Penyusunan kurikulum operasional program PAUD melibatkan Peninjauan kurikulum operasional PAUD Pengelompokan usia anak dalam layanan PAUD Alokasi waktu pembelajaran program PAUD setiap hari : 

Komponen Item Indikator Acuan Kurikulum

4. Acuan kurikulum operasional program PAUD:

O Tidak ada acuan O Ada, mengacu pada Standar :  Lokal  Provinsi  Nasional  Internasional Dikatakan layak memenuhi indikator jika : - Program PAUD memiliki kurikulum operasional diimplementasikan yang mengacu pada Standar Nasional yang diperkaya dengan Standar Lokal Provinsi dan Standar Internasional atau - Program PAUD memiliki kurikulum operasional diimplementasikan yang mengacu pada Standar Nasional yang diperkaya dengan Standar Lokal Provinsi Penyusunan Kurikulum Operasional

5. Penyusunan kurikulum operasional program PAUD melibatkan

unsur:  UPTD Dinas Pendidikan  Ketua Program  Pengelola  Pendidik  Mitra HimpaudiIGTKIIGRA Dikatakan layak memenuhi indikator jika kurikulum operasional disusun oleh minimal 3 unsur Peninjauan Kurikulum

6. Peninjauan kurikulum operasional PAUD

O Tidak dilakukan peninjauan kurikulum operasional O Dilakukan, dengan frekuensi  Tahunan 1 tahun satu kali  2 tahun satu kali  3 tahun satu kali  3 tahun satu kali Dikatakan layak memenuhi indikator jika peninjauan kurikulum operasional PAUD dilakukan dengan frekuensi minimal 1 kali dalam 2 tahun Layanan Menurut Kelompok Usia

7. Pengelompokan usia anak dalam layanan PAUD

O Tidak dilakukan pengelompokan O Dilakukan pengelompokan :  Kelompok sejak lahir s.d 2 tahun  Kelompok 2 s.d 4 tahun  Kelompok 4 s.d 5 tahun  Kelompok 5 s.d 6 tahun Kesesuaian program PAUD dalam memberikan layanan sesuai kelompok usia: Major  76 s.d 100  50 s.d 75  25 s.d 49  1 sd 25 Dikatakan layak memenuhi indikator jika 76 s.d 100 layanan 7 Komponen Item Indikator PAUD sesuai dengan kelompok usia tersebut Beban Belajar

8. Alokasi waktu pembelajaran program PAUD setiap hari : 

150 menit untuk 2 - 4 tahun  ≥ 150 menit untuk 2 - 4 tahun  180 menit untuk 5 – 6 tahun  ≥ 180 menit untuk 5 – 6 tahun Dikatakan layak memenuhi indikator jika : - Alokasi waktu pembelajaran setiap hari untuk 2 s.d 4 tahun adalah ≥ 150 menit dibuktikan dengan daftar anak dan usia, pendidik untuk kelompok usia tersebut, dan jadwal waktu pembelajaran atau - Alokasi waktu pembelajaran setiap hari untuk 5 s.d 6 tahun adalah ≥ 180 menit dibuktikan dengan daftar anak dan usia, pendidik untuk kelompok usia tersebut, dan jadwal waktu pembelajaran

9. Alokasi waktu pembelajaran program PAUD setiap minggu: 