Hubungan dengan Rekan Sekerja Kondisi Kerja

Tabel 15. DISTRIBUSI RESPONDEN MENURUT FAKTOR UPAHGAJI DI POLIKLINIK GIGI RUMAH SAKIT TAHUN 2009

4.4.4 Hubungan dengan Rekan Sekerja

Tabel 16 di bawah ini memperlihatkan bahwa seluruh responden di rumah sakit swasta merasa puas terhadap hubungan dengan rekan sekerja dalam empat pernyataan yang ada, sedangkan sebanyak 10 responden di rumah sakit pemerintah merasa tidak puas terhadap hubungan dengan rekan sekerja dalam hal persaingan yang terjadi di tempatnya bekerja. UPAHGAJI RS Pemerintah RS Swasta Puas Tidak puas Puas Tidak puas n n n n Gajiimbalan didasarkan kepada peraturan yang berlaku 10 100 - - 6 100 - - Besarnya gaji telah sesuai dengan pekerjaan yang dilakukan 4 40 6 60 6 100 - - Tidak mempermasalahkan gajiupah yang diterima karena sudah sesuai dengan yang seharusnya 4 40 6 60 6 100 - - Pendapatan dan beban kerja telah sesuai 4 40 6 60 6 100 - - Universitas Sumatera Utara Tabel 16. DISTRIBUSI RESPONDEN MENURUT FAKTOR HUBUNGAN DENGAN REKAN SEKERJA DI POLIKLINIK GIGI RUMAH SAKIT TAHUN 2009

4.4.5 Kondisi Kerja

Tabel 17 di bawah ini memperlihatkan bahwa seluruh responden di rumah sakit pemerintah dan responden di rumah sakit swasta menyatakan puas terhadap penataan ruangan kerja. Dalam hal perlengkapan dan peralatan yang membantu pekerjaan 70 responden di rumah sakit pemerintah dan 83,33 responden di rumah sakit swasta merasa puas. Hanya 16,67 responden di rumah sakit swasta merasa puas terhadap kondisi perlengkapan dan peralatan yang tersedia. HUBUNGAN DENGAN REKAN SEKERJA RS Pemerintah RS Swasta Puas Tidak puas Puas Tidak puas n n n n Menikmati persaingan dalam bekerja 9 90 1 10 6 100 - - Dapat menyesuaikan diri dengan baik di lingkungan kerja 10 100 - - 6 100 - - Komunikasi dan hubungan yang baik terjalin dalam lingkungan ini 10 100 - - 6 100 - - Hubungan yang baik rekan sekerja merupakan hal mutlak 10 100 - - 6 100 - - Universitas Sumatera Utara Tabel 17. DISTRIBUSI RESPONDEN MENURUT FAKTOR KONDISI KERJA DI POLIKLINIK GIGI RUMAH SAKIT TAHUN 2009 KONDISI KERJA RS Pemerintah RS Swasta Puas Tidak puas Puas Tidak puas n n n n Ruang kerja sudah nyaman dan menyenangkan 10 100 - - 5 83,33 1 16,67 Perlengkapan dan peralatan yang ada sangat menbantu pekerjaan 7 70 3 30 5 83,33 1 16,67 Semua perlatan dan perlengkapan berada dalam kondisi baik 5 50 5 50 1 16,67 5 83,33 Penataan ruang kerja tidak menghalangi pekerjaan 10 100 - - 6 100 - - Universitas Sumatera Utara

BAB 5 PEMBAHASAN

5. 1 Karakteristik Dokter Gigi Di Poliklinik Gigi Rumah Sakit

Karakteristik dokter gigi yang bekerja di poliklinik gigi rumah sakit dilihat dari segi umur, di rumah sakit pemerintah lebih banyak yang berumur ≥ 45 tahun dan di rumah sakit swasta lebih banyak yang berumur antara 25-34 tahun. Hal ini sama dengan pernyataan As’ad 2000 yang menyatakan bahwa ada hubungan antara kepuasan kerja dengan umur. Berdasarkan jenis kelamin, dokter gigi yang bekerja di poliklinik rumah sakit pemerintah maupun swasta memiliki kesamaan yaitu lebih banyak perempuan. Hal ini sama dengan pernyataan As’ad 2000 yang menyatakan bahwa perbedaan jenis kelamin berpengaruh terhadap tinggi rendahnya kepuasan kerja, dimana wanita merasa lebih puas dalam bekerja dibanding pria. 17 Berdasarkan jabatan, tidak terdapat perbedaan jabatan dokter gigi yang bekerja di poliklinik rumah sakit swasta. Hal tersebut berbeda dengan yang terdapat di rumah sakit pemerintah, ada perbedaan jabatan yaitu berupa kepala poliklinik dan bukan kepala poliklinik. Berdasarkan status perkawinan, dokter gigi yang bertugas di rumah sakit pemerintah dan swasta sebahagian besar telah menikah. Berdasarkan jumlah tanggungan, sebahagian besar dokter gigi yang bertugas di rumah sakit pemerintah dan swasta memiliki jumlah tanggungan ≤ 3 orang. Berdasarkan jenjang pendidikan, dokter gigi spesialis hanya terdapat di rumah sakit pemerintah, 17 Universitas Sumatera Utara