Desa Panggautan Kecamatan Natal terhadap 30 orang dapat diketahui pada Tabel 3.2 berikut. Tabel 3.2 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner Penelitian Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi Hepatitis B-0 pada bayi 0–7 hari di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal No Variabel Butir Pertanyaan Corrected Item-Total Nilai Correlation Cronbachs Alpha Keterangan Pengetahuan 0,865 Reliabel Pengetahuan 1 0,646 Valid Pengetahuan 2 0,560 Valid Pengetahuan 3 0,531 Valid Pengetahuan 4 0,569 Valid Pengetahuan 5 0,787 Valid Pengetahuan 6 0,503 Valid Pengetahuan 7 0,580 Valid Pengetahuan 8 0,702 Valid Pengetahuan 9 0,403 Valid Pengetahuan 10 0,496 Valid Sumber Infor. Reliabel Sumber Infor. 1 0,434 0,794 Valid Sumber Infor. 2 0,597 Valid Sumber Infor. 3 0,644 Valid Sumber Infor. 4 0,455 Valid Sumber Infor. 5 0,453 Valid Sumber Infor. 6 0,705 Valid Duk. Suamikel 0,759 Duk. Suamikel 1 0,429 Reliabel Duk. Suamikel 2 0,468 Valid Duk. Suamikel 3 0,538 Valid Duk. Suamikel 4 0,562 Valid Duk. Suamikel 5 0,460 Valid Duk. Suamikel 6 0,548 Valid UNIVERSITAS SUMATRA UTARA Hasil uji validitas dan reliabilitas diperoleh nilai r corrected item total r tabel , 0,361 sehingga seluruh item pertanyaan dinyatakan valid. Demikian dengan uji reliabilitas diperoleh nilai r Cronbach Alpha r tabel 0,361, sehingga seluruh item pertanyaan dinyatakan reliabel. 3.5 Variabel dan Definisi Operasional 3.5.1 Variabel

Dokumen yang terkait

Hubungan Perilaku Ibu Dengan Peran Petugas Kesehatan dalam Pemberian Imunisasi di Wilayah Kerja Puskesmas Namorambe Kecamatan Delitua Tahun 2012

6 127 73

Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi HB-0 di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal Tahun 2012

2 35 138

EVALUASI PENATALAKSANAAN IMUNISASI DPT-HB DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS WRINGIN KECAMATAN WRINGIN KABUPATEN BONDOWOSO

2 24 19

Lampiran 1 SURAT PERSETUJUAN SEBAGAI SUBJEK PENELITIAN (INFORMED CONCENT) Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi HB-0 di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal Tahun 2012

0 0 38

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Definisi Penyakit Hepatitis B - Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi HB-0 Di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal Tahun 2012

0 3 17

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi HB-0 Di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal Tahun 2012

0 0 12

ANALISIS KETEPATAN PEMBERIAN IMUNISASI HB-0 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PATILUBAN MUDIK KECAMATAN NATAL TAHUN 2012 TESIS Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes)

0 0 19

Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi HB-0 di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal Tahun 2012

0 0 38

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Definisi Penyakit Hepatitis B - Analisis Ketepatan Pemberian Imunisasi HB-0 di Wilayah Kerja Puskesmas Patiluban Mudik Kecamatan Natal Tahun 2012

0 0 17

ANALISIS KETEPATAN PEMBERIAN IMUNISASI HB-0 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PATILUBAN MUDIK KECAMATAN NATAL TAHUN 2012 TESIS Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes)

0 0 19