PERATURAN PELAKSANAAN YANG DIAMANATKAN PERATURAN PEMERINTAH

32 No. Materi yang Perlu Diatur Lebih Lanjut Keterangan 2 Pedoman rencana induk masing-masing pelabuhan memperhatikan perencanaan yang terintegrasi untuk integrasi perencanaan dan pemantauan kinerja 3 Kementerian Perhubungan bersama Instansi pemerintahan terkait serta pengguna jasa pelabuhan secara periodik melakukan review atas kinerja pelabuhan dalam rangka meningkatkan kinerja pelabuhan yang lebih baik. untuk integrasi perencanaan dan pemantauan kinerja 4 Merumuskan indikator kinerja pelabuhan untuk keperluan perencanaan dan monitoring serta dipublikasikan. untuk integrasi perencanaan dan monitoring 5 Merumuskan kebijakan Tarif yang wajar untuk mendorong persaingan usaha yang sehat 6 Menyusun prosedur penyampaian usulan permohonan penetapan tariff oleh otoritas pelabuhan untuk mendorong persaingan usaha yang sehat 7 Mengembangkan proses peninjauan tarif dan persetujuan pelayanan jasa pelabuhan dalam rangka untuk mengevaluasi adanya dampak monopoli untuk mendorong persaingan usaha yang sehat 8 Mempertimbangkan kemungkinan adanya MoU dalam rangka untuk memonitor dan mendorong persaingan usaha dibidang kepelabuhanan. untuk mendorong persaingan usaha yang sehat 9 Memasukkan dampak persaingan usaha dalam rumusan rencana induk pelabuhan untuk mendorong persaingan usaha yang sehat 10 Menyusun prosedur tuntutan dan penyelesaian perselisihan mengenai masalah tarif dan perilaku monopolistis. untuk mendorong persaingan usaha yang sehat 11 Menilai kebutuhan pelatihan untuk Ditjen Hubla, dan BUP dan mengembangkan cara-cara untuk memenuhi kebutuhan pelatihan. untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia di sektor pelabuhan 12 Mengadakan MoU dengan pusat pelatihan dan pendidikan dan Lembaga Perguruan tinggi untuk meningkatkan kompetensi dan pengembangan kurikulum untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia di sektor pelabuhan 13 Mengadakan koordinasi dengan pemangku kepentingan guna peningkatan produktivitas kerja untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia di sektor pelabuhan 14 Mengembangkan dan mengimplementasikan untuk meningkatkan kompetensi