Tujuan Pembelajaran : Setelah selesai melaksanakan pembelajaran ini siswa dapat Materi Pelajaran : - Pengertian Pajak Penjualan Barang Mewah PPn.BM Metoda Pembelajaran : - Ceramah Model Pembelajaran - Question student have ALAT BAHAN SUMBER :

1. c 3. b 5. d 7. b 9. a 2. a 4. a 6. d 8. d 10. c Essay : Pedoman Penilaian : a. Soal pilihan ganda bobot : 60 Jumlah soal 10 , satu soal bobot 6 b. Soal Essay bobot : 40 Soal No. 1 : 10 Soal No. 2 : 10 Soal No. 3 : 10 Soal No. 4 : 10 PERTEMUAN 16 - 18

a. Tujuan Pembelajaran : Setelah selesai melaksanakan pembelajaran ini siswa dapat

1. Menjelaskan pengertian Pajak Penjualan Barang Mewah PPn,BM 2. Menjelaskan besarnya tatif PPn,BM 3. Kelompok barang dan jasa yang tidak dikenakan PPN derdasarkan peraturan perundang undangan 4. Menghitung jumlah PPn.BM yang dibayar berdasarkan studi kasusu yang disediakan . .

b. Materi Pelajaran : - Pengertian Pajak Penjualan Barang Mewah PPn.BM

- Ketentuan besarnya tarip PPn.BM - Tehnik penghitungan Pajak Pertambahan Nilai Barang Mewah - Pengertian Bea Meterai - Tarif Bea Meterai - Obyek Bea meterai dan bukan obyek bea meterai materi terlampir

c. Metoda Pembelajaran : - Ceramah

- Peberian latihan drill

d. Model Pembelajaran - Question student have

- Drill e. Pendidikan Karakter dan Budaya Bangsa 1. Jujur 2. Kreatif 3. Tanggung Jawab 4. Disiplin 5. Mandiri

f. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Kegiatan Awal :

 Memberikan salam  Mengamati kondisi kelas  Mengamati karakteristik peserta didik  Memberikan motivasi  Menyampaikan Tujuan Pembelajaran KD yang akan dicapai

2, Kegiatan Inti :

 Mengeksplorasi melalui curah pendapat ceramah dan tanya jawab , siswa membuat kesimpulan dan mendiskripsikan tentang pengertian Pajak Penjualan Barang Mewah PPn.BM , bea meterai dan obyek terutang dari bea meterai .  Melalui buku sumber dan handout yang disediakan siswa mengerjakan latihan – latihan soal tentang penghitungan Pajak Penjualan barang mewah PPn.BM dan besarnya tarif bea meterai .  Mengelaborasi dengan meminta salah satu siswa untuk menuliskan hasil pekerjaan di depan kelas dan bersama dengan siswa diminta untuk memberikan respon atas jawaban yang disampaikan  Mengkonfirmasi kembali materi yang telah dibahas dari hasil ekplorasi dan elaborasi melalui feed back serta menyimpulkan .

3. Kegiatan Penutup :

 Refleksi terhadap kegiatan yang telah dilakukan  Memberikan kesimpulan Rangkuman  Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya  Memberikan tugas kelompok  Menutup pelajaran dengan salamdoa

g. ALAT BAHAN SUMBER :

1. ALAT : LCD , Komputer , power poin 2. BAHAN : Handout yang berkaitan dengan materi 3. SUMBER BELAJAR : - Modul Melakukan Pemasaran Barang dan jasa Untuk SMK , oleh Widaningsih dan Samsul Rizal , Erlangga , hal 88 - 89 h. PENILAIAN HASIL BELAJAR : I. Soal Pilihan Ganda 1. Peraturan yang mengatur tentang besaran tarif jenis barang yang dikenakan pajak atas penjualan barang mewah adalah ............. a. PP No.145 tahun 200 d. UU No. 13 tahun 1985 b. UU No. 36 tahun 2008 e. UU No. 42 tahun 2009 c. UU No 13 tahun 1985 2. Jenis barang yang tidak dikenakan PPN diatur dalam UU PPN dan PPnBM pasal a. 1 b. 2 c. 3 d. 4 e. 5 3. Penjualan atas barang mewah yang terutang dihitung dengan rumus....... a. Tarif x dasar pengenaan pajak d. Tarif + dasar pengenaan pajak b. Tarif x nilai beli barang e. Tarif x penghasilan neto c. 15 x dasar pengenaan pajak 4. Tarif PPnBM serendah rendahnya adalah ......... a. 15 b. 10 c. 5 d. 20 e. 2 5. Besarnya tarif eksport ntuk barang kena pajak yang tergolong mewah akan dikenakan pajak ............. a. 15 b. 10 c. 5 d. 0 e. 2 II. Soal Essay 1.PT sejahtera memproduksi mesin cuci piring . Pada bulan januari 2013 terjual 10 mesin cuci piring kepada Pak Jaya seharga Rp. 30.000.000 . barang tersebut tergolong barang kena pajak dan tergolong barang mewah dan dikenakan PPnBM sebesar 20 Hitung jumlah yang harus dibaya oleh Pak Jaya 2. PT . Kana pabrikan yang menghasilkan permadani . dalam bulan Maret 2013 menjual 30 lembar permadani kepada pak Gito seharga Rp. 80.000.000 . barang tersebut tergolong barang mewah dan dikenakan PPnBM 20 . Hitunglah PPnBM yang dikeluarkan oleh PT Kana yang dipungut dari pak gito III. Kunci Jawaban Pilihan Ganda : 1. a 3. a 5. d 2. d 4. d Essay : 1. Harga jual 10 mesin Rp. 30.000.000 PPN terutang : 10 x Rp.30.000.000 = Rp.3.000.000 PPnBM : 20 x Rp. 30.000.000= Rp.6.000.000 Jumlah PPN dan PPnBM terutang Rp. 9.000.000 Jumlah yang harus dibayar oleh pak Jaya Rp. 39.000.000 2. PPnBM yang dikeluarkan oleh PT Kana yang dipungut dari pak gito adalah sebesar 20 x Rp. 80.000.000 = Rp. 16.000.000 Pedoman Penilaian : 8. Soal pilihan ganda bobot : 60 Jumlah soal 5 , satu soal bobot 12 b. Soal Essay bobot : 40 Soal No. 1 : 25 Soal No. 2 : 15 PERTEMUAN 19 - 21

a. Tujuan Pembelajaran : Setelah selesai melaksanakan pembelajaran ini siswa dapat